Kiatisuk: Thailand Harus Waspadai Kecepatan Pemain Indonesia

Thailand akan berkunjung ke markas timnas Indonesia dalam pertandingan final leg pertama Piala AFF 2016 yang akan digelar di Stadion Pakansari, Cibinong, Rabu (14/12/16). Thailand akan mencoba mencetak gol sebanyak mungkin agar bisa lebih leluasa di leg kedua nanti yang digelar di markas mereka, Sabtu (17/12/16).
satriasatria - Rabu, 14 Desember 2016
Kiatisuk: Thailand Harus Waspadai Kecepatan Pemain Indonesia
©getty-images
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

Kiatisuk: Thailand Harus Waspadai Kecepatan Pemain Indonesia- Thailand akan berkunjung ke markas timnas Indonesia dalam pertandingan final leg pertama Piala AFF 2016 yang akan digelar di Stadion Pakansari, Cibinong, Rabu (14/12/16). Thailand akan mencoba mencetak gol sebanyak mungkin agar bisa lebih leluasa di leg kedua nanti yang digelar di markas mereka, Sabtu (17/12/16).

Pelatih Thailand, Kiatisuk Senamuang, meminta anak asuhnya untuk tidak meremehkan Indonesia di final leg pertama nanti. Menurutnya, Indonesia tim yang berbahaya saat melakukan serangan balik terutama dari sisi sayap.

Apa yang dikatakan oleh 'Zico' demikian sapaan pelatih yang memulai karier sepakbolanya sebagai striker tersebut. Ia merujuk pada hasil pertandingan pertama mereka di fase grup. Saat Thailand menang dengan skor 4-2.

Dua gol yang bersarang digawang Thailand semuanya berasal dari serangan di sisi sayap. Satu hasil umpan Benny Wahyudi yang disundul Lerby Eliandri dan satu gol lain dari tandukan Boaz Solossa memanfaatkan umpan Rizky Pora.

"Kami harus berhati-hati pada pemain sayap mereka. Mereka memiliki kecepatan dan karena hal itu kami kebobolan dua gol saat melawan Indonesia," kata Kiatisuk dikutip dari Bangkok Post.

"Kami juga akan fokus sepanjang pertandingan. Pertahanan mereka sangat baik," sambungnya.

Indonesia menjadi satu-satunya tim yang mampu menjebol gawang Thailand dalam perhelatan turnamen Piala AFF 2016.

Timnas Thailand Kiatisuk Senamuang Timnas Indonesia Alfred Riedl Final Piala AFF 2016 Piala AFF 2016
Ditulis Oleh

satria

Talk Less, Do More #LetsMove
Posts

1.688

Berita Terkait

Timnas
Erick Thohir Ungkap Ajakan Uji Coba untuk Timnas Indonesia dari Negara Asia Timur
Ketua Umum PSSI, Erick Thohir, mengatakan China mengajak Timnas Indonesia untuk uji coba.
Rizqi Ariandi - Jumat, 30 Januari 2026
Erick Thohir Ungkap Ajakan Uji Coba untuk Timnas Indonesia dari Negara Asia Timur
Liga Indonesia
Sandy Walsh Terkejut Ditinggal Shayne Pattynama ke Persija Jakarta
Shayne Pattynama menceritakan respons rekan satu timnya di Timnas Indonesia dan Buriram United, Sandy Walsh, saat diberi tahu soal transfernya ke Persija.
Rizqi Ariandi - Jumat, 30 Januari 2026
Sandy Walsh Terkejut Ditinggal Shayne Pattynama ke Persija Jakarta
Liga Indonesia
Diaspora Banjiri Super League, Shayne Pattynama Beri Jawaban Menohok untuk Pengkritik
Shayne Pattynama menjawab kritik pihak yang tidak senang pemain diaspora melanjutkan karier di Indonesia. Super League tengah dibanjiri para pemain diaspora.
Rizqi Ariandi - Rabu, 28 Januari 2026
Diaspora Banjiri Super League, Shayne Pattynama Beri Jawaban Menohok untuk Pengkritik
Timnas
Pemain Muda Persija dan Hokky Caraka Curi Perhatian Pelatih Timnas Indonesia
John Herdman mulai menemukan pemain-pemain yang akan menjadi pilihannya. John sejauh ini menyebut dua nama, Dony Tri Pamungkas dan Hokky Caraka.
Rizqi Ariandi - Rabu, 28 Januari 2026
Pemain Muda Persija dan Hokky Caraka Curi Perhatian Pelatih Timnas Indonesia
Liga Indonesia
Pelatih Persija Puji Cara John Herdman Membangun Komunikasi dengan Klub
John Herdman berkunjung ke Persija Training Center dan mendapatkan sambutan hangat di sana. Pelatih Persija Mauricio Souza turut mendoakan John Herdman.
Rizqi Ariandi - Rabu, 28 Januari 2026
Pelatih Persija Puji Cara John Herdman Membangun Komunikasi dengan Klub
Liga Dunia
Dikontrak Tiga Tahun, Maarten Paes Menuju Ajax Amsterdam
Penjaga gawang Timnas Indonesia, Maarten Paes, akan meninggalkan FC Dallas dan bergabung dengan Ajax Amsterdam.
Arief Hadi - Rabu, 28 Januari 2026
Dikontrak Tiga Tahun, Maarten Paes Menuju Ajax Amsterdam
Timnas
John Herdman Tampung Masukan Pemain Timnas Indonesia untuk Tentukan Asisten Pelatih
John Herdman mengatakan proses seleksi asisten pelatih lokal sedang berjalan dan hasilnya akan diumumkan dalam beberapa pekan ke depan.
Rizqi Ariandi - Selasa, 27 Januari 2026
John Herdman Tampung Masukan Pemain Timnas Indonesia untuk Tentukan Asisten Pelatih
Liga Indonesia
Shayne Pattynama Diskusi dengan Jordi Amat sebelum Gabung Persija
Shayne Pattynama berkomunikasi secara intens dengan Jordi Amat sebelum memutuskan bergabung dengan Persija Jakarta.
Rizqi Ariandi - Minggu, 25 Januari 2026
Shayne Pattynama Diskusi dengan Jordi Amat sebelum Gabung Persija
Timnas
Fajar Fathurrahman Berharap Masuk Timnas Indonesia Usai Ditonton John Herdman
Fajar Fathurrahman berharap bisa memikat hati John Herdman saat pelatih asal Inggris menyaksikan laga Persija vs Madura United, Jumat (23/1).
Rizqi Ariandi - Minggu, 25 Januari 2026
Fajar Fathurrahman Berharap Masuk Timnas Indonesia Usai Ditonton John Herdman
Timnas
Jordi Amat Ungkap Isi Pembicaraan dengan Pelatih Baru Timnas Indonesia
Jordi Amat berkomunikasi dengan John Herdman via pesan singkat. Apa isi pembicaraan Jordi Amat dengan John Herdman?
Rizqi Ariandi - Minggu, 25 Januari 2026
Jordi Amat Ungkap Isi Pembicaraan dengan Pelatih Baru Timnas Indonesia
Bagikan