Piala Dunia Antarklub 2025
Lawan Bayern Munchen, Boca Juniors Tidak Merasa Inferior
BolaSkor.com - Boca Juniors akan menantang Bayern Munchen pada pertandingan kedua Grup C Piala Dunia Antarklub 2025 di Stadion Hard Rock, Sabtu (21/6) pagi WIB.
Boca Juniors yang bermain imbang 2-2 dengan Benfica pada pertandingan pertama mengincar tiga poin untuk menjaga peluang lolos ke babak 16 besar.
Namun, kali ini wakil dari Argentina itu akan menghadapi Bayern yang pada laga pertama membantai Auckland City 10-0.
Baca Juga:
Piala Dunia Antarklub 2025: Juventus Menuju Arah yang Benar
Fakta dan Statistik Menarik Matchday 1 Piala Dunia Antarklub 2025
FIFA Klaim 1,5 Juta Tiket Piala Dunia Antarklub 2025 Sudah Terjual
View this post on Instagram
Pelatih Boca Juniors Miguel Angel Russo memberi sinyal akan melakukan perubahan gaya bermain saat melawan Bayern.
Russo mengatakan Boca harus mencari gaya bermain yang sesuai agar bisa meraih hasil terbaik.
Jaga Emosi dan Bermain Cerdas
Yusuf Abdillah
9.637
Berita Terkait
Bojan Hodak Murka, Bakal Coret Beberapa Pemain Persib Usai Kalah dari Lion City, Siapa Saja Dia?
Mencadangkan Mohamed Salah Jadi Cara Arne Slot Bebas dari Ancaman Pemecatan
Ingin Balas Dendam, Harry Kane Tunggu Arsenal di Babak Gugur
Virgil Van Dijk Rajin Bikin Lawan Liverpool Dapat Tendangan Penalti
Hadapi SEA Games 2025, Timnas Indonesia U-22 Berangkat ke Thailand Jumat 28 November
Sumardji Sempat Komunikasi dengan Timur Kapadze
Menpora Beri Target Perak, PSSI Justru Ingin Timnas Indonesia U-22 Pertahankan Emas di SEA Games 2025
Klasemen Terbaru Liga Champions 2025-2026: Arsenal Berlari Sendirian, Liverpool Hancur Lebur
Presiden Prabowo Instruksikan Tiga Langkah Besar untuk Kesejahteraan Atlet Indonesia