Juventus Siap Angkut Jeremy Menez Secara Gratisan

BolaSkorBolaSkor - Sabtu, 22 Februari 2014
Juventus Siap Angkut Jeremy Menez Secara Gratisan
Juventus Siap Angkut Jeremy Menez Secara Gratisan
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

Paris – Raksasa Serie A Juventus dikabarkan siap memboyong Jeremy Menez saat kontraknya bersama Paris Saint-Germain habis pertengahan tahun ini.

Sejumlah laporan di Prancis menyebut Bianconeri serius mengincar pemain sayap berusia 26 tahun tersebut, yang bisa diangkut secara gratis lantaran hingga kini PSG belum juga memperpanjang kontrak Menez.

Pemain tim nasional Prancis ini juga kerap tak disertakan pelatih Laurent Blanc dalam starting line-up PSG. Tercatat Menez baru main sejak awal pertandingan enam kali di Ligue 1 musim ini.

Le10Sport mengklaim, kondisi ini bakal dimanfaatkan Juventus untuk merekrut Menez. Namun Si Nyonya Tua harus bersaing ketat dengan Arsenal, yang berpeluang besar karena sosok Arsene Wenger.

Serie A bukan sesuatu yang baru bagi Menez. Selama periode 2008-2011, mantan pemain Monaco ini memperkuat AS Roma di 114 pertandingan dan menyumbang 11 gol (di semua komeptisi).

Paris Saint-Germain Serie a Jeremy Menez Antonio Conte Juventus
Ditulis Oleh

BolaSkor

Admin Bolaskor.com
Posts

11.190

Berita Terkait

Italia
Ambisius, AC Milan Targetkan Scudetto Musim Ini
Kendati baru dilatih Massimiliano Allegri pada musim debut, AC Milan diklaim Youssouf Fofana telah menargetkan Scudetto atau titel Serie A.
Arief Hadi - Jumat, 17 Oktober 2025
Ambisius, AC Milan Targetkan Scudetto Musim Ini
Italia
AS Roma vs Inter Milan: Pengganti Marcus Thuram yang Belum Pulih 100 Persen
Inter Milan kemungkinan tak diperkuat Marcus Thuram saat melawan AS Roma di Serie A 2025/2026. Cristian Chivu telah menyiapkan pengganti.
Johan Kristiandi - Jumat, 17 Oktober 2025
AS Roma vs Inter Milan: Pengganti Marcus Thuram yang Belum Pulih 100 Persen
Italia
Kabar Buruk untuk AC Milan, Adrien Rabiot Absen Sebulan
AC Milan mendapat kabar buruk setelah Adrien Rabiot mengalami cedera otot saat membela timnas Prancis. Gelandang andalan itu diperkirakan absen selama satu bulan.
Johan Kristiandi - Jumat, 17 Oktober 2025
Kabar Buruk untuk AC Milan, Adrien Rabiot Absen Sebulan
Spanyol
Barcelona Semakin Serius Kejar Dusan Vlahovic
Barcelona dikabarkan serius memburu striker Juventus, Dusan Vlahovic, untuk menggantikan Robert Lewandowski yang mendekati akhir kariernya di Camp Nou.
Johan Kristiandi - Jumat, 17 Oktober 2025
Barcelona Semakin Serius Kejar Dusan Vlahovic
Italia
Belum Kapok Melanggar Aturan Keuangan, Juventus Terancam Hukuman Berat
Juventus kembali disorot setelah diduga melanggar aturan Financial Fair Play UEFA. Bianconeri terancam sanksi berat, mulai dari denda hingga larangan transfer pemain.
Johan Kristiandi - Jumat, 17 Oktober 2025
Belum Kapok Melanggar Aturan Keuangan, Juventus Terancam Hukuman Berat
Italia
Kim Min-jae Ingin Kembali ke Serie A, Juventus dan AC Milan Pantau Situasi
Bek tengah Bayern Munchen Kim Min-jae berpotensi kembali ke Serie A pada bursa transfer Januari.
Yusuf Abdillah - Kamis, 16 Oktober 2025
Kim Min-jae Ingin Kembali ke Serie A, Juventus dan AC Milan Pantau Situasi
Italia
Demi Bantu Italia Lolos ke Piala Dunia 2026, FIGC Ingin Serie A Tunda Pekan Ke-30 Serie A
Presiden Federasi Sepak Bola Italia (FIGC) ingin menunda pertandingan Serie A pekan ke-30 guna membantu tim asuhan Gennaro Gattuso mempersiapkan diri menghadapi pertandingan play-off kualifikasi Piala Dunia 2026.
Yusuf Abdillah - Kamis, 16 Oktober 2025
Demi Bantu Italia Lolos ke Piala Dunia 2026, FIGC Ingin Serie A Tunda Pekan Ke-30 Serie A
Italia
Gianluigi Donnarumma Buka Suara soal Peluang Kembali dan Keyakinan AC Milan Raih Scudetto
Gianluigi Donnarumma buka suara soal peluang AC Milan meraih Scudetto dan menegaskan dirinya belum berniat kembali. Kiper timnas Italia itu tetap fokus di Manchester City hingga 2030.
Johan Kristiandi - Kamis, 16 Oktober 2025
Gianluigi Donnarumma Buka Suara soal Peluang Kembali dan Keyakinan AC Milan Raih Scudetto
Italia
Serie A: Duel AS Roma vs Inter Milan Digambarkan bak Medan Pertempuran
Duel besar tersaji di pekan tujuh Serie A antara AS Roma vs Inter Milan di Stadio Olimpico.
Arief Hadi - Kamis, 16 Oktober 2025
Serie A: Duel AS Roma vs Inter Milan Digambarkan bak Medan Pertempuran
Italia
AC Milan dan Juventus Saling Sikut Rebutan Kim Min-jae
AC Milan dan Juventus dikabarkan bersaing memperebutkan bek Bayern Munich, Kim Min-jae. Pemain Korea Selatan itu disebut ingin hengkang karena jarang dimainkan. Siapa yang paling berpeluang mendapatkannya?
Johan Kristiandi - Kamis, 16 Oktober 2025
AC Milan dan Juventus Saling Sikut Rebutan Kim Min-jae
Bagikan