Lakukan Evaluasi, Pelatih Persija Fokus Perbaiki Penyelesaian Akhir

Persija Jakarta terus melakukan persiapan jelang bergulirnya kembali kompetisi pada 1 Oktober mendatang.
Hadi FebriansyahHadi Febriansyah - Jumat, 25 September 2020
Lakukan Evaluasi, Pelatih Persija Fokus Perbaiki Penyelesaian Akhir
Skuad Persija Jakarta. (Media Persija)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Persija Jakarta terus melakukan persiapan jelang bergulirnya kembali kompetisi pada 1 Oktober mendatang. Pelatih Persija, Sudirman mengaku saat ini tim pelatih sedang fokus untuk membenahi penyelesaian akhir.

Sebelumnya, Sudirman mengevaluasi beberapa kekurangan yang ada saat melawan Bhayangkara FC. Pasalnya pada pertandingan tersebut Persija memiliki banyak peluang untuk dijadikan gol, namun para pemain tidak bisa memaksimalkan hal tersebut.

“Latihan kali ini berfokus untuk membenahi kelemahan yang ada. Waktu menuju kompetisi cukup untuk menyempurnakan persiapan. Tim pelatih menilai persiapan tim masih sesuai rencana,” ujar Sudirman seperti dilansir dari laman resmi Persija.

Baca Juga:

Gagal Bermarkas di Stadion Gajayana, Persipura Tunggu Izin Pindah ke Kanjuruhan

Pelatih Persib Robert Alberts Sebut Pergantian 5 Pemain di Liga 1 2020 Belum Jelas

“Selain itu, kami juga menjalani latihan dengan fokus variasi penyerangan dan penyelesaian akhir. Dari situ juga kami melihat kreativitas para pemain dan mereka menunjukkan kemampuan yang luar biasa,” tambah mantan pemain Timnas Indonesia tersebut.

Sejauh ini, Skuat Macan Kemayoran terlah melakukan tiga kali uji coba sebelum berlaga di Liga 1. Tiga laga uji coba itu menghadapi tim Elite Pro Academy Persija, TIRA-Persikabo, dan terakhir menghadapi Bhayangkara FC. Dari ketiga uji coba itu Persija meraih dua kemenangan dan satu kekalahan.

Pada pertandingan Liga 1 2020 mendatang, Persija akan menghadapi salah satu tim kuat Liga 1, Persipura Jayapura di Stadion Kanjuruhan Malang, pada (3/10). Setelah itu Persija akan menghadapi Persiraja Banda Aceh di Stadion Sultan Agung, Bantul (8/10).

Persija jakarta Liga 1 Sudirman
Posts

4.870

Berita Terkait

Liga Indonesia
Suporter Persija Bakal Penuhi SUGBK, Pelatih PSIM Merasa Tertantang
PSIM akan dijamu Persija di SUGBK, Jakarta, Jumat (28/11). Tak kurang dari 50 ribu suporter diprediksi bakal memadati SUGBK.
Rizqi Ariandi - Kamis, 27 November 2025
Suporter Persija Bakal Penuhi SUGBK, Pelatih PSIM Merasa Tertantang
Liga Indonesia
Persija Jakarta Ingin Kalahkan PSIM demi Bikin The Jakmania Bahagia
Persija ingin mengalahkan PSIM di momen spesial. Hari ulang tahun klub ke 97 dan momen kembali bermain di Jakarta.
Rizqi Ariandi - Kamis, 27 November 2025
Persija Jakarta Ingin Kalahkan PSIM demi Bikin The Jakmania Bahagia
Liga Indonesia
PSIM Perkasa di Laga Tandang, Manajer Persija Tetap Yakin Menang
Persija percaya diri bisa mengalahkan PSIM di SUGBK, Jakarta, Jumat (28/11), karena akan didukung puluhan ribu The Jakmania.
Rizqi Ariandi - Rabu, 26 November 2025
PSIM Perkasa di Laga Tandang, Manajer Persija Tetap Yakin Menang
Liga Indonesia
Laga Persija vs PSIM di SUGBK Jadi Momen Nostalgia The Jakmania dengan Brajamusti
Ribuan suporter PSIM akan mendukung langsung tim kesayangannya bertanding dengan Persija di Jakarta. Brajamusti dan The Jakmania punya hubungan harmonis.
Rizqi Ariandi - Rabu, 26 November 2025
Laga Persija vs PSIM di SUGBK Jadi Momen Nostalgia The Jakmania dengan Brajamusti
Liga Indonesia
Panpel Persija Jakarta Siapkan 2000 Tiket untuk Suporter PSIM Yogyakarta
Laga Persija vs PSIM di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta, Jumat (28/11), berpotensi memecahkan rekor kehadiran penonton.
Rizqi Ariandi - Rabu, 26 November 2025
Panpel Persija Jakarta Siapkan 2000 Tiket untuk Suporter PSIM Yogyakarta
Liga Indonesia
Jelang HUT Ke 97, Persija Luncurkan Buku Foto Bertajuk We Rise Again
Buku foto yang diluncurkan Persija ini jumlahnya terbatas. Persija hanya mencetak 97 buku yang bisa didapatkan mulai 28 November 2025.
Rizqi Ariandi - Selasa, 25 November 2025
Jelang HUT Ke 97, Persija Luncurkan Buku Foto Bertajuk We Rise Again
Liga Indonesia
Persija vs PSIM di SUGBK, 29500 Tiket Sudah Terjual
Persija menyiapkan 50 ribu lembar tiket saat menjamu PSIM Yogyakarta di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta, Jumat (28/11).
Rizqi Ariandi - Selasa, 25 November 2025
Persija vs PSIM di SUGBK, 29500 Tiket Sudah Terjual
Liga Indonesia
Persija vs PSIM, Rizky Ridho Ungkap Penyesalan karena Absen Akibat Akumulasi Kartu Kuning
Rizky Ridho dipastikan absen bela Persija saat menjamu PSIM Yogyakarta, Jumat (28/11), karena sanksi akumulasi kartu kuning.
Rizqi Ariandi - Selasa, 25 November 2025
Persija vs PSIM, Rizky Ridho Ungkap Penyesalan karena Absen Akibat Akumulasi Kartu Kuning
Liga Indonesia
Laga Persija Vs PSIM di SUGBK Akan Diwarnai Koreo Spesial dari The Jakmania
Persija akan menjamu PSIM Yogyakarta di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta, Jumat (28/11). Laga ini bertepatan dengan HUT ke 97 Macan Kemayoran.
Rizqi Ariandi - Selasa, 25 November 2025
Laga Persija Vs PSIM di SUGBK Akan Diwarnai Koreo Spesial dari The Jakmania
Klasemen
Klasemen Super League 2025/2026 hingga Pekan 13: Borneo FC Masih Sempurna, Persija dan Persib Mengekor
Borneo FC terus melaju sendirian, sedangkan persaingan Persija dan Persib juga semakin ketat.
Rizqi Ariandi - Minggu, 23 November 2025
Klasemen Super League 2025/2026 hingga Pekan 13: Borneo FC Masih Sempurna, Persija dan Persib Mengekor
Bagikan