Ratusan Bonek Dipulangkan Dengan Kawalan Brimob

Ratusan pendukung fanatik Persebaya Surabaya yang dikenal dengan sebutan Bonek kembali ke kota asalnya dengan pengawalan ketat dari anggota Brimob. Beberapa perwakilan Bonek telah bertemu dengan dengan pihak panitia Kongres Luar Biasa (KLB) PSSI 2016 untuk menyampaikan aspirasinya.
satriasatria - Jumat, 11 November 2016
Ratusan Bonek Dipulangkan Dengan Kawalan Brimob
foto: merahputih/derry-ridwansyah
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

Ratusan Bonek Dipulangkan Dengan Kawalan Brimob- Ratusan pendukung fanatik Persebaya Surabaya yang dikenal dengan sebutan Bonek kembali ke kota asalnya dengan pengawalan ketat dari anggota Brimob. Beberapa perwakilan Bonek telah bertemu dengan dengan pihak panitia Kongres Luar Biasa (KLB) PSSI 2016 untuk menyampaikan aspirasinya.

Wakapolda Brigjen Pol. Suntana mengatakan Bonek segera dipulangkan ke daerah asalnya setelah perwakilan mereka sudah bertemu dengan pihak panitia. Para perwakilan Bonek menyampaikan tuntutan agar Persebaya dimasukan kembali ke dalam keanggotaan PSSI.

"Perwakilan Bonek sudah bertemu langsung sama panitia pelaksana dan PSSI. Semuanya sudah di akomodir dan saran mereka sudah disampaikan," jelas Suntana saat ditemui di acara Kongres PSSI di Hotel Mercure, Ancol, Jakarta Utara, Kamis (10/11/16).

Suntana menambahkan semua bonek sudah dipulangkan kembali ke Jawa Timur dengan menggunakan 14 bus yang sudah disiapkan.

"Kami sudah memulangkan para suporter Bonek dengan menggunakan 14 bus yang sudah disediakan. Ada sebanyak 650-700 orang bonek yang datang ke Jakarta," tuturnya.

Pihaknya juga sudah memerintahkan anak buahnya untuk mengawal para suporter Persebaya tersebut secara bertahap.

"Pengawalan sendiri dilakukan secara bertahap oleh anggota Brimob yang sudah berjaga di setiap iring-iringan bus. Mereka akan tiba di kota asal dengan selamat," tandasnya. (Abi)

Pssi Kongres pssi KLB Letnan Jenderal Edy Rahmayadi Fifa Bonek
Ditulis Oleh

satria

Talk Less, Do More #LetsMove
Posts

1.688

Berita Terkait

Timnas
PSSI Bebaskan John Herdman Pilih Asisten Pelatih Lokal di Timnas Indonesia
John Herdman akan dibantu asisten pelatih lokal di Timnas Indonesia. Nantinya, Herdman yang bakal memilih asistennya itu.
Rizqi Ariandi - Kamis, 08 Januari 2026
PSSI Bebaskan John Herdman Pilih Asisten Pelatih Lokal di Timnas Indonesia
Timnas
Nova Arianto Dipastikan Tidak Masuk Kandidat Asisten John Herdman di Timnas Indonesia
Ketua Badan Tim Nasional, Sumardji, memastikan bahwa Nova Arianto tidak masuk kandidat asisten John Herdman.
Rizqi Ariandi - Kamis, 08 Januari 2026
Nova Arianto Dipastikan Tidak Masuk Kandidat Asisten John Herdman di Timnas Indonesia
Timnas
John Herdman Akan Bawa Dua Asisten dari Luar ke Timnas Indonesia
John Herdman rencananya akan membawa dua asisten pelatih dari luar negeri ke Timnas Indonesia.
Rizqi Ariandi - Kamis, 08 Januari 2026
John Herdman Akan Bawa Dua Asisten dari Luar ke Timnas Indonesia
Piala Dunia
FIFA Perkenalkan Inovasi Berbasis AI Jelang Piala Dunia 2026
FIFA dan produsen komputer Lenovo memperkenalkan serangkaian inovasi teknologi berbasis kecerdasan buatan (Artificial Technology/AI).
Yusuf Abdillah - Rabu, 07 Januari 2026
FIFA Perkenalkan Inovasi Berbasis AI Jelang Piala Dunia 2026
Timnas
Kurniawan Dwi Yulianto Dinilai Cocok Jadi Asisten John Herdman di Timnas Indonesia
John Herdman akan dibantu pelatih lokal sebagai asisten di Timnas Indonesia. Kurniawan Dwi Yulianto dianggap cocok mengisi pos tersebut.
Rizqi Ariandi - Rabu, 07 Januari 2026
Kurniawan Dwi Yulianto Dinilai Cocok Jadi Asisten John Herdman di Timnas Indonesia
Timnas
John Herdman Bagian dari Rencana Jangka Panjang PSSI untuk Timnas Indonesia
John Herdman akan dikontrak selama dua tahun dengan opsi perpanjangan dua tahun. Herdman jadi bagian dari proyek jangka panjang PSSI.
Rizqi Ariandi - Selasa, 06 Januari 2026
John Herdman Bagian dari Rencana Jangka Panjang PSSI untuk Timnas Indonesia
Liga Indonesia
PS Putra Jaya Pasuruan Pecat Pemain yang Lakukan Tendangan Kung fu di Liga 4 Jatim
Muhammad Hilmi Gimnastiar harus menelan pil pahit karena dipecat klubnya setelah sebagai konsekuensi aksi berbahayanya dalam laga Liga 4 Jatim.
Rizqi Ariandi - Selasa, 06 Januari 2026
PS Putra Jaya Pasuruan Pecat Pemain yang Lakukan Tendangan Kung fu di Liga 4 Jatim
Liga Indonesia
Komdis PSSI Minta Pelaku Tendangan Kung fu di Liga 4 Dihukum Berat oleh Asprov Jatim
Pemain Putra Jaya Pasuruan, M Hilmi, melakukan tindakan tidak sportif terhadap lawan. Pihak klub langsung memecat Hilmi dan komdis PSSI meminta pelaku disanksi.
Rizqi Ariandi - Selasa, 06 Januari 2026
Komdis PSSI Minta Pelaku Tendangan Kung fu di Liga 4 Dihukum Berat oleh Asprov Jatim
Timnas
Nova Arianto Dukung Penuh John Herdman, Simbol Harapan Baru Sepak Bola Indonesia
Pelatih Timnas Indonesia U-20, Nova Arianto, mendukung penuh John Herdman. Nova menyebut John Herdman sebagai harapan baru.
Rizqi Ariandi - Minggu, 04 Januari 2026
Nova Arianto Dukung Penuh John Herdman, Simbol Harapan Baru Sepak Bola Indonesia
Sosok
Profil John Herdman, Pelatih Anyar Timnas Indonesia yang Berprestasi di Level Putri
"Resmi! PSSI Tunjuk John Herdman, Arsitek Level Piala Dunia Siap Bawa Garuda Masuki Era Baru," demikian pernyataan dari laman resmi PSSI.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 03 Januari 2026
Profil John Herdman, Pelatih Anyar Timnas Indonesia yang Berprestasi di Level Putri
Bagikan