Ketika Fernando Morientes Memilih antara Liverpool atau Real Madrid

Fernando Morientes berkomentar jelang leg satu perempat final Liga Champions antara Real Madrid kontra Liverpool.
Arief HadiArief Hadi - Selasa, 06 April 2021
 Ketika Fernando Morientes Memilih antara Liverpool atau Real Madrid
Fernando Morientes (Twitter)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Eks penyerang asal Spanyol Fernando Morientes mengomentari leg satu perempat final Liga Champions antara Real Madrid kontra Liverpool di Estadio Alfredo Di Stefano, Rabu (07/04) pukul 02.00 dini hari WIB.

Morientes salah satu pemain yang cukup beruntung pernah memperkuat kedua tim itu. Morientes membela Real Madrid pada medio 1997-2005 dan Liverpool pada 2005-2006. Ketika harus memilih Morientes sudah langsung menentukannya.

"Hati saya tidak terbagi," kata Morientes kepada Radio MARCA. "Sulit untuk membuat hati saya terbelah ketika sebuah tim bermain melawan Real Madrid."

"Apapun bisa terjadi dalam pertandingan seperti ini, tidak ada favorit. (Liverpool) datang seperti serigala berbulu domba (terkait performa inkonsisten mereka musim ini) dan saya tidak percaya itu."

Baca Juga:

Prediksi Real Madrid Vs Liverpool: Momentum Balas Dendam

3 Duel Real Madrid Kontra Tim Inggris di Perempat Final Liga Champions

5 Pemain yang Pernah Perkuat Real Madrid dan Liverpool

Fernando Morientes di Liverpool

"Real Madrid memiliki gen kompetitif dan pemenang yang membuat mereka selalu hadir di fase akhir kompetisi besar. Saya pikir mereka bisa memilih salah satu dari dua gelar itu."

Berbeda dari Liverpool yang sudah mengalihkan fokus memenangi titel Liga Champions setelah gagal mempertahankan titel Premier League, Madrid masih bersaing di LaLiga dan Liga Champions. Morientes yakin Madrid cukup berpengalaman melakukannya.

Kontrak Sergio Ramos

Satu hal lainnya yang tidak luput dari pengamatan dari Morientes adalah kontrak Sergio Ramos. Kapten Real Madrid kontraknya akan segera berakhir dan Morientes berharap pemain yang sudah membela Madrid dari 2005 itu teken kontrak baru.

"Sangat menyakitkan bagi saya bahwa kesepakatan belum tercapai antara Ramos dan Madrid," tambah Morientes.

"Saya yakin bahwa kesepakatan, yang akan baik untuk pemain dan klub, akan tercapai," yakin dia.

Sergio Ramos (35 tahun) memang elemen penting di Madrid. Kendati sudah berkepala tiga lebih, pengalaman dan kualitas Ramos acapkali mampu memotivasi rekan setimnya untuk tampil maksimal.

Breaking News Fernando Morientes Liverpool Real Madrid Liga Champions
Ditulis Oleh

Arief Hadi

Posts

15.763

Berita Terkait

Liga Indonesia
Mauricio Souza Kecam Kericuhan di Akhir Laga Arema FC vs Persija
Menurut Mauricio Souza, insiden keributan di akhir laga Arema FC vs Persija tidak boleh terulang.
Rizqi Ariandi - Minggu, 09 November 2025
Mauricio Souza Kecam Kericuhan di Akhir Laga Arema FC vs Persija
Liga Indonesia
Pergantian Pemain di Awal Babak Kedua Jadi Kunci Kemenangan Persija atas Arema FC
Persija melakukan remontada di kandang Arema FC.
Rizqi Ariandi - Minggu, 09 November 2025
Pergantian Pemain di Awal Babak Kedua Jadi Kunci Kemenangan Persija atas Arema FC
Inggris
Sederet Statistik Jelang Laga Manchester City vs Liverpool: Erling Haaland dan Mohamed Salah di Ambang Pecahkan Rekor Baru
Pekan 11 Premier League akan menghadirkan laga Manchester City vs Liverpool di Etihad Stadium. Berikut sederet statistik menarik jelang laga.
Arief Hadi - Minggu, 09 November 2025
Sederet Statistik Jelang Laga Manchester City vs Liverpool: Erling Haaland dan Mohamed Salah di Ambang Pecahkan Rekor Baru
Prediksi
Prediksi dan Statistik Manchester City vs Liverpool: Musim Lalu, The Citizens Kalah Dua Kali Beruntun
Statistik serta prediksi pekan 11 Premier League antara Manchester City vs Liverpool di Etihad Stadium.
Arief Hadi - Minggu, 09 November 2025
Prediksi dan Statistik Manchester City vs Liverpool: Musim Lalu, The Citizens Kalah Dua Kali Beruntun
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Sunderland vs Arsenal, Live Sebentar Lagi
Nonton live Sunderland vs Arsenal dini hari ini pekan ke-11 Premier League 2025/2026. Arsenal datang dengan 10 kemenangan beruntun, tapi Sunderland siap bikin kejutan. Cek link streaming resmi dan jadwal siaran langsungnya di sini sebelum kick-off.
Johan Kristiandi - Sabtu, 08 November 2025
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Sunderland vs Arsenal, Live Sebentar Lagi
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Juventus vs Torino, Live Sebentar Lagi
Tonton live streaming Juventus vs Torino di Derby della Mole, Minggu (9/11) pukul 00.00 WIB. Juventus wajib menang demi naik klasemen, tapi Torino siap bikin kejutan. Klik link nontonnya di sini sebelum kick-off!
Johan Kristiandi - Sabtu, 08 November 2025
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Juventus vs Torino, Live Sebentar Lagi
Hasil akhir
Hasil Premier League 2025/2026: Manchester United Tahan Imbang Tottenham Hotspur, Matthijs de Ligt Jadi Pahlawan
Kedua tim bermain imbang 2-2.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 08 November 2025
Hasil Premier League 2025/2026: Manchester United Tahan Imbang Tottenham Hotspur, Matthijs de Ligt Jadi Pahlawan
Lainnya
Tim Indonesia Pamerkan Pakaian Adat Borneo di Pembukaan Islamic Solidarity Games 2025, Tampilkan Simbol Kejayaan dan Kehormatan
Deflie Tim Indonesia berisikan 11 personel yang terdiri dari atlet, pelatih, ofisial, tim headquarter, dan dipimpin langsung oleh Chef de Mission (CdM) Endri Irawan.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 08 November 2025
Tim Indonesia Pamerkan Pakaian Adat Borneo di Pembukaan Islamic Solidarity Games 2025, Tampilkan Simbol Kejayaan dan Kehormatan
Hasil akhir
Hasil Super League 2025/2026: Derby Mataram Persis Solo vs PSIM Yogyakarta Berakhir Imbang
Persis Solo bermain imbang 2-2 melawan PSIM Yogyakarta di Stadion Manahan, Solo, Sabtu (8/11) malam WIB.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 08 November 2025
Hasil Super League 2025/2026: Derby Mataram Persis Solo vs PSIM Yogyakarta Berakhir Imbang
Inggris
Hadapi Liverpool di Laga Ke-1.000, Pep Guardiola: Lawan yang Sempurna
Pep Guardiola akan melakoni laga ke-1.000 dalam keriernya sebagai pelatih saat mendampingi Manchester City menghadapi Liverpool di Etihad Stadium, Minggu (9/11) malam WIB.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 08 November 2025
Hadapi Liverpool di Laga Ke-1.000, Pep Guardiola: Lawan yang Sempurna
Bagikan