Karena Pogba, Pirlo Dan Buffon Tertawakan Manchester United

Mantan pemain Juventus, Andrea Pirlo, mengisahkan apa yang terjadi saat pertama kali Paul Pogba datang ke Juventus. Pogba bergabung dengan Bianconeri (julukan Juventus) pada 2012 silam.
satriasatria - Senin, 15 Agustus 2016
Karena Pogba, Pirlo Dan Buffon Tertawakan Manchester United
©MUFC
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

Karena Pogba, Pirlo Dan Buffon Tertawakan Manchester United- Mantan pemain Juventus, Andrea Pirlo, mengisahkan apa yang terjadi saat pertama kali Paul Pogba datang ke Juventus. Pogba bergabung dengan Bianconeri (julukan Juventus) pada 2012 silam.

Pada saat itu, Pogba bukan siapa-siapa. Dia hanyalah pemain 18 tahun yang kehilangan kesempatan bermain di klub besar, bergaji £15 ribu per pekan, dan dibiarkan pergi menuju klub lain secara gratis.

Juventus menjadi klub yang bersedia menampung Pogba. Dan saat berseragam Juventus, Pogba menjelma jadi pemain yang mampu menunjukkan penampilan apik, dengan talenta yang dimilikinya.

Dikaruniai bakat yang luar biasa, Pirlo heran mengapa MU bisa melepasnya dengan gratis. Hal ini membuatnya hanya bisa tertawa menanggapi keputusan MU tersebut.

"Di hari pertama latihan Pogba bersama Juventus, semua pemain tertawa. Kami bukan menertawakan dirinya, tapi kami semua tak percaya MU bisa melepas pemain sebagus ini, bahkan secara gratis. Dan saya pikir Juventus masih tertawa hingga saat ini," ungkap Pirlo seperti dilansir Daily Mail.

"Saya sangat ingat kejadian itu. Dia masih sangat muda, tapi kami bisa melihat bagaimana istimewanya dia. Setelah latihan dan pemain berjalan menuju ruang ganti, Gigi (sapaan Gianluigi Buffon) mendatangi saya dan berkata 'Apakah MU benar-benar membiarkan pemain itu pergi secara gratis?" ujarnya.

"Saya sangat ingat kejadian itu. Dia masih sangat muda, tapi kami bisa melihat bagaimana istimewanya dia. Setelah latihan dan pemain berjalan menuju ruang ganti, Gigi (sapaan Gianluigi Buffon) mendatangi saya dan berkata 'Apakah MU benar-benar membiarkan pemain itu pergi secara gratis?" ujarnya.

Dalam empat tahun, keadaan berubah. MU yang dulu “mendepak” Pogba, kini harus rela merogoh kocek dalam-dalam untuk membawanya kembali ke Old Trafford. Bahkan, mereka harus memecahkan rekor pembelian pemain termahal, yang tak kurang memakan dana Rp1,7 triliun.

Sumber : DailyMail
Paul Pogba Andrea Pirlo Gianluigi Buffon Juventus Manchester United
Ditulis Oleh

satria

Talk Less, Do More #LetsMove
Posts

1.688

Berita Terkait

Hasil akhir
Hasil Serie A: Juventus Hajar Cremonese, Gawang Emil Audero Diberondong Lima Gol
Juventus mencatat kemenangan 5-0 atas Cremonese pada pekan ke-20 Serie A 2025-2026 di Allianz Stadium, Selasa (13/1) dini hari WIB.
Yusuf Abdillah - Selasa, 13 Januari 2026
Hasil Serie A: Juventus Hajar Cremonese, Gawang Emil Audero Diberondong Lima Gol
Inggris
Menilik Rekam Jejak Michael Carrick sebagai Manajer Interim Manchester United: Pernah Menumbangkan Arsenal
Michael Carrick masuk radar manajer interim Manchester United. Menilik rekam jejaknya bersama Setan Merah, termasuk kemenangan atas Arsenal.
Johan Kristiandi - Senin, 12 Januari 2026
Menilik Rekam Jejak Michael Carrick sebagai Manajer Interim Manchester United: Pernah Menumbangkan Arsenal
Inggris
Ketimbang Solskjaer, Carrick Terdepan Latih Manchester United
INEOS telah mewawancara dua legenda klub, Ole Gunnar Solskjaer dan Michael Carrick, soal kandidat pelatih baru Manchester United.
Arief Hadi - Senin, 12 Januari 2026
Ketimbang Solskjaer, Carrick Terdepan Latih Manchester United
Prediksi
Prediksi dan Statistik Juventus vs Cremonese: Bianconeri Harus seperti Mobil Ferrari
Prediksi dan statistik Juventus vs Cremonese di Serie A 2025/2026. Bianconeri diunggulkan menang, simak analisis lengkap dan prediksi skor.
Johan Kristiandi - Senin, 12 Januari 2026
Prediksi dan Statistik Juventus vs Cremonese: Bianconeri Harus seperti Mobil Ferrari
Italia
Superkomputer Prediksi Hasil Juventus vs Cremonese: Peluang Menang Bianconeri Sangat Besar
Superkomputer Opta memprediksi hasil Juventus vs Cremonese di Serie A 2025/2026. Peluang menang Bianconeri sangat besar. Simak persentasenya!
Johan Kristiandi - Senin, 12 Januari 2026
Superkomputer Prediksi Hasil Juventus vs Cremonese: Peluang Menang Bianconeri Sangat Besar
Inggris
Pertama Sejak 1914-1915, Manchester United Memainkan Laga Paling Sedikit dalam Semusim
Musim 2025-2026 berakhir dini untuk Manchester United dalam perebutan trofi usai tersingkir di putaran tiga Piala FA.
Arief Hadi - Senin, 12 Januari 2026
Pertama Sejak 1914-1915, Manchester United Memainkan Laga Paling Sedikit dalam Semusim
Hasil akhir
Hasil Pertandingan: Inter Milan Imbang Lawan Napoli, Manchester United Pastikan Nirgelar Musim Ini
Hasil pertandingan yang melibatkan Manchester United di Piala FA, serta Inter Milan di ajang Serie A.
Arief Hadi - Senin, 12 Januari 2026
Hasil Pertandingan: Inter Milan Imbang Lawan Napoli, Manchester United Pastikan Nirgelar Musim Ini
Jadwal
Jadwal Live Streaming Piala FA Manchester United vs Brighton, Waktu Bertanding Minggu (11/01) Pukul 23.30 WIB.
Link live streaming serta jadwal siaran langsung putaran tiga Piala FA antara Manchester United vs Brighton & Hove Albion di Old Trafford.
Arief Hadi - Minggu, 11 Januari 2026
Jadwal Live Streaming Piala FA Manchester United vs Brighton, Waktu Bertanding Minggu (11/01) Pukul 23.30 WIB.
Spanyol
Manchester United Pecat Ruben Amorim, Barcelona Ingin Permanenkan Marcus Rashford
Pemecatan Ruben Amorim oleh Manchester United sejatinya dapat memberikan jalan bagi Marcus Rashford untuk kembali ke Old Trafford.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Manchester United Pecat Ruben Amorim, Barcelona Ingin Permanenkan Marcus Rashford
Italia
Juventus Pertimbangkan Barter Pemain dengan AC Milan
Juventus sedang mempertimbangkan untuk menawarkan kesepakatan pertukaran pinjaman kepada AC Milan.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Juventus Pertimbangkan Barter Pemain dengan AC Milan
Bagikan