Juventus Kembali Bergeliat, Kali Ini Bidik Denis Zakaria

Untuk bisa mendatangkan Denis Zakaria, Juventus perlu melepas gelandangnya terlebih dahulu.
Johan KristiandiJohan Kristiandi - Sabtu, 29 Januari 2022
Juventus Kembali Bergeliat, Kali Ini Bidik Denis Zakaria
Denis Zakaria (Twitter)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Juventus dilaporkan kembali bergeliat di bursa transfer. Usai memboyong Dusan Vlahovic, kini La Vecchia Signora berupaya mendapatkan gelandang tim nasional Swiss, Denis Zakaria.

Juventus ingin memperbaiki kualitas tim usai terseok-seok pada awal musim ini. Manajemen La Vecchia Signora berupaya memenuhi permintaan Massimiliano Alleri.

Baca Juga:

Detail Transfer Dusan Vlahovic ke Juventus

Update Transfer Eropa: Robin Gosens Gabung Inter, Vlahovic ke Juventus

Kisah Kekalahan Telak di Bursa Transfer: Juventus 3-0 Arsenal

Bursa transfer musim dingin menjadi kesempatan Juve untuk bergerak. Bianconeri telah mengamankan Dusan Vlahovic dari Fiorentina. Kabarnya, kesepakatan mencapai angka 70 juta euro.

Kini, giliran lini tengah yang menjadi perhatian. Pakar bursa transfer Italia, Gianluca Di Marzio, mewartakan terjadi pembicaraan intesif antara agen Denis Zakaria dengan Juve.

Sebenarnya, Juve bisa mendapatkan Zakaria secara cuma-cuma pada akhir musim ini. Sebab, kontrak sang pemain akan berakhir. Namun, Juve menghindari persaingan yang sengit mengingat sejumlah tim juga menginginkan Zakaria. Manchester United dan Barcelona adalah dua di antaranya.

Borussia Monchengladbach yang menjadi pemilik Zakaria telah menetapkan harga sebesar 7 hingga 8 juta euro. Namun, tawaran Juventus sejauh ini masih di bawah banderol.

Namun, untuk bisa mendatangkan Denis Zakaria, Juventus perlu melepas gelandangnya terlebih dahulu. Kabarnya, Rodrigo Bentancur adalah pemain terdepan. Aston Villa dilaporkan sangat menyukai gelandang asal Uruguay itu.

Denis Zakaria merupakan gelandang yang lebih fokus menjaga kedalaman. Pemain 25 tahun itu telah membela Monchengladbach sejak musim panas 2017. Sejauh ini, ia sudah tampil dalam 146 pertandingan dengan torehan 11 gol dan delapan assist.

Denis Zakaria Juventus Breaking News
Ditulis Oleh

Johan Kristiandi

Experienced Journalist with a work history in the online media industry of more than 7 years.
Posts

18.182

Berita Terkait

Lainnya
Bertekad Bangkit, Bandung bjb Tandamata Ingin Sapu Bersih Kemenangan pada Seri Medan
Bandung bjb Tandamata akan menghadapi Medan Falcons (16/1) dan Jakarta Electric PLN Mobile (17/1) di seri Medan.
Rizqi Ariandi - Jumat, 16 Januari 2026
Bertekad Bangkit, Bandung bjb Tandamata Ingin Sapu Bersih Kemenangan pada Seri Medan
Spanyol
5 Kandidat Pelatih Baru Real Madrid
Beberapa nama muncul sebagai opsi potensial menjadi kandidat pelatih baru di Real Madrid.
Yusuf Abdillah - Jumat, 16 Januari 2026
5 Kandidat Pelatih Baru Real Madrid
Spanyol
Debut Buruk Alvaro Arbeloa, Real Madrid Cari Pelatih Baru
Setelah tersingkir dari Copa del Rey, Real Madrid mencari pelatih baru untuk musim depan.
Yusuf Abdillah - Jumat, 16 Januari 2026
Debut Buruk Alvaro Arbeloa, Real Madrid Cari Pelatih Baru
Lainnya
XSeries 2 Indonesia, Pertarungan Dua Goat Futsal Ricardinho dan Falcao
XSeries-2 juga menghadirkan banyak influncer, hingga pemain sepak bola profesional di Indonesia.
Tengku Sufiyanto - Jumat, 16 Januari 2026
XSeries 2 Indonesia, Pertarungan Dua Goat Futsal Ricardinho dan Falcao
Spanyol
Calon Lawan Barcelona di Perempat Final Copa del Rey
Barcelona akan diundi bersama enam klub Divisi Pertama lainnya dengan satu perwakilan dari Divisi Kedua.
Yusuf Abdillah - Jumat, 16 Januari 2026
Calon Lawan Barcelona di Perempat Final Copa del Rey
Italia
AC Milan Kesulitan Kalahkan Como, Allegri Beberapa Kali Ubah Taktik
AC Milan harus bekerja keras untuk bisa mengalahkan Como 3-1 pada laga lanjutan Serie A, Jumat (16/1) dini hari WIB.
Yusuf Abdillah - Jumat, 16 Januari 2026
AC Milan Kesulitan Kalahkan Como, Allegri Beberapa Kali Ubah Taktik
Hasil akhir
Hasil Copa del Rey: Kalahkan Racing Santander 2-0, Barcelona ke Perempat Final
Barcelona mencatat kemenangan 2-0 atas Racing Santander pada laga babak 16 besar Copa del Rey, Jumat (16/1) dini hari WIB.
Yusuf Abdillah - Jumat, 16 Januari 2026
Hasil Copa del Rey: Kalahkan Racing Santander 2-0, Barcelona ke Perempat Final
Hasil akhir
Hasil Serie A: Kalahkan Como 3-1, AC Milan Jaga Rekor Tandang
AC Milan memetik kemenangan 3-1 saat dijamu Como di Stadio Giuseppe Sinigaglia pada laga tunda giornata ke-16 Serie A 2025-2026, Jumat (16/1) dini hari WIB.
Yusuf Abdillah - Jumat, 16 Januari 2026
Hasil Serie A: Kalahkan Como 3-1, AC Milan Jaga Rekor Tandang
Timnas
John Herdman Antusias Timnas Indonesia Diuji Juara Bertahan di Piala AFF 2026
Timnas Indonesia tergabung di Grup A Piala AFF 2026 bersama Vietnam, Singapura, Kamboja, dan pemenang laga play-off antara Brunei dan Timor Leste.
Rizqi Ariandi - Kamis, 15 Januari 2026
John Herdman Antusias Timnas Indonesia Diuji Juara Bertahan di Piala AFF 2026
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Como vs AC Milan, Live Sebentar Lagi
Link streaming dan jadwal siaran langsung Como vs AC Milan di laga tunda Serie A. Kick-off 02.45 WIB, jangan sampai terlewat!
Johan Kristiandi - Kamis, 15 Januari 2026
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Como vs AC Milan, Live Sebentar Lagi
Bagikan