Kebobolan Tiga Gol Lawan Villarreal, Mikel Arteta Sentil Lini Pertahanan Arsenal
BolaSkor.com - Arsenal menelan kekalahan 2-3 pada laga uji coba pramusim melawan Villarreal di Emirates Stadium, Kamis (7/8) dini hari WIB.
Melihat tim asuhannya kebobolan tiga gol, pelatih Arsenal Mikel Arteta langsung melontarkan kritik keras.
Arteta menyebut pertahanan tim asuhannya bermain terlalu naif.
Baca Juga:
Hasil Pertandingan Arsenal vs Villarreal: The Gunners Tumbang di Emirates Stadium
Rekrutan Anyar dan Semangat Baru Arsenal
Kekalahan Arsenal Jadi Penyulut Semangat Jelang Bergulirnya Musim Baru
View this post on Instagram
Arsenal sudah tertinggal di menit ke-16 saat mantan penyerang mereka Nicolas Pepe, mencetak gol untuk Villarreal.
Tim tamu menjauh di menit ke-33 ketika Karl Etta Eyong mencetak gol memanfaatkan bola muntah dari tandukan Pape Gueye yang mengenai tiang gawang.
Tiga menit kemudian, The Gunners memperkecil ketertinggalan lewat sundulan pemain baru Christian Norgaard dari skema tendangan sudut.
Komentar Mikel Arteta
Yusuf Abdillah
9.909
Berita Terkait
Luis Enrique Jadi Nama Baru di Bursa Pelatih Manchester United
5 Pemain dari Strasbourg yang Dapat Dibawa Liam Rosenior ke Chelsea
Sam Allardyce Klaim Hanya Carlo Ancelotti yang Bisa Menyelamatkan Manchester United
Pilihan Mengerucut ke Dua Nama, Manchester United Sudah Tentukan Waktu Pengumuman Pelatih Baru
Resmi Gabung Manchester City, Antoine Semenyo Punya Janji yang Berbahaya untuk Rival
Tanpa Chant Rasis, Viking Siap Pertontonkan Koreo Termahal di Laga Persib vs Persija
Persija Terus Berinovasi, Luncurkan Produk Reksa Dana Pendapatan Tetap
Berita Transfer Inter Milan: Juventus Ganggu Rencana Rekrut Tarik Muharemovic, Davide Frattesi Diincar Klub Inggris
Persib vs Persija, Marc Klok: Rivalitas dan Harga Diri
Pulih Lebih Cepat, Kylian Mbappe Siap Perkuat Real Madrid Melawan Barcelona