Koordinasi dengan FIFA, PSSI Pastikan Bendera Palestina Bisa Dikibarkan di Stadion

PSSI menyoroti pitch invasion dalam pemberian sanksi pada Persiraja.
Frengky AruanFrengky Aruan - Senin, 06 November 2023
Koordinasi dengan FIFA, PSSI Pastikan Bendera Palestina Bisa Dikibarkan di Stadion
PSSI berkoordinasi dengan FIFA soal pengibaran bendera Palestina. (PSSI)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Ketua Umum PSSI, Erick Thohir, mengatakan bahwa pengibaran bendera Palestina tidak dipermasalahkan. PSSI sudah berkoordinasi dengan FIFA agar bendera Palestina diperbolehkan dikibarkan dalam kompetisi di bawah naungan FIFA.

Pengibaran bendera sebagai simbol dukungan pada kemanusiaan dan perlindungan HAM. Dan FIFA dijelaskan menghargai kebebasan berekspresi.

“FIFA menghargai kebebasan berekspresi. Apalagi pada perlindungan HAM dan kemanusiaan. Ini terutama dalam konteks pengibaran bendera Palestina. Jadi PSSI dalam hal ini menegaskan tidak ada pelarangan apalagi sanksi,” kata Erick Thohir di laman PSSI.

Erick juga mengomentari soal keputusan Komite Disiplin PSSI menjatuhi sanksi pada Persiraja Banda Aceh akibat berkibarnya bendera Palestina. Menurut Erick hal itu adalah sebuah disinformasi yang disebarkan oleh oknum tak bertanggung jawab.

Baca Juga:

Konsumsi Alkohol, Empat Pemain Ditendang dari Timnas Polandia U-17 Jelang Piala Dunia U-17 2023

Empat Stadion Piala Dunia U-17 2023 Sudah Siap 100 Persen

Erick menjelaskan bahwa yang menjadi sorotan dalam kasus itu bukanlah bendera Palestina melainkan soal suporter melakukan pitch invasion.

"Jadi tegas yang terjadi di Persiraja bukan karena ada suporter mengibarkan bendera Palestina tapi soal suporter yang melakukan pitch invasion yang hal itu tidak diperkenankan. Apalagi kita sangat ketat menerapkan standar keamanan di lapangan seusai peristiwa Kanjuruhan.”

Ketua Komite Hukum PSSI Ahmad Riyadh juga menegaskan pengibaran bendera Palestina bukanlah hal yang dilarang. Oleh karena itu PSSI tidak memberi sanksi melainkan aspirasi.

Riyadh mempersilakan suporter untuk menyemarakkan solidaritasnya itu di bangku dan tribun stadion. Layaknya apa yang terjadi di sejumlah liga dunia yang mana suporter sepak bola membentangkan bendera dan spanduk dukungan pada nasib Palestina.

Namun, Riyadh meminta agar tidak ada suporter yang melakukan pitch invasion atau menyerbu masuk ke lapangan. Hal ini tidak diperkenankan karena melanggar peraturan dan keselamatan.

