Klasemen MotoGP 2020: Mir Masih di Puncak, Dovizioso Turun Satu Strip

Joan Mir masih memuncaki klasemen sementara MotoGP 2020 sementara Andrea Dovizioso turun satu peringkat.
Budi Prasetyo HarsonoBudi Prasetyo Harsono - Minggu, 25 Oktober 2020
Klasemen MotoGP 2020: Mir Masih di Puncak, Dovizioso Turun Satu Strip
Joan Mir. (Twitter)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Pembalap Suzuki, Joan Mir, masih memuncaki klasemen sementara MotoGP 2020. Namun, posisi Andrea Dovizioso terlempar dari empat besar dan posisinya digantikan Franco Morbidelli.

Mir untuk kedua kalinya beruntun mengakhiri balapan di podium ketiga. Padahal, dia memulai balapan di Sirkuit Aragon, Minggu (25/10) dari posisi ke-12.

Podium ketiga cukup untuk menyegel puncak klasemen sementara MotoGP 2020. Mir kukuh di pucuk klasemen setelah mengumpulkan 137 poin dari 11 balapan.

Baca Juga:

Hasil MotoGP Teruel 2020: Morbidelli Menang Diikuti Duet Suzuki

Performa Alex Marquez Dibandingkan dengan Jorge Lorenzo

Sementara itu, posisi kedua masih menjadi milik Fabio Quartararo. Pembalap asal Prancis tersebut mengakhiri balapan MotoGP Teruel di posisi kedelapan.

Maverick Vinales finish satu peringkat di atas Quartararo pada balapan di Sirkuit Aragon. Namun, Vinales masih bertahan di posisi ketiga klasemen sementara.

Di sisi lain, Dovizioso yang menyelesaikan balapan di peringkat ke-13 turun satu strip. Pembalap Ducati tersebut terlempar dari empat besar dan posisinya digantikan Franco Morbidelli yang menjadi pemenang.

Klasemen Sementara MotoGP 2020:

  1. Joan Mir (Suzuki) 137 poin
  2. Fabio Quartararo (Petronas Yamaha) 123 poin
  3. Maverick Vinales (Yamaha) 118 poin
  4. Franco Morbidelli (Petronas Yamaha) 112 poin
  5. Andrea Dovizioso (Ducati) 109 poin
  6. Alex Rins (Suzuki) 105 poin
  7. Takaaki Nakagami (LCR Honda) 92 poin
  8. Pol Espargaro (KTM) 90 poin
  9. Jack Miller (Pramac Ducati) 82 poin
  10. Miguel Oliveira (KTM Tech 3) 79 poin
  11. Danilo Petrucci (Ducati) 71 poin
  12. Brad Binder (KTM) 67 poin
  13. Alex Marquez (Honda) 67 poin
  14. Johann Zarco (Esponsorama) 64 poin
  15. Valentino Rossi (Yamaha) 58 poin
  16. Francesco Bagnaia (Pramac Ducati) 42 poin
  17. Iker Lecuona (KTM Tech 3) 27 poin
  18. Aleix Espargaro (Aprilia) 27 poin
  19. Cal Crutchlow (LCR Honda) 26 poin
  20. Stefan Bradl (Honda) 12 poin
  21. Bradley Smith (Aprilia) 12 poin
  22. Tito Rabat (Esponsorama) 10 poin
  23. Michele Pirro (Ducati Test) 4 poin
Breaking News Motogp MotoGP 2020 Joan Mir Andrea dovizioso
Ditulis Oleh

Budi Prasetyo Harsono

Falling in love with the beauty of football because of Alessandro Del Piero and Paolo Maldini. Part time musician, full time journalist.
Posts

