Jurgen Klopp Masuk Kelompok Kontra Piala Dunia Dua Tahun Sekali

Jurgen Klopp tidak melihat Piala Dunia dua tahun sekali akan meningkatkan kualitas pertandingan.
Johan KristiandiJohan Kristiandi - Sabtu, 11 September 2021
Jurgen Klopp Masuk Kelompok Kontra Piala Dunia Dua Tahun Sekali
Jurgen Klopp (Twitter)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Manajer Liverpool, Jurgen Klopp, menolak rencana FIFA menjadikan Piala Dunia dua tahun sekali. Menurutnya, sulit menjaga kualitas permainan jika intensitas terus ditambah.

FIFA sedang menyosialisasikan program Piala Dunia dua tahun sekali. Mantan manajer Arsenal, Arsene Wenger, bertugas sebagai juru bicara dan juga meminta pendapat sejumlah pelatih dan pemain.

Akan tetapi, ide tersebut mendapatkan penolakan dari Jurgen Klopp. Manajer asal Jerman itu tidak melihat Piala Dunia dua tahun sekali akan meningkatkan kualitas pertandingan. Menurutnya, Piala Dunia yang lebih cepat berorientasi pada jumlah laga lebih banyak sehingga kemungkinan keuntungan kian menggunung.

Baca Juga:

Paniknya Jurgen Klopp Lihat Van Dijk Cedera Lagi

Liverpool Sudah Punya Target Utama untuk Bursa Transfer Tahun Depan

Evolusi Thiago Alcantara Jadi Kabar Baik bagi Liverpool

Jurgen Klopp

"Setiap ide selalu soal lebih banyak pertandingan. Saya langsung mengatakan itu tidak mungkin dan tidak benar," ujar Klopp seperti dilaporkan Guardian.

"Pada pramusim yang lama dan penting, semua orang butuh berlatih untuk mempersiapkan kompetisi besar," urai mantan juru taktik Berussia Dortmund itu.

"Jika berlaga di Olimpiade, Anda bisa pergi ke pegunungan untuk berlatih keras di sana. Kemudian, mereka akan bersiap dengan sangat baik untuk melakoni kompetisi."

Belakangan ini, FIFA dan UEFA memang membuat sejumlah turnamen untuk terus meramaikan sepak bola. Contohnya adalah UEFA Nations League dan UEFA Conference League.

Namun, aksi tersebut tak mendapatkan dukungan penuh dari berbagai pihak. Toni Kroos dan Sergio Busquets mengutarakan jika apa yang dilakukan FIFA hanyalah menjadikan pemain sebagai alat mendapatkan uang.

"Namun, pesepak bola bermain sepanjang tahun. Kemudian, libur tiga pekan, persiapan pramusim dua minggu, dan bermain lagi. Itulah sepak bola," kata Klopp.

"Bagimana Anda bisa meningkakan kualitas permainan jika hanya tampil sepanjang waktu? Itu tidak bisa," tegas Klopp.

Jurgen Klopp Liverpool Breaking News Piala Dunia
Ditulis Oleh

Johan Kristiandi

Experienced Journalist with a work history in the online media industry of more than 7 years.
Posts

