Komentari Mantan, Toni Kroos Yakin Bayern Munchen Masih Terlalu Kuat

Meski sudah berpisah dengan Bayern sejak musim panas 2014, Toni Kroos masih sering mengomentari sang mantan.
Johan KristiandiJohan Kristiandi - Senin, 09 Agustus 2021
Komentari Mantan, Toni Kroos Yakin Bayern Munchen Masih Terlalu Kuat
Toni Kroos (Twitter)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Gelandang Real Madrid, Toni Kroos, mengomentari mantan timnya, Bayern Munchen. Pemain yang pensiun dari tim nasional Jerman usai Piala Eropa 2020 itu memprediksi Die Roten masih akan mendominasi di Bundesliga.

Meski sudah berpisah dengan Bayern sejak musim panas 2014, Toni Kroos masih sering mengomentari sang mantan. Kroos memperhatikan perkembangan Bayern dari jarak jauh.

Toni Kroos percaya, FC Hollywood akan kembali menjadi yang terbaik di Bundesliga. Robert Lewandowski dan kawan-kawan sudah menorehkan tinta emas sejak musim 2012-2013 tanpa putus.

Baca Juga:

Terungkap, Keluarga David Alaba Dapat Rp108 Miliar dari Real Madrid

Real Madrid Tak Cari Pengganti Raphael Varane

Real Madrid Perpanjang Kontrak Pemain Senior, Kini Giliran Dani Carvajal

Toni Kroos

"Jawabannya tidak sulit: Bayern Munchen. Sebab, mereka punya skuad terbaik," tegas Toni Kroos dalam wawancara bersama Bild.

"Akan ada fase di mana mereka menghadapi masalah. Ada fase tersebut dalam beberapa tahun terakhir. Namun, pada akhirnya kekuatan mereka masih cukup," sambung sang gelandang.

"Saya tidak melihatnya dari sudut pandang penggemar biasa. Sebagian besar wajah yang saya kenal masih di Bayern. Beberapa pemain sangat saya suka seperti Joshua Kimmich. Jadi, saya tidak keberatan jika mereka jadi juara lagi."

Toni Kroos menganggap, Julian Nagelsmann yang menjabat sebagai pemegang kemudi baru Bayern punya kemampuan menjadi juara. Sang pelatih menampilkan performa apik saat masih di TSG Hoffenheim dan RB Leipzig.

"Saya juga berharap gelar ini untuk Julian Nagelsmann. Sebab, saya yakin dia tahu akan menjadi pelatih top. Gelar liga di musim debut tentunya akan membuat start Negelsmann menjadi lebih mudah," papar Kroos.

Toni Kroos masuk akademi Bayern pada awal Juli 2006. Sebelumnya, ia memperkuat Hansa Rostock. Selama membela Bayern, Kroos mengemas 24 gol dan 49 assist dalam 205 pertandingan. Gelandang 31 tahun itu juga membawa Bayern meraih berbagai gelar termasuk trofi Liga Champions 2012-2013.

Toni Kroos Bayern munchen Real Madrid Breaking News
Ditulis Oleh

Johan Kristiandi

Experienced Journalist with a work history in the online media industry of more than 7 years.
Posts

17.883

Berita Terkait

Jadwal
Jadwal Siaran Langsung Super League 2025/2026 Persija Jakarta vs PSIM Yogyakarta, Jumat 28 November 2025
Persija akan menjamu PSIM pada pertandingan pekan 14 Super League 2025/2026 di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta, Jumat (28/11).
Rizqi Ariandi - Jumat, 28 November 2025
Jadwal Siaran Langsung Super League 2025/2026 Persija Jakarta vs PSIM Yogyakarta, Jumat 28 November 2025
Liga Indonesia
Kolaborasi dengan Klub Malaysia, Langkah Persija Memperluas Jangkauan di ASEAN
Persija menjalin kemitraan strategis dengan Terengganu FC. Kolaborasi ini diresmikan dalam penandatangan kerja sama di Jakarta, Jumat (28/11).
Rizqi Ariandi - Jumat, 28 November 2025
Kolaborasi dengan Klub Malaysia, Langkah Persija Memperluas Jangkauan di ASEAN
Liga Indonesia
Strategi Transfer Persija Hadapi Putaran Kedua, Posisi Pemain Asing Belum Aman
Persija mulai menyiapkan strategi transfer untuk menghadapi putaran kedua. Pemain asing tidak ada yang posisinya aman.
Rizqi Ariandi - Jumat, 28 November 2025
Strategi Transfer Persija Hadapi Putaran Kedua, Posisi Pemain Asing Belum Aman
Liga Indonesia
Persija Jakarta Terbuka Datangkan Ivar Jenner Musim Depan
Ivar Jenner memutuskan hengkang dari FC Utrecht musim depan. Apakah Ivar akan melanjutkan kariernya di Persija?
Rizqi Ariandi - Jumat, 28 November 2025
Persija Jakarta Terbuka Datangkan Ivar Jenner Musim Depan
Liga Indonesia
Persija vs PSIM di SUGBK, Mauricio Souza Bicara soal Pengganti Rizky Ridho
Persija tidak akan turun dengan kekuatan penuh saat menjamu PSIM Yogyakarta. Kapten tim Rizky Ridho absen karena akumulasi kartu kuning.
Rizqi Ariandi - Jumat, 28 November 2025
Persija vs PSIM di SUGBK, Mauricio Souza Bicara soal Pengganti Rizky Ridho
Italia
Kehadiran Max Allegri Bikin Adrien Rabiot Pede AC Milan Bisa Rebut Scudetto
Gelandang AC Milan asal Prancis Adrien Rabiot menyatakan yakin timnya bisa meraih Scudetto musim ini.
Yusuf Abdillah - Jumat, 28 November 2025
Kehadiran Max Allegri Bikin Adrien Rabiot Pede AC Milan Bisa Rebut Scudetto
Timnas
Jadwal Baru Timnas Indonesia U-22 di SEA Games 2025 Usai Singapura Dipindahkan ke Grup A
Singapura yang tadinya berada di Grup C bersama Timnas Indonesia U-22 dipindah ke Grup A menggantikan tempat Kamboja.
Rizqi Ariandi - Jumat, 28 November 2025
Jadwal Baru Timnas Indonesia U-22 di SEA Games 2025 Usai Singapura Dipindahkan ke Grup A
Liga Champions
Suporter Diserang, Newcastle United Laporkan Polisi Prancis ke UEFA
Newcastle United memastikan akan melayangkan protes resmi kepada UEFA terkait perlakuan polisi Prancis terhadap suporter mereka.
Yusuf Abdillah - Jumat, 28 November 2025
Suporter Diserang, Newcastle United Laporkan Polisi Prancis ke UEFA
Piala Dunia
Bekuk Austria, Portugal Juara Piala Dunia U-17 2025
sung di Stadion Internasional Khalifa, Doha, Kamis (27/8) malam waktu setempat.
Yusuf Abdillah - Jumat, 28 November 2025
Bekuk Austria, Portugal Juara Piala Dunia U-17 2025
Inggris
Liverpool Catat Rekor Terburuk dalam 71 Tahun, Arne Slot Tidak Cemaskan Masa Depannya
Pelatih Liverpool yang sedang tertekan, Arne Slot, mengatakan pertemuannya dengan pemilik klub adalah pembicaraan yang sama seperti saat tiba di Anfield.
Yusuf Abdillah - Jumat, 28 November 2025
Liverpool Catat Rekor Terburuk dalam 71 Tahun, Arne Slot Tidak Cemaskan Masa Depannya
Bagikan