Kroos: Saya Orang Tepat untuk Ambisi Gelar Madrid
Kroos: Saya Orang Tepat untuk Ambisi Gelar Madrid
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:
Madrid – Toni Kroos akhirnya resmi berlabuh di Real Madrid. Pemain 24 tahun itu menyatakan siap menorehkan banyak gelar bersama El Real.
Los Merengues harus merogoh kocek sebesar 30 juta euro (sekitar Rp 473 miliar) untuk mendapatkan jasa pemain, yang sukses mengantar Jerman jadi jawara Piala Dunia Brasil pada 14 Juli lalu.
Kroos sendiri telah sepakat menandatangani kontrak berdurasi enam tahun. Di klub barunya ini, Kroos akan mengenakan nomor punggung 8.
“Saya ucapkan terima kasih kepada Madrid atas kesempatan ini, bermain untuk klub paling penting di dunia,” ungkap Kroos dilansir Football Espana.
“Saya juga ucapkan terima kasih kepada Bayern Muenchen karena mengizinkan saya pindah ke Madrid. Saya tahu betapa penting bagi Madrid untuk meraih gelar dan saya orang yang tepat untuk raihan itu.” Tukas Kroos.
Empat musim membela Bayern, Kroos mengemas 23 gol dari 176 penampilan di semua kompetisi. Dalam periode tersebut, pemain yang memulai karier profesional di usia 17 itu telah menyumbang berbagai gelar bergengsi, di antaranya tiga gelar Liga Jerman serta masing-masing satu trofi Liga Champions dan Piala Dunia Antar Klub.
Posts
11.190
Berita Terkait
Spanyol
Rating Pemain Barcelona dan Real Madrid di Final Piala Super Spanyol: Raphinha Bintang Laga
El Clasico di final Piala Super Spanyol berakhir 3-2 untuk kemenangan Barcelona atas Real Madrid. Berikut rating pemain kedua tim.
Arief Hadi - Senin, 12 Januari 2026
Hasil akhir
Hasil Laga: Atasi Real Madrid 3-2, Barcelona Pertahankan Gelar Piala Super Spanyol
Real Madrid tidak mampu mengubah peruntungan. Seperti musim lalu, Barcelona menjadi juara Piala Super Spanyol. Kali ini Blaugrana menang 3-2.
Arief Hadi - Senin, 12 Januari 2026
Spanyol
Final Piala Super Spanyol: Xabi Alonso Siapkan Rencana untuk Redam Lamine Yamal
Real Madrid akan menghadapi Barcelona pada final Piala Super Spanyol 2026 di King Abdullah Sports City, Senin (12/1) dini hari WIB.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Spanyol
Final Piala Super Spanyol: Rekor Duel Barcelona vs Real Madrid
Rivalitas Barcelona dan Real Madrid akan kembali tersaji di final Piala Super Spanyol 2026 yang berlangsung di King Abdullah Sports City, Jeddah, Arab Saudi.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Jadwal
Jadwal Live Streaming Barcelona vs Real Madrid, Senin 12 Januari 2026
Barcelona akan melawan Real Madrid pada pertandingan final Piala Super Spanyol 2025-2026, di King Abdullah Sports City, Senin (12/1) pukul 02.00 WIB.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Spanyol
Nasib Xabi Alonso Andai Real Madrid Kalah Lawan Barcelona di Final Piala Super Spanyol
Final Piala Super Spanyol sarat tekanan! Jika Real Madrid tumbang dari Barcelona, bagaimana nasib Xabi Alonso? Simak laporan terbaru, sikap manajemen, dan spekulasi panas jelang El Clasico final.
Johan Kristiandi - Minggu, 11 Januari 2026
Prediksi
Prediksi dan Statistik Real Madrid vs Barcelona: Kental Aroma Balas Dendam
Final Piala Super Spanyol memanas! Real Madrid dan Barcelona bentrok dalam El Clasico sarat balas dendam. Simak prediksi skor, statistik, kondisi tim, dan susunan pemain terkuat di sini!
Johan Kristiandi - Minggu, 11 Januari 2026
Spanyol
Final Piala Super Spanyol: El Clasico, Hansi Flick Pamer Dominasi Barcelona
Hansi Flick, pelatih Barcelona, memamerkan rekor bagus klub atas Real Madrid jelang final Piala Super Spanyol bertajuk El Clasico.
Arief Hadi - Sabtu, 10 Januari 2026
Spanyol
Pulih Lebih Cepat, Kylian Mbappe Siap Perkuat Real Madrid Melawan Barcelona
Final Piala Super Spanyol akan digelar 12 Januari. Kylian Mbappe berpeluang memperkuat Real Madrid saat menghadapi Barcelona dalam duel panas El Clasico di laga puncak. Simak jadwal dan kabar terbarunya!
Johan Kristiandi - Jumat, 09 Januari 2026
Spanyol
Piala Super Spanyol: El Clasico di Final, Real Madrid Usung Misi Balas Dendam
Ditegaskan oleh kiper Real Madrid, Thibaut Courtouis, timnya lapar untuk melakukan balas dendam kepada Barcelona di final Piala Super Spanyol.
Arief Hadi - Jumat, 09 Januari 2026