18.141

Berita Terkait

Prediksi
Prediksi dan Statistik Real Madrid vs Barcelona: Kental Aroma Balas Dendam
Final Piala Super Spanyol memanas! Real Madrid dan Barcelona bentrok dalam El Clasico sarat balas dendam. Simak prediksi skor, statistik, kondisi tim, dan susunan pemain terkuat di sini!
Johan Kristiandi - Minggu, 11 Januari 2026
Prediksi dan Statistik Real Madrid vs Barcelona: Kental Aroma Balas Dendam
Hasil akhir
Hasil Piala FA: Debut Liam Rosenior Berakhir Manis, Chelsea Menang Telak Kontra Charlton
Chelsea tampil brutal di Piala FA! Debut pelatih anyar berakhir manis usai The Blues membantai Charlton 5-1. Simak gol, momen krusial, dan susunan pemain lengkapnya!
Johan Kristiandi - Minggu, 11 Januari 2026
Hasil Piala FA: Debut Liam Rosenior Berakhir Manis, Chelsea Menang Telak Kontra Charlton
Liga Indonesia
Gustavo Almeida Berpotensi Main Lawan Persib, Mauricio Souza Tak Pusingkan Soal Masalah Ryo Matsumura
Penyerang asal Brasil itu sudah absen dalam tujuh pertandingan terakhir Persija di Super League 2025/2026
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Gustavo Almeida Berpotensi Main Lawan Persib, Mauricio Souza Tak Pusingkan Soal Masalah Ryo Matsumura
Bulu Tangkis
Hasil Malaysia Open 2026: Jojo dan Fajar/Fikri Terhenti di Semifinal
Atas kedua hasil tersebut, final turnamen BWF Super 1000 itu dipastikan berjalan tanpa ada wakil Merah Putih yang bertanding.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Hasil Malaysia Open 2026: Jojo dan Fajar/Fikri Terhenti di Semifinal
Lainnya
Bandung bjb Tandamata Usung Target Kalahkan Jakarta Popsivo Polwan demi Jadi Penguasa Series Pontianak
Tim besutan Risco Herlambang itu bahkan langsung fokus hadapi Jakarta Popsivo Polwan, dalam lanjutan babak reguler putaran pertama seri Pontianak di GOR Terpadu Ahmad Yani, Minggu (11/1).
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Bandung bjb Tandamata Usung Target Kalahkan Jakarta Popsivo Polwan demi Jadi Penguasa Series Pontianak
Ragam
5 Fenomena Pembunuh Raksasa Terbesar dalam Sejarah Piala FA
Memiliki nilai sejarah kuat dan juga sisi prestisius sebagai salah satu turnamen tertua, Piala FA juga kerapkali menghadirkan fenomena 'Pembunuh Raksasa'.
Arief Hadi - Sabtu, 10 Januari 2026
5 Fenomena Pembunuh Raksasa Terbesar dalam Sejarah Piala FA
Liga Indonesia
Persib vs Persija, Marc Klok: Anggap Pertandingan Harga Diri dan Singgung Kepindahan Luis Figo
Pertandingan terakhir putaran pertama Super League 2025/2026 ini akan digelar di Stadion GBLA, Minggu (11/1).
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 10 Januari 2026
Persib vs Persija, Marc Klok: Anggap Pertandingan Harga Diri dan Singgung Kepindahan Luis Figo
Liga Indonesia
Persib vs Persija, Bojan Hodak Pertanyakan Selalu Menggunakan Wasit Asing di Bandung
Persib menghadapi Persija, pada laga pekan ke-17 Super League 2025/2026 di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA), Gedebage, Bandung, Minggu (11/1) sore WIB.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 10 Januari 2026
Persib vs Persija, Bojan Hodak Pertanyakan Selalu Menggunakan Wasit Asing di Bandung
Liga Indonesia
Bojan Hodak Minta Skuad Persib Jaga Emosi Saat Hadapi Persija
Pertandingan terakhir putaran pertama Super League 2025/2026 ini akan digelar di Stadion GBLA, Minggu (11/1).
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 10 Januari 2026
Bojan Hodak Minta Skuad Persib Jaga Emosi Saat Hadapi Persija
Hasil akhir
Hasil Super League 2025/2026: Malut United Kalah, Persib vs Persija Jadi Penentu Juara Paruh Musim
Malut United kalah di kandang Persebaya, sehingga laga Persib vs Persija jadi penentu siapa juara paruh musim Super League 2025/2026.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 10 Januari 2026
Hasil Super League 2025/2026: Malut United Kalah, Persib vs Persija Jadi Penentu Juara Paruh Musim
Bagikan