Piala Asia 2023

Kehadiran Justin Hubner buat Timnas Indonesia Makin Kuat di Piala Asia

Hal itu dikatakan para elemen di Timnas Indonesia.
Tengku SufiyantoTengku Sufiyanto - Selasa, 19 Desember 2023
Kehadiran Justin Hubner buat Timnas Indonesia Makin Kuat di Piala Asia
Justin Hubner. (Instagram)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Kehadiran pemain keturunan yang sudah dinaturalisasi dipercaya buat Timnas Indonesia makin kuat di Piala Asia 2023.

"Ya, pastinya semua pemain akan lebih punya ya semangatnya sama dan mungkin secara motivasi, secara apa pun pasti kita akan lebih siap lagi dengan datangnya Justin Hubner. Jadi kita punya banyak pilihan juga di lini belakang, jadi kita akan lihat siapa yang siap, dia yang akan main nanti," kata asisten pelatih Timnas Indonesia, Nova Arianto kepada wartawan, Selasa (19/12).

Hal senada juga dikatakan kiper Timnas Indonesia, Muhammad Riyandi. Tak hanya Justin Hubner, seluruh pemain keturunan buat Skuad Garuda lebih kuat.

"Kita tahu bisa dibilang grup berat ya, tapi kita percaya kita bisa karena kita lihat sesuatu yang sekarang juga bagus-bagus semua pemain. Apalagi ada tambahan pemain lagi seperti Hubner ya kita optimis ini," ujarnya.

Baca Juga:

9 Pemain Abroad Timnas Indonesia Langsung Gabung di Turki

Skuad Timnas Indonesia TC Turki Diumumkan, 6 Pemain Akan Dicoret untuk Piala Asia 2023

Timnas Indonesia lebih dulu melakoni TC di Turki, sebagai persiapan Piala Asia 2023 Qatar pada 12 Januari sampai 12 Februari 2024. TC dilakukan dari tanggal 20 Desember 2023 sampai 6 Januari 2024.

Ada 29 dari 30 pemain yang dipanggil Shin Tae-yong untuk mengikuti TC di Turki. Satu pemain tidak dibawa karena cedera, yakni Rachmat Irianto (Persib Bandung).

Di Turki, Asnawi Mangkualam Bahar dkk. dijadwalkan beruji coba melawan Libya di Antalya pada 2 dan 5 Januari 2024. Timnas Indonesia juga mengagendakan uji coba melawan Iran. Uji coba ini digelar di Qatar pada 9 Januari 2024.

Di Piala Asia 2023, Timnas Indonesia tergabung di Grup D bersama Jepang, Irak, dan Vietnam. Pasukan Shin Tae-yong menjalani laga perdana melawan Irak pada 15 Januari 2024.

Timnas Indonesia Piala Asia 2023 Nova arianto Muhammad Riyandi Breaking News Justin Hubner
Ditulis Oleh

Tengku Sufiyanto

The author is a senior journalist who has specialized in Indonesian football issues for the past 10 years. Before focusing on sports, the author was also involved in covering political and economic issues. They have covered numerous national and international events, including the 2023 U-17 World Cup, the 2018 Asian Games, and various SEA Games tournaments. Additionally, the author was previously active in the PSSI Pers organization.
Posts

