Kante Tolak Ajakan Mou
Kante Tolak Ajakan Mou - Sebelum merapat ke Chelsea, N’Golo Kante mengaku dihubungi Jose Mourinho perihal ajakan bergabung dengan Manchester United.
Kante menyebut Mourinho menghubunginya lewat sambungan telepon namun ajakan tersebut ia tolak lantaran tengah mempertimbangkan bertahan di Leicester City atau hengkang ke Chelsea.
Keberadaan Antonio Conte di Stamford Bridge lantas meyakinkan Kante untuk pindah, dan ia pada akhirnya mengamankan kepindahan senilai £32 juta dari Leicester City.
“Luar biasa karena Mourinho menelepon saya, meski sebelumnya saya diperingatkan mengenai cara pendekatannya,” kata Kante di Sky Sports News.
“Saya mendengarkan penjabarannya mengenai mengapa saya harus pindah ke United. Namun saat itu saya berada di antara bertahan di Leicester atau pindah ke Chelsea.
“Perundingan saya dengan mereka lantas dilangsungkan, namun ketika saya berbicara (dengan Chelsea), saya punya firasat bagus dengan Conte.”
Kante, 25, diikat kontrak selama lima tahun oleh Chelsea sampai Juni 2021.
(Sumber: FouFourTwo)
487
Berita Terkait
Dipecat Manchester United, Ruben Amorim Kembali ke Portugal dan Jadi Pengangguran Banyak Duit
5 Fakta Menarik Manchester United vs Brighton: Setan Merah Sering Bikin The Seagulls Merana
Prediksi dan Statistik Manchester United vs Brighton: Status Tuan Rumah Bukan Jaminan
Hasil Piala FA: Debut Liam Rosenior Berakhir Manis, Chelsea Menang Telak Kontra Charlton
Jadwal Live Streaming Piala FA Charlton Athletic vs Chelsea, Tayang pada Minggu (11/01) Pukul 03.00 WIB
5 Fenomena Pembunuh Raksasa Terbesar dalam Sejarah Piala FA
Meski Ruben Amorim Dipecat, Marcus Rashford Betah di Barcelona dan Enggan Kembali ke Manchester United
Tularkan Pengalaman sebagai Eks Pemain, Darren Fletcher Ingin Manchester United Juara Piala FA
Soal Pemecatan Ruben Amorim, Legenda Klub Salahkan Direktur Sepak Bola Manchester United
Ruben Amorim Pergi, Amad Diallo Sedih Kehilangan Sosok Ayah