Kobe Bryant Kritik James Harden: Jika Terus Bermain seperti Itu, Rockets Tidak Juara

Padahal James Harden sedang menunjukkan level performa tertinggi di NBA musim ini.
Hendry WibowoHendry Wibowo - Rabu, 06 Februari 2019
Kobe Bryant Kritik James Harden: Jika Terus Bermain seperti Itu, Rockets Tidak Juara
Kobe Bryant (Zimbio)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - James Harden sedang menunjukkan level performa tertinggi bersama Houston Rockets di NBA musim ini.

Bagaimana tidak, berkat torehan 44 poin saat Rockets mengalahkan Phoenix Suns dengan skor 118-110, Selasa (05/02) pagi WIB, Harden berarti selalu mencetak setidaknya 30 poin pada 27 pertandingan terakhir.

Baca Juga:

Lakers Dibantai Pacers, LeBron James Terima Kekalahan Terburuk Sepanjang Kariernya

Lakers Siapkan Tawaran Fantastis demi Rekrut Anthony Davis

Kini Harden diprediksi bisa mempertahankan titel MVP musim ini. Namun rekam jejak positif pebasket berusia 29 tahun itu ternyata tidak membuat legenda NBA, Kobe Bryant terkesima.

Secara khusus, Bryant bahkan mengkritik gaya main Harden yang terlalu individualistis. Jika melihat taktik pelatih Houston Rockets, Mike D'Antoni, semua pemain memang seakan tinggal memberikan bola kepada Harden.

Bryant yang merasakan lima titel juara dan semua bersama Los Angeles Lakers bahkan menyebut jika Harden terus bermain seperti sekarang, maka Rockets tidak bisa juara.

"Saya pikir dia harus melakukan apa yang harus dia lakukan agar timnya menang," kata Bryant dalam sebuah wawancara di acara ESPN.

"Namun gaya bermain yang ia terapkan, bukan favorit saya dalam konteks untuk membawa tim jadi juara. Saya tidak berpikir, gaya bermainnya sekarang bisa membawa Rockets juara," tambah pebasket kelahiran Philadelphia, Pennsylvania.*

