Ketum PSSI Pastikan Timnas Indonesia U-19 dan Senior TC di Korsel

Mochamad Iriawan memberikan motivasi sehari sebelum para pemain Timnas U-19 dan senior berlatih di lapangan.
Frengky AruanFrengky Aruan - Kamis, 06 Agustus 2020
Ketum PSSI Pastikan Timnas Indonesia U-19 dan Senior TC di Korsel
Ketua Umum PSSI, Mochamad Iriawan. (PSSI)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Ketua Umum PSSI, Mochamad Iriawan, memastikan latihan perdana Timnas Indonesia U-19/U-20 dan Senior akan digelar mulai Jumat (7/8). Iriawan memahami bahwa pemain sudah mengalami rasa bosan karena hampir dua pekan tidak menginjakan kaki di lapangan.

Awalnya pemain Timnas Indonesia U-19 dan Senior memulai latihan pada 25 Juli. Rencana latihan sempat dimundurkan ke 1 Agustus, namun tak juga terealisasi. Hasil swab test yang masih ditunggu menjadi alasan.

Selain itu, Iwan Bule, panggilan Mochamad Iriawan memastikan rencana pemusatan latihan di Korea Selatan. PSSI sebelumnya sudah menemui Kedutaan Besar Korea Selatan, untuk membantu memfasilitasi rencana Timnas Indonesia U-19 dan Senior.

Baca Juga:

Presiden FAT Sebut Timnas Indonesia Harus Jalani Karantina 14 Hari Sebelum Hadapi Thailand

Striker Naturalisasi UEA Positif Corona Jelang Hadapi Malaysia dan Timnas Indonesia

"Besok, 7 Agustus 2020, latihan perdana di lapangan akan dimulai. Selanjutnya, kami siapkan Timnas U-19 dan Timnas Senior melakukan training camp (TC) di Korea Selatan," jelasnya.

Hal ini disampaikan Mochamad Iriawan saat memberikan motivasi di hotel tempat menginap, Fairmont, Kamis (6/8). Iriawan didampingi Wakil Ketua Umum Iwan Budianto, anggota Exco PSSI Endri Erawan, Haruna Soemitr,, Plt Sekjen Yunus Nusi, Wasekjen Ira Puspita, Direktur Teknik PSSI Indra Sjafri, dan Kepala Dokter PSSI dan Timnas Syarif Alwi.

"Negara memberikan yang terbaik untuk para pemain Timbas terpilih. Kita tempatkan pemain di hotel terbaik di Jakarta. Kita rekrut pelatih berlevel internasional yang membawa Korsel mengalahkan Jerman pada Piala Dunia 2018 lalu."

Ia berharap para pemain menunjukkan yang terbaik saat membela Garuda. Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2022, sedangkan skuat U-19 di Piala Asia U-19 2020.

"Bertarunglah untuk merah putih. Ingatlah, lambang negara yang ada di dada kalian, jauh lebih besar maknanya daripada nama yang ada di punggung kalian," jelasnya.

Timnas indonesia u-20 Mochamad Iriawan Pssi Timnas Indonesia Timnas Indonesia U-19 Breaking News
Ditulis Oleh

