Kenangan Pahit Sir Bobby CharltonTragedi Muenchen

BolaSkorBolaSkor - Kamis, 06 Februari 2014
Kenangan Pahit Sir Bobby Charlton<!--idunk-->Tragedi Muenchen
Kenangan Pahit Sir Bobby CharltonTragedi Muenchen
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:
Manchester – Bobby Charlton jadi salah seorang anggota skuat Manchester United yang selamat dalam tragedi jatuhnya pesawat di Bandara Muenchen 56 tahun silam. Kelak, pasca kejadian mengenaskan tersebut, Charlton jadi sosok penting paling penting untuk skuat MU. Menggunakan pesawat carter Inggris, skuat Man United berangkat dari Yugoslavia menuju Inggris usai melakoni pertandingan Piala Europa melawan Red Star Belgrade pada 6 Februari silam. Pesawat pun berhenti di Muenchen, Jerman, untuk mengisi bahan bakar. Dalam kondisi hujan salju lebat, pesawat dua kali gagal landas dan mengalami kecelakaan beberapa saat kemudian setelah percobaan ketiga. planecrashmen-468x325.jpg Seperti dilansir situs resmi Manchester United, sosok yang kini berusia 76 tahun itu coba mengenang kembali saat-saat sebelum terjadinya kecelakaan. “Cuacanya sangat buruk. Ada salju di landasan dan fasilitas bandara seperti hari-hari ini tidak tersedia. Pilot lakukan tiga kalo percobaan lepas landas. Setelah dua kali percobaan kami kembali dan menetap di bandara,” ungkap Sir Bobby Charlton. “Akhirnya, petugas mengatakan tidak masalah untuk pergi. Lumpur di landasan pacu jadi masalah. Pesawat itu, yang bernama Elizabethan, butuh waktu lama untuk lepas landas sebagaimana membutuhkan jalur panjang namun tidak berhasil. Bahkan sekarang sulit untuk kembali.” Pungkasnya. charltonDM0102_468x287 Bobby Charlton, jadi salah satu dari sembilan pemain yang lolos dari maut hari itu. Mungkin sudah takdir bagi Charlton untuk selamat dari tragedi tersebut, karena beberapa tahun berselang sosok bernama asli Robert Charlton ini menjadi salah satu sosok penting di era awal kejayaan Manchester United. 10 tahun pasca tragedi Munchen, Bobby Charlton, berhasil mempersembahkan gelar Eropa pertama untuk United. Tak hanya itu, Charlton juga menjadi sosok paling penting kala membawa tim nasional Inggris merengkuh trofi Piala Dunia 1966.
Tragedi Muenchen Sir Bobby Charlton Sir Matt Busby Manchester United
Ditulis Oleh

BolaSkor

Admin Bolaskor.com
Posts

11.190

Berita Terkait

Italia
Bukan ke Manchester United, Joshua Zirkzee Seharusnya Bertahan di Italia dan Membela AC Milan
Joshua Zirkzee kini jarang main di Manchester United dan menurut pandit sepak bola, Ruud Gullit, ia seharusnya bermain di AC Milan.
Arief Hadi - Jumat, 07 November 2025
Bukan ke Manchester United, Joshua Zirkzee Seharusnya Bertahan di Italia dan Membela AC Milan
Inggris
Manchester United Kembali Dikritik Cristiano Ronaldo, Ini Jawaban Ruben Amorim
Ruben Amorim menanggapi kritik yang dilontarkan oleh Cristiano Ronaldo.
Yusuf Abdillah - Jumat, 07 November 2025
Manchester United Kembali Dikritik Cristiano Ronaldo, Ini Jawaban Ruben Amorim
Inggris
Transfer Manchester United Tidak Lagi Serampangan
Manchester United kini punya sistem rekrutmen lebih terstruktur. Jason Wilcox memastikan transfer tidak lagi serampangan dan seluruh keputusan melewati proses ketat.
Johan Kristiandi - Kamis, 06 November 2025
Transfer Manchester United Tidak Lagi Serampangan
Inggris
Soal Jadon Sancho, Manchester United Susun Rencana Transfer Tidak Biasa
Manchester United disebut siap melepas Jadon Sancho tanpa biaya transfer! Keputusan mengejutkan ini bikin fans terbelalak. Simak detail alasannya di sini!
Johan Kristiandi - Rabu, 05 November 2025
Soal Jadon Sancho, Manchester United Susun Rencana Transfer Tidak Biasa
Inggris
Fabrizio Romano Ungkap Peluang Manchester United Rekrut Endrick dari Real Madrid
Endrick disebut mulai resah di Real Madrid. Fabrizio Romano ungkap klub yang lebih berpeluang merekrutnya dibanding Manchester United. Simak bocorannya di sini!
Johan Kristiandi - Rabu, 05 November 2025
Fabrizio Romano Ungkap Peluang Manchester United Rekrut Endrick dari Real Madrid
Spanyol
Manchester United Terpincut Vitor Roque, Barcelona Bisa Kecipratan Uang
Manchester United dikabarkan tertarik merekrut Vitor Roque dari Palmeiras. Jika transfer terjadi, Barcelona siap kecipratan 10 juta euro dari klausul jual-beli!
Johan Kristiandi - Senin, 03 November 2025
Manchester United Terpincut Vitor Roque, Barcelona Bisa Kecipratan Uang
Klasemen
Klasemen Terkini Premier League 2025/2026: Arsenal Melaju Sendirian, Manchester United Kembali di Bawah Liverpool
Update klasemen Premier League 2025/2026 usai pekan ke-10! Arsenal makin perkasa di puncak, Liverpool bangkit, sementara Manchester United kembali merosot.
Johan Kristiandi - Senin, 03 November 2025
Klasemen Terkini Premier League 2025/2026: Arsenal Melaju Sendirian, Manchester United Kembali di Bawah Liverpool
Inggris
Pertama Kali dalam Sejarah, Premier League Hanya Gelar Satu Laga di Boxing Day
Musim ini sejarah akan terjadi di Premier League karena tidak akan banyak laga yang digelar saat Boxing Day, 26 Desember.
Yusuf Abdillah - Senin, 03 November 2025
Pertama Kali dalam Sejarah, Premier League Hanya Gelar Satu Laga di Boxing Day
Inggris
Pantau Perkembangan Ayyoub Bouaddi Sejak Lama, Manchester United Siapkan Proposal Penawaran
Manchester United dilaporkan siap mengajukan tawaran untuk gelandang muda Lille, Ayyoub Bouaddi. Bakat 18 tahun ini disebut calon pengganti Casemiro!
Johan Kristiandi - Minggu, 02 November 2025
Pantau Perkembangan Ayyoub Bouaddi Sejak Lama, Manchester United Siapkan Proposal Penawaran
Inggris
Momentum Kemenangan Berakhir, Ruben Amorim Tak Masalah Selama Manchester United Tidak Kalah
Manchester United imbang 2-2 melawan Nottingham Forest pada pekan 10 Premier League di City Ground.
Arief Hadi - Minggu, 02 November 2025
Momentum Kemenangan Berakhir, Ruben Amorim Tak Masalah Selama Manchester United Tidak Kalah
Bagikan