Kembali ke MotoGP, Dovizioso Terkenang Masa Lalu

Andrea Dovizioso bernostalgia jelang MotoGP San Marino.
Andhika PutraAndhika Putra - Jumat, 17 September 2021
Kembali ke MotoGP, Dovizioso Terkenang Masa Lalu
Andrea Dovizioso (Zimbio)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - MotoGP San Marino akan menjadi momen penting bagi Andrea Dovizioso. Pasalnya pada balapan tersebut, pembalap asal Italia itu kembali berpentas setelah absen selama hampir satu musim.

Kehadiran Dovizioso kembali ke lintasan balap turut menghadirkan kenangan indah yang pernah dilaluinya. Salah satunya saat Dovizioso bersaing dengan Valentino Rossi.

“Akan sangat indah, bahkan lebih saat berbicara mengenai seseorang. Valentino Rossi tidak hanya sebagai juara sembilankali, dia merupakan orang yang berkarismatik dan berada di atas rata-rata dalam aspek apa pun,” tutur Dovizioso dikutip dari tuttomotoriweb.it.

“Jalan kita terkadang saling berseberangan, kita tidak pernah bersaing meraih kejuaraan dunia. Saya sangat suka bersamanya dalam satu tim, mungkin terasa lebih sulit tetapi sangat menarik dalam konteks level olahraga,” sambungnya.

Baca Juga:

Valentino Rossi Takut Menghadapi MotoGP Valencia

Gagal Podium, Quartararo Buang Badan ke Michelin

Tidak hanya itu saja, persaingan antara Marc Marquez dan Fransesco Bagnaia di MotoGP Aragon membuat Dovizioso teringat dengan kenangannya dulu. Apalagi The Baby Alien selalu menganggap melawan Bagnaia tak ubahnya seperti bersaing dengan Dovizioso.

“Saya merasa bangga saat Marc Marquez selalu teringat dengan duel kita dulu, artinya dia berhasil mengalahkan saya, tetapi saya berhasil memberikan efek kepada karirnya,” jelas Dovizioso.

“Di situasi ynag hampir sama dia masih memikirkan saya. Pecco berkendara dengan sangat mengagumkan, di kecepatan dan pengereman dia sangat gila,” tambahnya.

Penulis: Bintang Rahmat

Breaking News Motogp MotoGP 2021 Andrea dovizioso
Ditulis Oleh

Andhika Putra

Posts

8.253

Berita Terkait

Liga Indonesia
Mauricio Souza Kecam Kericuhan di Akhir Laga Arema FC vs Persija
Menurut Mauricio Souza, insiden keributan di akhir laga Arema FC vs Persija tidak boleh terulang.
Rizqi Ariandi - Minggu, 09 November 2025
Mauricio Souza Kecam Kericuhan di Akhir Laga Arema FC vs Persija
Liga Indonesia
Pergantian Pemain di Awal Babak Kedua Jadi Kunci Kemenangan Persija atas Arema FC
Persija melakukan remontada di kandang Arema FC.
Rizqi Ariandi - Minggu, 09 November 2025
Pergantian Pemain di Awal Babak Kedua Jadi Kunci Kemenangan Persija atas Arema FC
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Sunderland vs Arsenal, Live Sebentar Lagi
Nonton live Sunderland vs Arsenal dini hari ini pekan ke-11 Premier League 2025/2026. Arsenal datang dengan 10 kemenangan beruntun, tapi Sunderland siap bikin kejutan. Cek link streaming resmi dan jadwal siaran langsungnya di sini sebelum kick-off.
Johan Kristiandi - Sabtu, 08 November 2025
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Sunderland vs Arsenal, Live Sebentar Lagi
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Juventus vs Torino, Live Sebentar Lagi
Tonton live streaming Juventus vs Torino di Derby della Mole, Minggu (9/11) pukul 00.00 WIB. Juventus wajib menang demi naik klasemen, tapi Torino siap bikin kejutan. Klik link nontonnya di sini sebelum kick-off!
Johan Kristiandi - Sabtu, 08 November 2025
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Juventus vs Torino, Live Sebentar Lagi
Hasil akhir
Hasil Premier League 2025/2026: Manchester United Tahan Imbang Tottenham Hotspur, Matthijs de Ligt Jadi Pahlawan
Kedua tim bermain imbang 2-2.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 08 November 2025
Hasil Premier League 2025/2026: Manchester United Tahan Imbang Tottenham Hotspur, Matthijs de Ligt Jadi Pahlawan
Lainnya
Tim Indonesia Pamerkan Pakaian Adat Borneo di Pembukaan Islamic Solidarity Games 2025, Tampilkan Simbol Kejayaan dan Kehormatan
Deflie Tim Indonesia berisikan 11 personel yang terdiri dari atlet, pelatih, ofisial, tim headquarter, dan dipimpin langsung oleh Chef de Mission (CdM) Endri Irawan.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 08 November 2025
Tim Indonesia Pamerkan Pakaian Adat Borneo di Pembukaan Islamic Solidarity Games 2025, Tampilkan Simbol Kejayaan dan Kehormatan
Hasil akhir
Hasil Super League 2025/2026: Derby Mataram Persis Solo vs PSIM Yogyakarta Berakhir Imbang
Persis Solo bermain imbang 2-2 melawan PSIM Yogyakarta di Stadion Manahan, Solo, Sabtu (8/11) malam WIB.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 08 November 2025
Hasil Super League 2025/2026: Derby Mataram Persis Solo vs PSIM Yogyakarta Berakhir Imbang
Inggris
Hadapi Liverpool di Laga Ke-1.000, Pep Guardiola: Lawan yang Sempurna
Pep Guardiola akan melakoni laga ke-1.000 dalam keriernya sebagai pelatih saat mendampingi Manchester City menghadapi Liverpool di Etihad Stadium, Minggu (9/11) malam WIB.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 08 November 2025
Hadapi Liverpool di Laga Ke-1.000, Pep Guardiola: Lawan yang Sempurna
Jadwal
Link Streaming Parma vs AC Milan, Minggu 9 November 2025
AC Milan akan menghadapi Parma pada pertandingan lanjutan Serie A 2025-2026 di Stadion Ennio Tardini.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 08 November 2025
Link Streaming Parma vs AC Milan, Minggu 9 November 2025
Hasil akhir
Hasil Super League 2025/2026: 5 Kartu Merah Warnai Remontada Persija Jakarta di Kandang Arema FC
Persija Jakarta mencatatkan empat kemenangan beruntun usai menumbangkan Arema FC di Stadion Kanjuruhan, Malang, Sabtu (8/11).
Rizqi Ariandi - Sabtu, 08 November 2025
Hasil Super League 2025/2026: 5 Kartu Merah Warnai Remontada Persija Jakarta di Kandang Arema FC
Bagikan