Kalahkan Inter, Maurizio Sarri Soroti Mentalitas Juventus

Maurizio Sarri menginginkan pasukannya lebih aktif menekan saat bertahan.
Yusuf AbdillahYusuf Abdillah - Rabu, 24 Juli 2019
Kalahkan Inter, Maurizio Sarri Soroti Mentalitas Juventus
Maurizio Sarri (Twitter/Juventus)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Juventus memetik kemenangan 4-3 lewat adu penalti atas Inter Milan pada turnamen pramusim International Champions Cup (ICC) di Nanjing, China, Rabu (24/7). Laga harus diselesaikan lewat adu penalti setelah dalam waktu normal kedua tim imbang 1-1.

Usai laga, pelatih Juventus, Maurizio Sarri mewanti-wanti pasukannya, khususnya dalam hal mentalitas. "Butuh waktu untuk mengubah mentalitas."

Baca juga:

Rapor Rekrutan Anyar Real Madrid: Eden Hazard Melempem, Rodrygo Menjanjikan

Zinedine Zidane dan 8 Pemain Bintang yang Bikin Klub Premier League Menyesal

Buffon
Gianluigi Buffon (Twitter/Juventusfcen)

Ini merupakan laga kedua Juventus di ICC 2019. Sebelumnya Juve menelan kekalahan 2-3 saat menghadapi Tottenham Hotspur.

"Laga ini tak jauh berbeda dengan pertandingan melawan Tottenham. Kami kesulitan di awal dan permainan berjalan dengan tempo lamban," ujar Sarri dikutip Football Italia.

"Kami masih bisa memperbaiki diri. Kami harus fokus bertahan dengan bergerak ke depan, tak memberi lawan kesempatan ada di belakang kami," tutur Sarri.

Sarri memang menilai, para pemainnya masih mengusung mentalitas bermain lama, khususnya dalam bertahan.

"Memang membutuhkan waktu untuk mengubah mentalitas. Saya katakan kepada pemain, kami menerima kesalahan tapi tak ingin melihat mereka pasif."

"Kami bertahan ke depan, bukan berlari mundur," tegas Sarri.

Serie a ICC 2019 Juventus
Ditulis Oleh

Yusuf Abdillah

Posts

9.931

Berita Terkait

Prediksi
Prediksi dan Statistik Juventus vs Cremonese: Bianconeri Harus seperti Mobil Ferrari
Prediksi dan statistik Juventus vs Cremonese di Serie A 2025/2026. Bianconeri diunggulkan menang, simak analisis lengkap dan prediksi skor.
Johan Kristiandi - Senin, 12 Januari 2026
Prediksi dan Statistik Juventus vs Cremonese: Bianconeri Harus seperti Mobil Ferrari
Italia
Cristian Chivu Prediksi Pertarungan Scudetto Direbutkan Empat atau Lima Klub
Inter Milan imbang 2-2 melawan Napoli pada pekan 20 Serie A. Cristian Chivu memprediksi pertarungan Scudetto direbutkan empat hingga lima klub.
Arief Hadi - Senin, 12 Januari 2026
Cristian Chivu Prediksi Pertarungan Scudetto Direbutkan Empat atau Lima Klub
Italia
Superkomputer Prediksi Hasil Juventus vs Cremonese: Peluang Menang Bianconeri Sangat Besar
Superkomputer Opta memprediksi hasil Juventus vs Cremonese di Serie A 2025/2026. Peluang menang Bianconeri sangat besar. Simak persentasenya!
Johan Kristiandi - Senin, 12 Januari 2026
Superkomputer Prediksi Hasil Juventus vs Cremonese: Peluang Menang Bianconeri Sangat Besar
Italia
Max Allegri Frustrasi, Milan Terus Melakukan Kesalahan yang Sama
AC Milan imbang 1-1 kontra Fiorentina pada pekan 20 Serie A dan Massimiliano Allegri frustrasi dengan kesalahan yang terus terulang kembali.
Arief Hadi - Senin, 12 Januari 2026
Max Allegri Frustrasi, Milan Terus Melakukan Kesalahan yang Sama
Hasil akhir
Hasil Pertandingan: Inter Milan Imbang Lawan Napoli, Manchester United Pastikan Nirgelar Musim Ini
Hasil pertandingan yang melibatkan Manchester United di Piala FA, serta Inter Milan di ajang Serie A.
Arief Hadi - Senin, 12 Januari 2026
Hasil Pertandingan: Inter Milan Imbang Lawan Napoli, Manchester United Pastikan Nirgelar Musim Ini
Hasil akhir
Hasil Serie A: Christopher Nkunku Cetak Gol Telat, AC Milan Imbang 1-1 di Fiorentina
Laga Serie A antara Fiorentina melawan AC Milan di Stadion Artemio Franchi, Minggu (11/1) malam WIB, berakhir imbang 1-1.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Hasil Serie A: Christopher Nkunku Cetak Gol Telat, AC Milan Imbang 1-1 di Fiorentina
Jadwal
Link Streaming Inter Milan vs Napoli, Senin 12 Januari 2026
Inter Milan akan menghadapi Napoli pada pertandingan lanjutan Serie A 2025-2026, di Stadion Giuseppe Meazza, Senin (12/1) pukul 02.45 WIB.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Link Streaming Inter Milan vs Napoli, Senin 12 Januari 2026
Italia
Juventus Pertimbangkan Barter Pemain dengan AC Milan
Juventus sedang mempertimbangkan untuk menawarkan kesepakatan pertukaran pinjaman kepada AC Milan.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Juventus Pertimbangkan Barter Pemain dengan AC Milan
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Fiorentina vs AC Milan, Live Sebentar Lagi
Jadwal siaran langsung dan link streaming Fiorentina vs AC Milan di Serie A. Duel panas di Artemio Franchi jadi ujian Rossoneri dalam perburuan gelar. Live sebentar lagi!
Johan Kristiandi - Minggu, 11 Januari 2026
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Fiorentina vs AC Milan, Live Sebentar Lagi
Italia
Superkomputer Prediksi Hasil Inter Milan vs Napoli: Kemenangan Nerazzurri Lebih dari 50 Persen
Superkomputer Opta memprediksi laga Inter Milan vs Napoli di Serie A bakal panas. Peluang menang Nerazzurri menembus 54 persen, sementara Napoli terancam terpeleset. Simak data lengkapnya!
Johan Kristiandi - Minggu, 11 Januari 2026
Superkomputer Prediksi Hasil Inter Milan vs Napoli: Kemenangan Nerazzurri Lebih dari 50 Persen
Bagikan