Pssi Piala Dunia U-17 Fifa
Ditulis Oleh

Frengky Aruan

Posts

15.464

Berita Terkait

Hasil akhir
Hasil Piala Dunia U-17 2025: Sempat Unggul, Timnas Indonesia U-17 Kalah oleh Zambia
Pada laga berikutnya Timnas Indonesia U-17 akan bertemu Brasil yang menang 7-0 atas Honduras.
Rizqi Ariandi - Rabu, 05 November 2025
Hasil Piala Dunia U-17 2025: Sempat Unggul, Timnas Indonesia U-17 Kalah oleh Zambia
Timnas
Link Streaming Piala Dunia U-17 2025 Timnas Indonesia U-17 vs Zambia U-17, Live Sebentar Lagi
Laga Timnas Indonesia U-17 vs Zambia U-17 tidak ditayangkan televisi nasional.
Rizqi Ariandi - Selasa, 04 November 2025
Link Streaming Piala Dunia U-17 2025 Timnas Indonesia U-17 vs Zambia U-17, Live Sebentar Lagi
Timnas
FIFA Uji Coba 'Kartu VAR' di Piala Dunia U-17 2025
Timnas Indonesia U-17 akan merasakan pengalaman bertanding dengan sistem baru tersebut malam nanti.
Rizqi Ariandi - Selasa, 04 November 2025
FIFA Uji Coba 'Kartu VAR' di Piala Dunia U-17 2025
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung dan Cara Menonton Timnas Indonesia U-17 vs Zambia U-17 di Piala Dunia U-17 2025, Selasa 4 November 2025
Pertandingan Timnas Indonesia U-17 vs Zambia U-17 bisa disaksikan melalui FIFA+.
Rizqi Ariandi - Selasa, 04 November 2025
Jadwal Siaran Langsung dan Cara Menonton Timnas Indonesia U-17 vs Zambia U-17 di Piala Dunia U-17 2025, Selasa 4 November 2025
Timnas
Nova Arianto Harap Pemain Timnas Indonesia U-17 Bisa Curi Perhatian Talent Scout di Piala Dunia U-17 2025
Skuad Garuda Muda tergabung di Grup H bersama dengan Zambia, Brasil, dan Honduras.
Tengku Sufiyanto - Senin, 03 November 2025
Nova Arianto Harap Pemain Timnas Indonesia U-17 Bisa Curi Perhatian Talent Scout di Piala Dunia U-17 2025
Liga Indonesia
Nova Minta Masyarakat Tak Bebani Timnas Indonesia U-17 dengan Ekspektasi Tinggi di Piala Dunia U-17 2025
Skuad Garuda Muda -julukan Timnas Indonesia U-17- akan tampil di ajang Piala Dunia U-17 2025 pada 3-27 November 2025 di Doha, Qatar.
Tengku Sufiyanto - Senin, 03 November 2025
Nova Minta Masyarakat Tak Bebani Timnas Indonesia U-17 dengan Ekspektasi Tinggi di Piala Dunia U-17 2025
Timnas
Nova Arianto Terkejut dengan Venue Pertandingan Piala Dunia U-17 2025, Digelar di Lapangan Latihan
Sangat berbeda jauh ketika Piala Dunia U-17 2023 di Indonesia.
Tengku Sufiyanto - Senin, 03 November 2025
Nova Arianto Terkejut dengan Venue Pertandingan Piala Dunia U-17 2025, Digelar di Lapangan Latihan
Timnas
Pemain Timnas Indonesia U-17 Puasa Medsos Selama Piala Dunia U-17 2025
Pelatih Timnas Indonesia U-17, Nova Arianto mengaku puas karena anak asuhnya disiplin menjalankan peraturan puasa media sosial (medsos) jelang Piala Dunia U-17 2025.
Tengku Sufiyanto - Senin, 03 November 2025
Pemain Timnas Indonesia U-17 Puasa Medsos Selama Piala Dunia U-17 2025
Timnas
Pemilihan Pelatih Baru Timnas Indonesia Harus Matang, PSSI Minta Publik Bersabar
PSSI tidak terburu-buru menunjuk pengganti Patrick Kluivert.
Rizqi Ariandi - Senin, 03 November 2025
Pemilihan Pelatih Baru Timnas Indonesia Harus Matang, PSSI Minta Publik Bersabar
Timnas
Nova Arianto Relakan Nicholas Mjosund demi Jaga Soliditas Timnas Indonesia U-17 di Piala Dunia U-17 2025
Nicholas Mjosund baru bisa bergabung beberapa hari jelang Piala Dunia U-17 2025 bergulir.
Rizqi Ariandi - Senin, 03 November 2025
Nova Arianto Relakan Nicholas Mjosund demi Jaga Soliditas Timnas Indonesia U-17 di Piala Dunia U-17 2025
Bagikan