Kieran Trippier, Pemain Inggris Pertama di Atletico sejak 95 Tahun Silam

Kieran Trippier juga menjadi pemain asal Inggris ke-20 yang bermain di Spanyol.
Yusuf AbdillahYusuf Abdillah - Kamis, 18 Juli 2019
Kieran Trippier, Pemain Inggris Pertama di Atletico sejak 95 Tahun Silam
Kieran Trippier (Twitter/Atleti)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Kieran Trippier akhirnya berlabuh ke Atletico Madrid setelah sebelumnya ramai dikaitkan dengan Napoli, Juventus, dan Manchester United. Trippier menjadi pemain Inggris ke-20 yang berlaga di Spanyol dan yang pertama bagi Atletico dalam 95 tahun.

Menariknya, mengutip dari El Mundo Deportivo, tidak banyak info mengenai pemain Inggris sebelumnya yang membela Atletico. Yang diketahui hanyalah dia bernama Drinkwater yang tampil tiga kali dan mencetak 10 gol pada musim 1923-24.

Baca Juga:

Sepakat pada Harga 20 Juta Poundsterling, Kieran Trippier Merapat ke Atletico Madrid

Trippier Tonton Gol Tendangan Bebasnya Ratusan Kali

Bukan Messi atau Ozil, Pemain Paling Kreatif di Piala Dunia Justru Berasal dari Inggris

Trippier

Atletico sendiri sejatinya memiliki kaitan erat dengan Inggris, namun bukan pemain. Ya, beberapa kali Atleti ditangani pelatih Inggris. Dari Vince Hayes, yang bertugas di masa Drinkwater bermain, Fred Pentland, Walter Harris, Ron Atkinson, hingga Colin Addison.

Berbeda dengan Inggris, Atletico tampaknya menyenangi pemain asal Argentina. Terbukti, pemain asal Argentina menjadi yang terbanyak dengan total 47 pemain. Disusul Brasil dengan 28 pemain.

Sepanjang sejarah, Trippier merupakan pemain asal Inggris yang tampil di Spanyol. Dari 20 pemain tersebut, lima memperkuat tetangga Atletico, Real Madrid. Kelima pemain itu adalah Laurie Cunningham, Steve McManaman, Michael Owen, Gareth Southgate, dan David Beckham.

Bursa transfer Atletico Madrid Kieran Trippier
Ditulis Oleh

Yusuf Abdillah

Posts

9.919

Berita Terkait

Spanyol
Meski Ruben Amorim Dipecat, Marcus Rashford Betah di Barcelona dan Enggan Kembali ke Manchester United
Pemecatan Ruben Amorim disinyalir tak mengubah niatan Marcus Rashford untuk bertahan di Barcelona, enggan kembali ke Manchester United.
Arief Hadi - Sabtu, 10 Januari 2026
Meski Ruben Amorim Dipecat, Marcus Rashford Betah di Barcelona dan Enggan Kembali ke Manchester United
Hasil akhir
Hasil Piala Super Spanyol: Real Madrid Menang, Pastikan El Clasico di Final
Real Madrid mengalahkan rival sekota, Atletico Madrid, dengan skor 2-1 di semifinal Piala Super Spanyol dan akan melawan Barcelona di final.
Arief Hadi - Jumat, 09 Januari 2026
Hasil Piala Super Spanyol: Real Madrid Menang, Pastikan El Clasico di Final
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Atletico Madrid vs Real Madrid, Live Sebentar Lagi
Link streaming Atletico Madrid vs Real Madrid semifinal Piala Super Spanyol Jumat 9 Januari 2026 dini hari WIB. El Real tanpa Mbappe, Los Rojiblancos siap bikin kejutan.
Johan Kristiandi - Kamis, 08 Januari 2026
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Atletico Madrid vs Real Madrid, Live Sebentar Lagi
Inggris
Perburuan Bek Tengah Berlanjut, Joe Gomez Masuk Daftar Belanja AC Milan
AC Milan terus mencari penguatan lini pertahanan menjelang batas waktu transfer Januari, dengan Joe Gomez muncul sebagai opsi potensial.
Yusuf Abdillah - Kamis, 08 Januari 2026
Perburuan Bek Tengah Berlanjut, Joe Gomez Masuk Daftar Belanja AC Milan
Spanyol
Real Madrid Tanpa Kylian Mbappe, Diego Simeone Waspadai Vinicius
Pelatih Atletico Madrid Diego Simeone menyadari potensi bahaya yang bisa dihadirkan Vinicius.
Yusuf Abdillah - Kamis, 08 Januari 2026
Real Madrid Tanpa Kylian Mbappe, Diego Simeone Waspadai Vinicius
Spanyol
Piala Super Spanyol: Barcelona Lolos ke Final, Nantikan El Clasico
FC Barcelona selangkah lagi untuk mempertahankan titel Piala Super Spanyol usai menang 5-0 atas Athletic Club di semifinal.
Arief Hadi - Kamis, 08 Januari 2026
Piala Super Spanyol: Barcelona Lolos ke Final, Nantikan El Clasico
Jadwal
Link Streaming Atletico Madrid vs Real Madrid, Jumat 9 Januari 2026
Link streaming Atletico Madrid vs Real Madrid pada semifinal Piala Super Spanyol Jumat 9 Januari 2026, jadwal siaran, jam kick-off, stadion, dan duel panas derby Madrid.
Johan Kristiandi - Kamis, 08 Januari 2026
Link Streaming Atletico Madrid vs Real Madrid, Jumat 9 Januari 2026
Prediksi
Prediksi dan Statistik Atletico vs Real Madrid: Derby Madrid Merebutkan Tiket Final
Statistik serta prediksi semifinal Piala Super Spanyol antara Atletico Madrid vs Real Madrid di King Abdullah Sports City.
Arief Hadi - Kamis, 08 Januari 2026
Prediksi dan Statistik Atletico vs Real Madrid: Derby Madrid Merebutkan Tiket Final
Inggris
Bournemouth vs Tottenham Hotspur Jadi Laga Perpisahan Antoine Semenyo?
Pelatih Bournemouth Andoni Iraola mengungkapkan bahwa laga melawan Tottenham Hotspur bisa menjadi momen perpisahan Antoine Semenyo.
Yusuf Abdillah - Rabu, 07 Januari 2026
Bournemouth vs Tottenham Hotspur Jadi Laga Perpisahan Antoine Semenyo?
Liga Indonesia
Carlos Pena Datangkan Eks Anak Asuhnya di Persija ke Persita Tangerang
Persita Tangerang menambah kekuatan mereka di putaran kedua Super League 2025/2026 dengan mendatangkan gelandang asal Spanyol, Ramon Bueno.
Rizqi Ariandi - Rabu, 07 Januari 2026
Carlos Pena Datangkan Eks Anak Asuhnya di Persija ke Persita Tangerang
Bagikan