5.618

Berita Terkait

Liga Europa
Rapor Apik Dean James dan Calvin Verdonk pada Matchday 2 Liga Europa 2025-2026
Dua pemain Timnas Indonesia, Dean James dan Calvin Verdonk mencatatkan rapor bagus saat membela klub mereka di matchday kedua Liga Europa.
Yusuf Abdillah - Jumat, 03 Oktober 2025
Rapor Apik Dean James dan Calvin Verdonk pada Matchday 2 Liga Europa 2025-2026
Inggris
Alisson Becker Bakal Lewatkan Delapan Laga Penting Liverpool karena Cedera
Kiper Liverpool Alisson Becker dikabarkan tidak bisa bermain selama enam pekan karena cedera.
Yusuf Abdillah - Jumat, 03 Oktober 2025
Alisson Becker Bakal Lewatkan Delapan Laga Penting Liverpool karena Cedera
Liga Europa
Hasil Liga Europa: Calvin Verdonk Bantu Lille Bekuk AS Roma, Dua Assist Dean James Menangkan Go Ahead Eagles
Bek sayap Timnas Indonesia Dean James tampil gemilang untuk membantu Go Ahead Eagles menekuk Panathinaikos 2-1 di Stadion Olimpiade, Athena.
Yusuf Abdillah - Jumat, 03 Oktober 2025
Hasil Liga Europa: Calvin Verdonk Bantu Lille Bekuk AS Roma, Dua Assist Dean James Menangkan Go Ahead Eagles
Timnas
Kualifikasi Piala Dunia 2026: Siap Tempur Lawan Arab Saudi dan Irak, Jordi Amat Berharap Wasit Bersikap Adil
Bek Timnas Indonesia, Jordi Amat, dalam kondisi prima jelang laga melawan Arab Saudi dan Irak pada Kualifikasi Piala Dunia 2026. Ia berharap wasit bersikap adil di dua laga tersebut.
Arief Hadi - Kamis, 02 Oktober 2025
Kualifikasi Piala Dunia 2026: Siap Tempur Lawan Arab Saudi dan Irak, Jordi Amat Berharap Wasit Bersikap Adil
Inggris
'Hobi' Chelsea Koleksi Kartu Merah Hambat Alejandro Garnacho
Chelsea sudah mengoleksi tiga kartu merah dalam empat pertandingan terakhir.
Yusuf Abdillah - Kamis, 02 Oktober 2025
'Hobi' Chelsea Koleksi Kartu Merah Hambat Alejandro Garnacho
Italia
Pelatih Legendaris AC Milan Kritik Keras Bintang Inter Milan
Pelatih legendaris AC Milan Fabio Capello mengkritik keras Federico Dimarco setelah bek Inter Milan tersebut mengeluhkan seringnya pergantian pemain di bawah pelatih sebelumnya, Simone Inzaghi.
Yusuf Abdillah - Kamis, 02 Oktober 2025
Pelatih Legendaris AC Milan Kritik Keras Bintang Inter Milan
Spanyol
Isu Pemain Mogok Tampil Warnai Kemenangan Real Madrid di Kazakhstan
Kemenangan Real Madrid atas Kairat Almaty dinodai kabar adanya pemain yang menolak bermain.
Yusuf Abdillah - Kamis, 02 Oktober 2025
Isu Pemain Mogok Tampil Warnai Kemenangan Real Madrid di Kazakhstan
Italia
Napoli Kalahkan Sporting, Antonio Conte dan Kevin De Bruyne Bantah Berselisih
Antonio Conte menjawab isu yang menyebutkan adanya keretakan hubungan dengan Kevin De Bruyne.
Yusuf Abdillah - Kamis, 02 Oktober 2025
Napoli Kalahkan Sporting, Antonio Conte dan Kevin De Bruyne Bantah Berselisih
Italia
Massimiliano Allegri Inginkan Bek Baru, AC Milan Bersiap Gaet Joe Gomez pada Januari
Joe Gomez yang saat kesulitan mendapatkan waktu bermain di Liverpool kembali menjadi bidikan AC Milan.
Yusuf Abdillah - Kamis, 02 Oktober 2025
Massimiliano Allegri Inginkan Bek Baru, AC Milan Bersiap Gaet Joe Gomez pada Januari
Inggris
Beri Kebebasan Penuh, Mikel Arteta Ingin Martin Odegaard Lebih Berani Ambil Risiko
Pelatih Arsenal Mikel Arteta menginginkan Martin Odegaard untuk lebih berani mengambil risiko dalam menciptakan kreasi bagi timnya.
Yusuf Abdillah - Kamis, 02 Oktober 2025
Beri Kebebasan Penuh, Mikel Arteta Ingin Martin Odegaard Lebih Berani Ambil Risiko
Bagikan