Kejuaraan Dunia 2019: Greysia/Apriyani Segel Tiket Perempat Final, Hafiz/Gloria Kandas

Greysia/Apriyani melaju mulus ke perempat final Kejuaraan Dunia 2019.
Andhika PutraAndhika Putra - Kamis, 22 Agustus 2019
Kejuaraan Dunia 2019: Greysia/Apriyani Segel Tiket Perempat Final, Hafiz/Gloria Kandas
Greysia Polii (PBSI)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Ganda putri Indonesia, Greysia Polii/Apriyani Rahayu, sukses menyegel tiket perempat final Kejuaraan Dunia 2019. Greysia/Apriyani mengalahkan ganda Bulgaria, Gabriela Stoeva/Stefani Stoeva, 21-19, 21-16, di Basel, Swiss, Kamis (22/8).

Bagi Greysia/Apriyani, ini menjadi pertemuan keempat mereka dengan Gabriela/Stefani. Dalam tiga pertemuan sebelumnya, pasangan Indonesia hanya mampu menang tipis.

Situasi tersebut berlanjut kali ini, pada gim pertama, pertandingan berjalan alot. Greysia/Apriyani hanya mampu unggul dua poin atas Gabriel/Stefani.

Baca Juga:

Kejuaraan Dunia 2019: Fitriani Kalahkan Yvonne Li Dua Gim Langsung

Terhenti di Babak Pertama, Pelatih Soroti Penampilan Jauza/Yulfira

Gim kedua berjalan lebih mudah bagi Greysia/Apriyani. Mereka bisa memegang kendali permainan sejak awal sehingga bisa kembali menyegel kemenangan dengan skor 21-16.

Sayang, langkah Greysia/Apriyani tak diikuti ganda campuran Indonesia, Hafiz Faisal/Gloria Emanuelle Widjaja. Juara Thailand Open 2018 itu kandas di tangan Zheng Siwei/Huang Yaqiong dengan skor 21-17 dan 21-12.

Pada pertandingan lain, Della Destiara Haris/Rizki Amelia Pradipta, gagal mengikuti jejak Greysia/Apriyani. Langkah mereka kandas di babak 16 besar Kejuaraan Dunia 2019 setelah takluk dari Lee So-hee/Shin Seung-chan dengan skor 17-21, 18-21.

Breaking News Indonesia Bulu Tangkis Greysia Polii/Apriyani Rahayu
Ditulis Oleh

Andhika Putra

Posts

8.253

Berita Terkait

Spanyol
Barcelona vs Olympiakos: Badai Cedera Bikin Hansi Flick Harus Putar Otak
Barcelona saat ini tengah menghadapi periode sulit dengan badai cedera yang menimpa sejumlah pemain kunci.
Yusuf Abdillah - Selasa, 21 Oktober 2025
Barcelona vs Olympiakos: Badai Cedera Bikin Hansi Flick Harus Putar Otak
Italia
AC Milan Berada di Puncak Klasemen Serie A, Allegri Emoh Bicara Scudetto
Pelatih AC Milan Massimiliano Allegri, menegaskan tidak ingin timnya terburu-buru memikirkan Scudetto.
Yusuf Abdillah - Selasa, 21 Oktober 2025
AC Milan Berada di Puncak Klasemen Serie A, Allegri Emoh Bicara Scudetto
Liga Indonesia
Thom Haye Mulai Padu dengan Permainan Persib Bandung, Bojan Angkat Topi
Pemain Timnas Indonesia itu tampil cemerlang saat timnya berhadapan dengan PSBS Biak.
Tengku Sufiyanto - Senin, 20 Oktober 2025
Thom Haye Mulai Padu dengan Permainan Persib Bandung, Bojan Angkat Topi
Liga Indonesia
Pemain Timnas Indonesia Diistirahatkan Jelang Persib Melawan Selangor FC
Pertandingan akan digelar pada Kamis (23/10).
Tengku Sufiyanto - Senin, 20 Oktober 2025
Pemain Timnas Indonesia Diistirahatkan Jelang Persib Melawan Selangor FC
Lainnya
Akui Sudah Petakan Kekuatan, Pelatih Senam Indonesia Pede Raih Medali di SEA Games 2025
Pelatih Senam Putra Indonesia, Ferrous One Willyodac, percaya diri anak asuhnya bisa meraih medali pada gelaran SEA Games Thailand 2025.
Tengku Sufiyanto - Senin, 20 Oktober 2025
Akui Sudah Petakan Kekuatan, Pelatih Senam Indonesia Pede Raih Medali di SEA Games 2025
Lainnya
Hasil Atlet Putra Indonesia di Kejuaraan Dunia Senam Artistik 2025: Abiyu Rafi Membanggakan
Keempat atlet sudah merampungkan babak kualifikasi yang digelar di Indonesia Arena, Jakarta, Senin (20/10) siang WIB.
Tengku Sufiyanto - Senin, 20 Oktober 2025
Hasil Atlet Putra Indonesia di Kejuaraan Dunia Senam Artistik 2025: Abiyu Rafi Membanggakan
Italia
Manfaatkan Klausul David Beckham, AC Milan Ingin Rekrut Son Heung-min
Rumor panas! AC Milan dikabarkan siap memanfaatkan klausul David Beckham untuk membawa Son Heung-min pulang ke Eropa dari MLS. Benarkah kabar ini?
Johan Kristiandi - Senin, 20 Oktober 2025
Manfaatkan Klausul David Beckham, AC Milan Ingin Rekrut Son Heung-min
Inggris
Kocak, Bruno Fernandes Unggah Foto Harry Maguire Jadi Pemain Timnas Brasil
Bruno Fernandes bikin heboh usai unggah foto editan Harry Maguire pakai jersey Brasil! Fans MU ngakak, gaya Maguire mirip Ronaldinho!
Johan Kristiandi - Senin, 20 Oktober 2025
Kocak, Bruno Fernandes Unggah Foto Harry Maguire Jadi Pemain Timnas Brasil
Italia
Juventus Dipermalukan Como, Posisi Igor Tudor di Ujung Tanduk
Juventus kalah memalukan dari Como dan melorot di klasemen Serie A 2025/2026! Igor Tudor kini di ujung tanduk, dua laga ke depan bakal jadi penentuan nasibnya.
Johan Kristiandi - Senin, 20 Oktober 2025
Juventus Dipermalukan Como, Posisi Igor Tudor di Ujung Tanduk
Italia
AC Milan vs Fiorentina: Satu Poin La Viola Dirampok Wasit
Drama di San Siro! Fiorentina marah besar setelah wasit Livio Marinelli memberi penalti kontroversial untuk AC Milan. Rafael Leão jadi penentu kemenangan Rossoneri!
Johan Kristiandi - Senin, 20 Oktober 2025
AC Milan vs Fiorentina: Satu Poin La Viola Dirampok Wasit
Bagikan