17.640

Berita Terkait

Prediksi
Prediksi dan Statistik Juventus vs Torino: Bianconeri Mendominasi Derby della Mole
Juventus menjamu Torino pada Derby della Mole di pekan ke-11 Serie A 2025/2026. Bianconeri unggul jauh dalam catatan head to head. Apakah Torino mampu membuat kejutan?
Johan Kristiandi - Sabtu, 08 November 2025
Prediksi dan Statistik Juventus vs Torino: Bianconeri Mendominasi Derby della Mole
Jadwal
Link Streaming Tottenham Hotspur vs Manchester United, Sabtu 8 November 2025
Saksikan laga Tottenham Hotspur vs Manchester United di lanjutan Premier League 2025/2026, Sabtu 8 November 2025 pukul 19.30 WIB. Cek jadwal, kondisi skuad, dan link streaming resmi di sini.
Johan Kristiandi - Sabtu, 08 November 2025
Link Streaming Tottenham Hotspur vs Manchester United, Sabtu 8 November 2025
Prediksi
Prediksi dan Statistik Sunderland vs Arsenal: Kuda Hitam Siap Menghantam
Sunderland jadi kejutan besar Premier League 2025/2026 dan siap menjamu Arsenal yang sedang melaju sempurna. Siapa yang lebih kuat? Simak prediksi skor, statistik, dan kondisi pemain terbaru.
Johan Kristiandi - Sabtu, 08 November 2025
Prediksi dan Statistik Sunderland vs Arsenal: Kuda Hitam Siap Menghantam
Prediksi
Prediksi dan Statistik Tottenham Hotspur vs Manchester United: The Red Devils Sering Terbentur
Tottenham Hotspur menjamu Manchester United di lanjutan Premier League 2025/2026. MU belum menang dari Spurs sejak 2022. Simak prediksi skor, kondisi tim, dan head to head lengkap.
Johan Kristiandi - Sabtu, 08 November 2025
Prediksi dan Statistik Tottenham Hotspur vs Manchester United: The Red Devils Sering Terbentur
Klasemen
Klasemen Sementara Grup H Piala Dunia U-17 2025 Usai Timnas Indonesia U-17 Dikalahkan Brasil
Peluang Timnas Indonesia U-17 untuk lolos ke babak berikutnya tinggal dari slot 8 peringkat 3 terbaik.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 08 November 2025
Klasemen Sementara Grup H Piala Dunia U-17 2025 Usai Timnas Indonesia U-17 Dikalahkan Brasil
Hasil akhir
Hasil Piala Dunia U-17 2025: Dikalahkan Brasil, Timnas Indonesia U-17 Berada di Ujung Tanduk
Timnas Indonesia U-17 kalah 0-4 dari Brasil pada laga kedua Grup H, Jumat (7/11).
Rizqi Ariandi - Sabtu, 08 November 2025
Hasil Piala Dunia U-17 2025: Dikalahkan Brasil, Timnas Indonesia U-17 Berada di Ujung Tanduk
Liga Indonesia
Rekor Tak Terkalahkan Terhenti di Tangan Sumsel United, Garudayaksa FC Jadikan Hal Ini sebagai Evaluasi untuk Putaran Kedua
Garudayaksa FC takluk 0-1 dari Sumsel United, pada laga lanjutan Championship Indonesia 2025/2026 di Staidon Pakansari, Cibinong, Kabupaten Bogor, Jumat (7/11) sore WIB.
Tengku Sufiyanto - Jumat, 07 November 2025
Rekor Tak Terkalahkan Terhenti di Tangan Sumsel United, Garudayaksa FC Jadikan Hal Ini sebagai Evaluasi untuk Putaran Kedua
Timnas
Suporter Timnas Indonesia U-17 Kesulitan Dapat Tiket Pertandingan Lawan Brasil U-17
Garuda Qatar memastikan bakal memberikan dukungan maksimal untuk Timnas Indonesia U-17 di laga kontra Brasil U-17, Jumat (7/11). Dhani Mizanna, Divisi Publikasi dan Media Garuda Qatar
Rizqi Ariandi - Jumat, 07 November 2025
Suporter Timnas Indonesia U-17 Kesulitan Dapat Tiket Pertandingan Lawan Brasil U-17
Jadwal
Link Streaming Brasil vs Indonesia di Piala Dunia U-17 2025 7 November 2025 dan Cara Menontonnya
Skuad Garuda Muda menghadapi tim kuat Brasil di Aspire Zone - Picth 7, Qatar, Jumat (7/11) pukul 22.45 malam WIB.
Tengku Sufiyanto - Jumat, 07 November 2025
Link Streaming Brasil vs Indonesia di Piala Dunia U-17 2025 7 November 2025 dan Cara Menontonnya
Timnas
Piala Dunia U-17 2025: Pelatih Persija Prediksi Timnas Indonesia U-17 Akan Kesulitan Hadapi Brasil
Timnas Indonesia U-17 akan menghadapi Brasil pada laga kedua Grup H Piala Dunia U-17 2025, Jumat (7/11).
Rizqi Ariandi - Jumat, 07 November 2025
Piala Dunia U-17 2025: Pelatih Persija Prediksi Timnas Indonesia U-17 Akan Kesulitan Hadapi Brasil
Bagikan