Juventus Tolak Arsenal soal Transfer Rugani, Khedira Cenderung Merapat ke Wolves

Dua pemain Juventus, Daniele Rugani dan Sami Khedira, urung ke Arsenal.
Arief HadiArief Hadi - Sabtu, 03 Agustus 2019
Juventus Tolak Arsenal soal Transfer Rugani, Khedira Cenderung Merapat ke Wolves
Daniele Rugani (Twitter)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Juventus dikabarkan menolak proposal Arsenal untuk merekrut bek asal Italia, Daniele Rugani. Bianconeri tidak suka dengan proposal yang diajukan The Gunners. Apalagi, Juventus tidak memasukkan Rugani ke daftar jual pemain.

Sebagaimana dilansir Goal, Arsenal disinyalir mengajukan penawaran peminjaman dua musim dengan opsi beli di akhir kontrak. Tawaran itu langsung ditolak Juventus yang ingin mempertahankan Rugani, meski kini mereka punya lima bek tengah.

Rugani, 25 tahun, diisukan hengkang setelah Matthijs de Ligt tiba dari Ajax Amsterdam. Termasuk keduanya, Juventus punya lima bek dan bek-bek lainnya adalah Giorgio Chiellini, Leonardo Bonucci, dan Merih Demiral.

Sementara Arsenal butuh pasokan baru di lini belakang setelah merekrut Gabriel Martinelli, Dani Ceballos, William Saliba, dan Nicolas Pepe. Saliba sedianya bek tengah, tapi, ia langsung dipinjamkan kembali ke AS Saint-Etienne selama semusim.

Baca Juga:

Arsenal Semakin Dekat dengan Bek Celtic

Lepas Romelu Lukaku, Man United Berpeluang Rekrut Paulo Dybala dan Mario Mandzukic

Bek Juventus Menjauh dari Manchester City

Daniele Rugani

Arsenal butuh rencana alternatif untuk menggantikan Laurent Koscielny jika ia hengkang. Terlebih, Shkodran Mustafi tak dapat diandalkan dan dirumorkan hengkang ke AS Monaco. Rugani jadi salah satu target mereka selain bek kiri Celtic, Kieran Tierney.

Juventus ingin mempertahankan Rugani karena khawatir dengan kondisi kebugaran Chiellini. Eks bek Empoli itu juga tidak keberatan bertahan di Turin karena dilatih oleh mantan pelatihnya di Empoli, Maurizio Sarri.

Sementara itu pemain Juventus lainnya, Sami Khedira, yang sempat tertangkap kamera menonton pertandingan Emirates Cup di Emirates Stadium, markas Arsenal, semakin menjauh dari Arsenal.

Sami Khedira

Diyakini oleh Calciomercato, Khedira lebih cenderung menuju Wolverhampton Wanderers ketimbang Arsenal. Gelandang berpaspor Jerman itu memang diisukan hengkang dari Juventus. Khedira lebih memilih terlibat dalam proyek tim asuhan Nuno Espirito Santo ketimbang pindah ke Arsenal.

Breaking News Juventus Arsenal Bursa transfer Daniele Rugani Sami Khedira
Ditulis Oleh

