Lawan Bhayangkara FC, Persebaya Waspadai Hal Ini

Bhayangkara FC menghadapi Persebaya Surabaya, Senin (26/11) mendatang.
Tengku SufiyantoTengku Sufiyanto - Kamis, 22 November 2018
Lawan Bhayangkara FC, Persebaya Waspadai Hal Ini
Skuat Persebaya Surabaya. (LIB)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Laga berat sudah menanti Persebaya Surabaya. Tim berjuluk Bajul Ijo tersebut bakal menjamu tim papan atas di pekan ke-32. Ya, Persebaya akan menghadapi juara Liga 1 musim lalu, Bhayangkara FC, Senin (26/11) mendatang.

Meski bermain di kandang, Stadion Gelora Bung Tomo, tak ada jaminan Persebaya akan menang dengan mudah. Apalagi The Guardian punya rekor away yang cukup bagus. Mereka mencatatkan tujuh kali kemenangan dari 16 kali laga tandang.

"Saya pikir motivasi pemain harus bertambah. Karena rekor Bhayangkara juga cukup mentereng ketika main away," ujar pelatih Persebaya, Djadjang Nurdjaman.

Selain rekor tandang, materi pemain Bhayangkara FC juga tak bisa dianggap remeh. Apalagi dua pemain depannya, Paulo Sergio dan Herman Dzumafo Epandi. Keduanya merupakan top skorer Bhayangkara FC yang saat ini sama-sama mengemas 10 gol.

"Paulo yang bahaya, dan Dzumafo kemarin bisa cetak gol juga. Meskipun dia (Dzumafo) sudah punya umur tapi dia pemain yang berbahaya, teknik dan heading bagus, juga pengalaman. Saya suka sekali Dzumafo," ungkap bek Persebaya, Otavio Dutra.

Kendati demikian, Dutra yakin timnya bisa meladeni permainan Bhayangkara FC. Apalagi, dalam laga tersebut Persebaya bermain di kandang. Seperti diketahui, Stadion Gelora Bung Tomo cukup angker bagi tim lawan. Dari 15 kali laga kandang, sembilan diantaranya berhasil dimenangi oleh Persebaya.

"Bhayangkara FC punya tim kuat tapi kami main di kandang. Jadi kami harus menang. Tidak ada pikiran lain," imbuh pemain asal Brazil tersebut. (Laporan Kontributor Kurniawan/Surabaya)

Bhayangkara FC Persebaya surabaya Liga 1 Breaking News Djadjang nurdjaman
Ditulis Oleh

Tengku Sufiyanto

The author is a senior journalist who has specialized in Indonesian football issues for the past 10 years. Before focusing on sports, the author was also involved in covering political and economic issues. They have covered numerous national and international events, including the 2023 U-17 World Cup, the 2018 Asian Games, and various SEA Games tournaments. Additionally, the author was previously active in the PSSI Pers organization.
Posts

17.881

Berita Terkait

Liga Indonesia
Bung Ferry Diterima dengan Baik di GBLA, Ketum The Jakmania Berterima Kasih kepada Bobotoh
Upaya perdamaian The Jakmania dengan Viking terus dilakukan. Pendiri dan mantan Ketum Jakmania, Bung Ferry, diterima dengan baik di Bandung
Rizqi Ariandi - Selasa, 13 Januari 2026
Bung Ferry Diterima dengan Baik di GBLA, Ketum The Jakmania Berterima Kasih kepada Bobotoh
Liga Indonesia
Dewa United Banten FC Pastikan Belum Ada Tawaran dari Persija untuk Ricky Kambuaya dan Jaja
Persija Jakarta dikabarkan membidik sejumlah pemain baru untuk menghadapi putaran kedua. Dua di antaranya adalah Ricky Kambuaya dan Hugo Gomes.
Rizqi Ariandi - Selasa, 13 Januari 2026
Dewa United Banten FC Pastikan Belum Ada Tawaran dari Persija untuk Ricky Kambuaya dan Jaja
Inggris
Newcastle United vs Manchester City: Pep Guardiola Waspadai Ancaman Gol Telat
Pep Guardiola menyatakan dirinya cemas terhadap ancaman Newcastle United yang sering menentukan hasil pertandingan pada menit-menit akhir.
Yusuf Abdillah - Selasa, 13 Januari 2026
Newcastle United vs Manchester City: Pep Guardiola Waspadai Ancaman Gol Telat
Inggris
Hasil Drawing Putaran Keempat Piala FA: Arsenal Ditantang Wigan, Liverpool Bertemu Brighton
Sejumlah tim Premier League akan menghadapi lawan yang terbilang mudah pada putaran keempat Piala FA 2025-2026.
Yusuf Abdillah - Selasa, 13 Januari 2026
Hasil Drawing Putaran Keempat Piala FA: Arsenal Ditantang Wigan, Liverpool Bertemu Brighton
Prediksi
Prediksi dan Statistik Newcastle United vs Manchester City: The Magpies Jago di Kandang
Newcastle United akan menjamu Manchester City di St James' Park pada laga leg pertama semifinal Piala Liga Inggris 2025-2026, Rabu (14/1) pukul 03.00 WIB.
Yusuf Abdillah - Selasa, 13 Januari 2026
Prediksi dan Statistik Newcastle United vs Manchester City: The Magpies Jago di Kandang
Hasil akhir
Hasil Serie A: Juventus Hajar Cremonese, Gawang Emil Audero Diberondong Lima Gol
Juventus mencatat kemenangan 5-0 atas Cremonese pada pekan ke-20 Serie A 2025-2026 di Allianz Stadium, Selasa (13/1) dini hari WIB.
Yusuf Abdillah - Selasa, 13 Januari 2026
Hasil Serie A: Juventus Hajar Cremonese, Gawang Emil Audero Diberondong Lima Gol
Hasil akhir
Hasil Piala FA: Kalahkan Barnsley 4-1, Liverpool Lolos ke Putaran Keempat
Liverpool mengalahkan Barnsley 4-1 dalam laga putaran ketiga Piala FA musim 2025-2026 di Stadion Anfield Selasa (13/1) dini hari WIB.
Yusuf Abdillah - Selasa, 13 Januari 2026
Hasil Piala FA: Kalahkan Barnsley 4-1, Liverpool Lolos ke Putaran Keempat
Spanyol
Xabi Alonso Dipecat, Alvaro Arbeloa Jadi Pelatih Baru Real Madrid
Real Madrid memecat Xabi Alonso sebagai pelatih setelah kalah melawan Barcelona dalam final Piala Super Spanyol.
Yusuf Abdillah - Selasa, 13 Januari 2026
Xabi Alonso Dipecat, Alvaro Arbeloa Jadi Pelatih Baru Real Madrid
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Liverpool vs Barnsley, Live Sebentar Lagi
Jadwal siaran langsung dan link streaming Liverpool vs Barnsley di putaran ketiga Piala FA. Kick-off dini hari, cek jam tayang dan info lengkapnya.
Johan Kristiandi - Senin, 12 Januari 2026
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Liverpool vs Barnsley, Live Sebentar Lagi
Hasil akhir
Hasil Super League 2025/2026: Kalahkan Persijap Jepara, Dewa United Banten FC Tutup Putaran Pertama dengan Manis
Pada pertandingan lainnya, PSBS Biak sukses menaklukkan Bhayangkara Presisi Lampung FC 4-1.
Rizqi Ariandi - Senin, 12 Januari 2026
Hasil Super League 2025/2026: Kalahkan Persijap Jepara, Dewa United Banten FC Tutup Putaran Pertama dengan Manis
Bagikan