Breaking News NBA Kobe Bryant James Harden Houston Rockets
Ditulis Oleh

Hendry Wibowo

Motorsports Enthusiast and Giallorossi Fan
Posts

2.794

Berita Terkait

Liga Champions
Luis Enrique Tegaskan PSG Memang Lebih Baik daripada Barcelona
Pelatih PSG, Luis Enrique, menilai timnya tampil lebih baik dari Barcelona setelah menang 2-1 di Estadi Olímpic Lluís Companys pada matchday 2 Liga Champions 2025/2026.
Johan Kristiandi - Kamis, 02 Oktober 2025
Luis Enrique Tegaskan PSG Memang Lebih Baik daripada Barcelona
Italia
AC Milan Tertarik Tampung Robert Lewandowski
AC Milan dilaporkan berminat mendatangkan Robert Lewandowski yang kontraknya di Barcelona segera berakhir. Rossoneri siap bersaing dengan klub Arab Saudi demi striker berusia 37 tahun itu.
Johan Kristiandi - Kamis, 02 Oktober 2025
AC Milan Tertarik Tampung Robert Lewandowski
Liga Champions
Arsenal vs Olympiacos: Tugas Viktor Gyokeres Bukan Hanya Sekadar Cetak Gol
Viktor Gyokeres gagal mencetak gol saat Arsenal menang 2-0 atas Olympiacos di Liga Champions 2025/2026. Meski begitu, Mikel Arteta tetap memberikan pujian atas kontribusi besar Gyokeres dalam permainan.
Johan Kristiandi - Kamis, 02 Oktober 2025
Arsenal vs Olympiacos: Tugas Viktor Gyokeres Bukan Hanya Sekadar Cetak Gol
Liga Champions
Ditahan AS Monaco, Pep Guardiola Tetap Sanjung Penampilan Manchester City
Manchester City ditahan AS Monaco 2-2 pada matchday 2 Liga Champions 2025/2026. Pep Guardiola tetap memuji performa timnya meski kemenangan sirna akibat penalti Eric Dier di menit akhir.
Johan Kristiandi - Kamis, 02 Oktober 2025
Ditahan AS Monaco, Pep Guardiola Tetap Sanjung Penampilan Manchester City
Liga Indonesia
Kronologi Perekrutan hingga Ultimatum Persis Solo untuk Mateo Kocijan
Persis Solo rekrut Mateo Kocijan sebagai pengganti Fuad Sule di Super League 2025/2026. Namun, sang pemain tak kunjung datang hingga klub mengeluarkan ultimatum. Simak kronologi lengkapnya di sini.
Johan Kristiandi - Kamis, 02 Oktober 2025
Kronologi Perekrutan hingga Ultimatum Persis Solo untuk Mateo Kocijan
Liga Champions
Hansi Flick Ungkap Biang Keladi Kekalahan Barcelona
Pelatih Barcelona, Hansi Flick, menilai kelelahan pemain jadi faktor utama kekalahan 2-1 dari PSG di Liga Champions 2025/2026. Flick juga mengakui PSG tampil lebih baik meski banyak pemain inti absen.
Johan Kristiandi - Kamis, 02 Oktober 2025
Hansi Flick Ungkap Biang Keladi Kekalahan Barcelona
Liga Indonesia
Bojan Hodak Bocorkan Kunci Keberhasilan Persib Bandung Tekuk Bangkok United
Persib Bandung sukses mengalahkan Bangkok United 2-0 di laga kedua Grup G ACL Two 2025/2026. Bojan Hodak bocorkan strategi kemenangan, sementara Andrew Jung semringah usai cetak gol perdana musim ini.
Johan Kristiandi - Kamis, 02 Oktober 2025
Bojan Hodak Bocorkan Kunci Keberhasilan Persib Bandung Tekuk Bangkok United
Klasemen
Klasemen Liga Champions: Real Madrid Posisi Kedua, Barcelona dan Liverpool di Luar Delapan Besar
Update klasemen Liga Champions 2025/2026 matchday 2: Real Madrid tempel Bayern di papan atas, Barcelona dan Liverpool terlempar dari delapan besar, Arsenal menang lagi, Qarabag jadi kejutan. Simak posisi terbaru semua tim.
Johan Kristiandi - Kamis, 02 Oktober 2025
Klasemen Liga Champions: Real Madrid Posisi Kedua, Barcelona dan Liverpool di Luar Delapan Besar
Hasil akhir
Hasil Liga Champions: Barcelona Ditumbangkan PSG, Arsenal Tersenyum, Kemenangan Juventus Digagalkan Mantan
Hasil Liga Champions 2025/2026 matchday 2: Barcelona kembali ditumbangkan PSG 1-2, Arsenal raih kemenangan atas Olympiacos, sementara Juventus ditahan imbang Villarreal. Simak klasemen terbaru dan hasil lengkap pertandingan.
Johan Kristiandi - Kamis, 02 Oktober 2025
Hasil Liga Champions: Barcelona Ditumbangkan PSG, Arsenal Tersenyum, Kemenangan Juventus Digagalkan Mantan
Timnas
Raka Cahyana, Ivar Jenner, hingga Arlyansyah Abdulmanan Dipanggil untuk TC Tahap Pertama Jelang SEA Games 2025
Total ada 11 pemain baru yang dipanggil Indra Sjafri. Sebelumnya, para pemain tersebut tidak tampil di Kualifikasi Piala Asia U-23 2026.
Rizqi Ariandi - Kamis, 02 Oktober 2025
Raka Cahyana, Ivar Jenner, hingga Arlyansyah Abdulmanan Dipanggil untuk TC Tahap Pertama Jelang SEA Games 2025
Bagikan