Arief Hadi

Posts

16.195

Berita Terkait

Inggris
Dipecat Manchester United, Ruben Amorim Kembali ke Portugal dan Jadi Pengangguran Banyak Duit
Ruben Amorim dikabarkan kembali ke Portugal usai berpisah dengan Manchester United. Isu pesangon besar dan masa depan sang pelatih jadi sorotan. Benarkah Amorim kini menganggur dengan harta melimpah?
Johan Kristiandi - Minggu, 11 Januari 2026
Dipecat Manchester United, Ruben Amorim Kembali ke Portugal dan Jadi Pengangguran Banyak Duit
Spanyol
Final Piala Super Spanyol: Rekor Duel Barcelona vs Real Madrid
Rivalitas Barcelona dan Real Madrid akan kembali tersaji di final Piala Super Spanyol 2026 yang berlangsung di King Abdullah Sports City, Jeddah, Arab Saudi.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Final Piala Super Spanyol: Rekor Duel Barcelona vs Real Madrid
Jadwal
Jadwal Live Streaming Barcelona vs Real Madrid, Senin 12 Januari 2026
Barcelona akan melawan Real Madrid pada pertandingan final Piala Super Spanyol 2025-2026, di King Abdullah Sports City, Senin (12/1) pukul 02.00 WIB.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Jadwal Live Streaming Barcelona vs Real Madrid, Senin 12 Januari 2026
Inggris
5 Fakta Menarik Manchester United vs Brighton: Setan Merah Sering Bikin The Seagulls Merana
Manchester United vs Brighton di Piala FA menyimpan banyak fakta menarik. Rekor pertemuan berpihak ke Setan Merah, The Seagulls kerap jadi korban. Simak 5 faktanya di sini!
Johan Kristiandi - Minggu, 11 Januari 2026
5 Fakta Menarik Manchester United vs Brighton: Setan Merah Sering Bikin The Seagulls Merana
Jadwal
Link Streaming Persib Bandung vs Persija Jakarta di Super League 2025/2026 11 Januari 2026, Live Sebentar Lagi
Persib Bandung akan menghadapi Persija Jakarta di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA), Bandung, Gedebage, Minggu (11/1) pukul 15.30 sore WIB.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Link Streaming Persib Bandung vs Persija Jakarta di Super League 2025/2026 11 Januari 2026, Live Sebentar Lagi
Italia
Superkomputer Prediksi Hasil Inter Milan vs Napoli: Kemenangan Nerazzurri Lebih dari 50 Persen
Superkomputer Opta memprediksi laga Inter Milan vs Napoli di Serie A bakal panas. Peluang menang Nerazzurri menembus 54 persen, sementara Napoli terancam terpeleset. Simak data lengkapnya!
Johan Kristiandi - Minggu, 11 Januari 2026
Superkomputer Prediksi Hasil Inter Milan vs Napoli: Kemenangan Nerazzurri Lebih dari 50 Persen
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung Persib Bandung vs Persija Jakarta di Super League 2025/2026, 11 Januari 2026
Persib Bandung akan menghadapi Persija Jakarta di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA), Bandung, Gedebage, Minggu (11/1) pukul 15.30 sore WIB.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Jadwal Siaran Langsung Persib Bandung vs Persija Jakarta di Super League 2025/2026, 11 Januari 2026
Liga Indonesia
Ditahan Imbang Bekasi City, Garudayaksa FC Siap Bangkit dari Panceklik Kemenangan dengan Pemain Baru
Garudayaksa FC ditahan imbang FC Bekasi City dengan skor 1-1 di Stadion Pakansari, Cibinong, Kabupaten Bogor, Sabtu (10/1) malam WIB.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Ditahan Imbang Bekasi City, Garudayaksa FC Siap Bangkit dari Panceklik Kemenangan dengan Pemain Baru
Italia
Prediksi Hasil Fiorentina vs AC Milan Versi Superkomputer: Persentase Rossoneri Kurang Meyakinkan
Superkomputer Opta merilis prediksi Fiorentina vs AC Milan di Serie A. Persentase kemenangan Rossoneri ternyata belum meyakinkan! Simak peluang menang, imbang, dan kejutan di laga ini.
Johan Kristiandi - Minggu, 11 Januari 2026
Prediksi Hasil Fiorentina vs AC Milan Versi Superkomputer: Persentase Rossoneri Kurang Meyakinkan
Spanyol
Nasib Xabi Alonso Andai Real Madrid Kalah Lawan Barcelona di Final Piala Super Spanyol
Final Piala Super Spanyol sarat tekanan! Jika Real Madrid tumbang dari Barcelona, bagaimana nasib Xabi Alonso? Simak laporan terbaru, sikap manajemen, dan spekulasi panas jelang El Clasico final.
Johan Kristiandi - Minggu, 11 Januari 2026
Nasib Xabi Alonso Andai Real Madrid Kalah Lawan Barcelona di Final Piala Super Spanyol
Bagikan