Kemenpora dan KOI Umumkan CdM Olimpiade Tokyo 2020

Rosan Roeslani ditunjuk jadi CdM Olimpiade Tokyo 2020.
Andhika PutraAndhika Putra - Selasa, 31 Desember 2019
Kemenpora dan KOI Umumkan CdM Olimpiade Tokyo 2020
Kemenpora
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Kementrian Pemuda dan Olahraga (Kemenpora) serta Komite Olimpiade Indonesia (KOI) resmi menunjuk Rosan Roeslani sebagai Chef de Mission (CdM) Olimpiade Tokyo 2020. Rosan mengemban tugas sebagai pemimpin kontingen Tanah Air pada ajang empat tahunan tersebut.

Penujukan Rosan berdasarkan cabang olahraga yang tampil di Olimpiade Tokyo 2020. Rosan merupakan ketua umum Persatuan Angkat Berat, Binaraga, dan Angkat Besi Seluruh Indonesia (PABBSI).

Baca Juga:

Atlet Putra dan Putri Terbaik Satu Dekade Terakhir: LeBron James dan Serena Williams

Bukan Messi atau Ronaldo, Titel Atlet dengan Bayaran Tertinggi Justru Milik Petinju

Ketua KOI, Raja Sapta Oktohari, menyebut Rosan menjadi satu-satunya nama yang diajukan ke Kemenpora.

“Kami sepakat bahwa CdM Olimpiade 2020 diserahkan ke Rosan Roeslani,” ujar Okto.

“Pertimbangannya kami ambil dari nomor yang sudah qualified di Olimpiade Tokyo 2020, dan angkat besi sudah qualified,” sambungnya.

Rosan mengaku bangga ditunjuk sebagai CdM Olimpiade Tokyo. Sepulang dari London, Rosan berjanji akan langsung bertemu dengan Menpora dan ketua KOI.

Breaking News Indonesia Kemenpora Koi Olimpiade Olimpiade Tokyo 2020
Ditulis Oleh

Andhika Putra

Posts

8.253

Berita Terkait

Timnas
Proses Pemilihan Pelatih Timnas Indonesia Masuki Tahap Akhir, Tunggu Pengumuman Erick Thohir
Keputusan mengenai pelatih baru Timnas Indonesia ada di tangan Komite Eksekutif PSSI. Ketum PSSI Erick Thohir akan mengumumkan pelatih baru Timnas Indonesia.
Rizqi Ariandi - Senin, 17 November 2025
Proses Pemilihan Pelatih Timnas Indonesia Masuki Tahap Akhir, Tunggu Pengumuman Erick Thohir
Timnas
Bojan Hodak Minta Penjelasan PSSI soal Rumornya Jadi Pelatih Timnas Indonesia
Manajemen Persib Bandung membantah Bojan Hodak akan menjadi pelatih Timnas Indonesia.
Tengku Sufiyanto - Senin, 17 November 2025
Bojan Hodak Minta Penjelasan PSSI soal Rumornya Jadi Pelatih Timnas Indonesia
Lainnya
DRX Sportnet Hadirkan Padel Hub, Pencinta Padel Harus Rasakan Kemudahannya
DRX Sportnet, menghadirkan cara baru bagi masyarakat untuk menikmati olahraga digital lewat Gamification.
Tengku Sufiyanto - Senin, 17 November 2025
DRX Sportnet Hadirkan Padel Hub, Pencinta Padel Harus Rasakan Kemudahannya
Timnas
Direstui AS Trencin, Marselino Ferdinan Bela Timnas Indonesia U-22 di SEA Games 2025
Marselino Ferdinan dipastikan tampil di SEA Games 2025 setelah mendapat restu dari klubnya, AS Trencin.
Rizqi Ariandi - Senin, 17 November 2025
Direstui AS Trencin, Marselino Ferdinan Bela Timnas Indonesia U-22 di SEA Games 2025
Liga Indonesia
Curahan Hati Rizky Ridho Usai Teken Kontrak Baru Persija di Persija Jakarta
Rizky Ridho buka suara usai perpanjang kontrak di Persija. Ridho juga memberikan penjelasan mengenai keputusannya memperpanjang masa bakti di Persija.
Rizqi Ariandi - Senin, 17 November 2025
Curahan Hati Rizky Ridho Usai Teken Kontrak Baru Persija di Persija Jakarta
Italia
Secercah Harapan dalam Upaya AC Milan Merekrut Robert Lewandowski
AC Milan disebut masih punya peluang mendatangkan Robert Lewandowski secara gratis pada musim panas 2026. Di tengah mandeknya negosiasi kontrak dengan Barcelona dan banyaknya klub peminat, Milan melihat kesempatan emas untuk memboyong sang bomber. Akankah Lewandowski benar-benar merapat ke San Siro?
Johan Kristiandi - Senin, 17 November 2025
Secercah Harapan dalam Upaya AC Milan Merekrut Robert Lewandowski
Lainnya
Puluhan Komunitas Berebut Ratusan Juta di Ajang Neobank Padel Tournament 2025
Neobank Padel Tournament 2025 resmi berakhir pada Minggu (16/11). Turnamen ini diikuti oleh puluhan komunitas padel di Jakarta.
Rizqi Ariandi - Senin, 17 November 2025
Puluhan Komunitas Berebut Ratusan Juta di Ajang Neobank Padel Tournament 2025
Internasional
Turun Gunung, Zinedine Zidane Sudah Tentukan Klub yang Akan Dilatih
Zinedine Zidane dilaporkan siap kembali melatih setelah lama menghilang dari dunia kepelatihan. Rumor menyebut ia sudah menentukan pilihan dan siap mengambil alih jabatan besar setelah Piala Dunia 2026. Benarkah Zidane bakal comeback dalam waktu dekat?
Johan Kristiandi - Senin, 17 November 2025
Turun Gunung, Zinedine Zidane Sudah Tentukan Klub yang Akan Dilatih
Indonesia
Didemo Suporter, Erick Thohir Akui Kekurangan PSSI
Ultras Garuda melakukan demontrasi ke kantor PSSI pada Jumat (14/11). Salah satu tuntutannya adalah meminta Erick Thohir turun dari jabatannya.
Rizqi Ariandi - Senin, 17 November 2025
Didemo Suporter, Erick Thohir Akui Kekurangan PSSI
Italia
AC Milan Serius Pertimbangkan Balikan dengan Thiago Silva
AC Milan dikabarkan serius mempertimbangkan reuni dengan Thiago Silva pada bursa transfer Januari. Namun, rencana itu menimbulkan perdebatan sengit di internal Rossoneri. Akankah Thiago Silva benar-benar kembali ke San Siro?
Johan Kristiandi - Senin, 17 November 2025
AC Milan Serius Pertimbangkan Balikan dengan Thiago Silva
Bagikan