Lalu Muhammad Zohri Sempat Kehilangan Fokus Sebelum Finis
BolaSkor.com - Sprinter Indonesia, Lalu Muhammad Zohri, berhasil merebut medali perak lari nomor 100 meter di Kejuaraan Atletik Asia 2019, Senin (22/4). Zohri mencatatkan waktu 10,13 detik.
Tak hanya merebut medali perak, Zohri juga memecahkan rekor Suryo Agung. Kini, pelari asal Lombok itu resmi menjadi yang tercepat di Asia Tenggara.
Zohri sebetulnya sempat memimpin pada 10 meter terakhir. Namun, pelari berusia 18 tahun itu justu melambat menjelang finis.
Baca Juga:
Alvaro Bautista dan Ducati Sangat Dominan di Superbike, Kawasaki Menyerah
5 Atlet Wanita dengan Segudang Prestasi Level Dunia, Ada Satu dari Indonesia
“Iya saya sempat hilang konsentrasi , memikirkan saingan-saingan saya,” kata Zohri.
Keberhasilan Zohri merebut medali emas tak lepas dari strategi jitu pelatihnya, Eni Nuraeni Sumartoyo. Peraih gelar pelatih terbaik Asia 2019 itu hanya menurunkan Zohri pada satu nomor dari dua yang direncanakan yaitu 4x100 meter.
Medali emas diraih sprinter Jepang, Yoshihide Kiryu, dengan waktu 10,10 detik. Medali perunggu direbut pelari China, Zhiqiang Wu, dengan 10,18 detik.
Andhika Putra
8.253
Berita Terkait
Robert Lewandowski Buka Suara tentang Masa Depannya di Barcelona
Link Streaming Azerbaijan vs Prancis, Senin 17 November 2026
Dana Terbatas, AC Milan Tidak Mampu Mendatangkan Robert Lewandowski
Masih Pantau Sang Mantan, Tijjani Reijnders Yakin AC Milan Raih Scudetto
Prediksi dan Statistik Azerbaijan vs Prancis: Berat Sebelah
Indonesia Tuan Rumah Asian Champions League Minifootball 2025, Perdana di Tanah Air
Italia vs Norwegia: Gli Azzurri Kibarkan Bendera Putih Sebelum Bertanding
Digasak Mali, Timnas Indonesia U-22 Perpanjang Rekor Buruk
Link Streaming Albania vs Inggris, Senin 17 November 2025
Prediksi dan Statistik Italia vs Norwegia: Mungkin, tetapi Butuh Keajaiban