Kembali Membalap di MotoGP Andalusia, Marc Marquez Tak Pasang Target
BolaSkor.com - Pembalap Repsol Honda, Marc Marquez, secara mengejutkan memutuskan tampil pada MotoGP Andalusia yang berlangsung di Sirkuit Jerez, Minggu (26/7). Sebelumnya, The Baby Alien baru menjalani operasi lengan akibat insiden pekan lalu.
Marquez menjalani operasi di Barcelona, Selasa (21/7). Tak lama, pembalap asal Spanyol itu kembali ke Jerez dan dinyatakan bugar.
Namun, Marquez baru turun ke lintasan pada sesi latihan bebas ketiga, Sabtu (25/7). Situasi itu membua The Baby Alien tak memasang target muluk.
Baca Juga:
Hasil FP2 MotoGP Andalusia, Kejutan Tercipta di Tiga Besar
Hasil FP1 MotoGP Andalusia, Maverick Vinales dan Valentino Rossi Berkuasa
“Saya bisa tidur nyenyak. Tentu saja masih ada rasa sakit. Kami menjalani sesi fisioterapi yang sangat bagus untuk saya," tutur Marquez.
“Bersama tim kami mematok satu target, yaitu merasakan bagaimana penampilan pada FP3. Kami lihat bagaimana kondisi lengannya. Dari situ, kami akan memutuskan target berikutnya," sambungnya.
Pada sesi latihan bebas ketiga, Marc Marquez menempati posisi ke-19 dengan catatan waktu 1 menit 37,882 detik. Sementara pembalap Monster Energy Yamaha, Maverick Vinales, menjadi yang tercepat dengan 1 menit 6,584 detik.
Andhika Putra
8.253
Berita Terkait
Prediksi dan Statistik Fiorentina vs AC Milan: Rossoneri Rawan Tergelincir
Prediksi dan Statistik Real Madrid vs Barcelona: Kental Aroma Balas Dendam
Hasil Piala FA: Debut Liam Rosenior Berakhir Manis, Chelsea Menang Telak Kontra Charlton
Gustavo Almeida Berpotensi Main Lawan Persib, Mauricio Souza Tak Pusingkan Soal Masalah Ryo Matsumura
Hasil Malaysia Open 2026: Jojo dan Fajar/Fikri Terhenti di Semifinal
Bandung bjb Tandamata Usung Target Kalahkan Jakarta Popsivo Polwan demi Jadi Penguasa Series Pontianak
Persib vs Persija, Marc Klok: Anggap Pertandingan Harga Diri dan Singgung Kepindahan Luis Figo
Persib vs Persija, Bojan Hodak Pertanyakan Selalu Menggunakan Wasit Asing di Bandung
Bojan Hodak Minta Skuad Persib Jaga Emosi Saat Hadapi Persija
Hasil Super League 2025/2026: Malut United Kalah, Persib vs Persija Jadi Penentu Juara Paruh Musim