Frengky Aruan

Posts

15.464

Berita Terkait

Jadwal
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Sunderland vs Arsenal, Live Sebentar Lagi
Nonton live Sunderland vs Arsenal dini hari ini pekan ke-11 Premier League 2025/2026. Arsenal datang dengan 10 kemenangan beruntun, tapi Sunderland siap bikin kejutan. Cek link streaming resmi dan jadwal siaran langsungnya di sini sebelum kick-off.
Johan Kristiandi - Sabtu, 08 November 2025
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Sunderland vs Arsenal, Live Sebentar Lagi
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Juventus vs Torino, Live Sebentar Lagi
Tonton live streaming Juventus vs Torino di Derby della Mole, Minggu (9/11) pukul 00.00 WIB. Juventus wajib menang demi naik klasemen, tapi Torino siap bikin kejutan. Klik link nontonnya di sini sebelum kick-off!
Johan Kristiandi - Sabtu, 08 November 2025
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Juventus vs Torino, Live Sebentar Lagi
Hasil akhir
Hasil Premier League 2025/2026: Manchester United Tahan Imbang Tottenham Hotspur, Matthijs de Ligt Jadi Pahlawan
Kedua tim bermain imbang 2-2.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 08 November 2025
Hasil Premier League 2025/2026: Manchester United Tahan Imbang Tottenham Hotspur, Matthijs de Ligt Jadi Pahlawan
Lainnya
Tim Indonesia Pamerkan Pakaian Adat Borneo di Pembukaan Islamic Solidarity Games 2025, Tampilkan Simbol Kejayaan dan Kehormatan
Deflie Tim Indonesia berisikan 11 personel yang terdiri dari atlet, pelatih, ofisial, tim headquarter, dan dipimpin langsung oleh Chef de Mission (CdM) Endri Irawan.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 08 November 2025
Tim Indonesia Pamerkan Pakaian Adat Borneo di Pembukaan Islamic Solidarity Games 2025, Tampilkan Simbol Kejayaan dan Kehormatan
Hasil akhir
Hasil Super League 2025/2026: Derby Mataram Persis Solo vs PSIM Yogyakarta Berakhir Imbang
Persis Solo bermain imbang 2-2 melawan PSIM Yogyakarta di Stadion Manahan, Solo, Sabtu (8/11) malam WIB.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 08 November 2025
Hasil Super League 2025/2026: Derby Mataram Persis Solo vs PSIM Yogyakarta Berakhir Imbang
Inggris
Hadapi Liverpool di Laga Ke-1.000, Pep Guardiola: Lawan yang Sempurna
Pep Guardiola akan melakoni laga ke-1.000 dalam keriernya sebagai pelatih saat mendampingi Manchester City menghadapi Liverpool di Etihad Stadium, Minggu (9/11) malam WIB.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 08 November 2025
Hadapi Liverpool di Laga Ke-1.000, Pep Guardiola: Lawan yang Sempurna
Jadwal
Link Streaming Parma vs AC Milan, Minggu 9 November 2025
AC Milan akan menghadapi Parma pada pertandingan lanjutan Serie A 2025-2026 di Stadion Ennio Tardini.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 08 November 2025
Link Streaming Parma vs AC Milan, Minggu 9 November 2025
Hasil akhir
Hasil Super League 2025/2026: 5 Kartu Merah Warnai Remontada Persija Jakarta di Kandang Arema FC
Persija Jakarta mencatatkan empat kemenangan beruntun usai menumbangkan Arema FC di Stadion Kanjuruhan, Malang, Sabtu (8/11).
Rizqi Ariandi - Sabtu, 08 November 2025
Hasil Super League 2025/2026: 5 Kartu Merah Warnai Remontada Persija Jakarta di Kandang Arema FC
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung dan Link Live Streaming Tottenham Hotspur vs Manchester United, Live Sebentar Lagi
Big match Premier League! Tottenham menjamu Manchester United malam ini di Tottenham Hotspur Stadium. Spurs dan Setan Merah sama-sama incar tiga poin penting. Jangan lewatkan, cek link streaming resmi di sini sebelum kick-off!
Johan Kristiandi - Sabtu, 08 November 2025
Jadwal Siaran Langsung dan Link Live Streaming Tottenham Hotspur vs Manchester United, Live Sebentar Lagi
Jadwal
Link Streaming Derby Mataram Persis Solo vs PSIM Yogyakarta di Super League 2025/2026 Sabtu 8 November 2025, Live Sebentar Lagi
Persis Solo menjamu PSIM Yogyakarta di Stadion Manahan, Solo, Sabtu (8/11) pukul 19.00 malam WIB.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 08 November 2025
Link Streaming Derby Mataram Persis Solo vs PSIM Yogyakarta di Super League 2025/2026 Sabtu 8 November 2025, Live Sebentar Lagi
Bagikan