Bursa Transfer

Julian Alvarez Nyaris Batal ke Atletico Madrid

Di tengah jalan, kepindahan Alvarez ke Atletico nyaris batal.
Yusuf AbdillahYusuf Abdillah - Rabu, 07 Agustus 2024
Julian Alvarez Nyaris Batal ke Atletico Madrid
Julian Alvarez (x/julianalvarezzz)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Manchester City dan Atletico Madrid sudah sepakat dengan nilai total 95 juta euro dalam transfer Julian Alvarez. Namun, di tengah jalan, kepindahan Alvarez ke Atletico nyaris batal.

Alvarez akan bergabung dengan Atletico Madrid setelah akhirnya menyetujui persyaratan pribadi dengan tim LaLiga tersebut. Namun proses tersebut dikabarkan tidak mulus.

Meskipun Atletico dan Manchester City menyetujui harga, kepindahan Alvarez sempat terancam karena sang pemain dan klub tujuan tidak mencapai kata sepakat mengenai gaji pokok dan durasi kontrak.

Baca Juga:

Julian Alvarez ke Atletico Madrid, 'Win-Win Solution' bagi Manchester City

Atletico Madrid Setujui Harga, Julian Alvarez Jadi Penjualan Termahal Manchester City

Ada Efek Domino, Chelsea Dapatkan Striker Baru jika Julian Alvarez Menuju Atletico Madrid

Namun, seperti dikabarkan pakar transfer Fabrizio Romano, para pihak kini telah mencapai kesepakatan. Pemain berusia 24 tahun itu akan menandatangani kontrak berdurasi lima tahun di Stadion Metropolitano.

Romano melaporkan bahwa ada perbedaan sekitar 2-3 juta euro antara Alvarez dan Atleti pada satu tahap negosiasi. Los Rojiblancos kembali dengan tawaran yang lebih baik dan telah memuaskan Alvarez.

Alvarez kini akan mendapatkan kesempatan menjadi pemain utama yang tidak bisa didapatkannya bersama Man City.

View this post on Instagram

A post shared by Bolaskor.com (@bolaskorcom)

Bursa transfer Julian Alvarez Manchester City Atletico Madrid Breaking News
Ditulis Oleh

Yusuf Abdillah

Posts

9.637

Berita Terkait

Liga Champions
Ingin Balas Dendam, Harry Kane Tunggu Arsenal di Babak Gugur
Harry Kane murka setelah Bayern Munchen tumbang dari Arsenal. Sang bomber menegaskan ingin bertemu kembali di babak gugur demi balas dendam besar!
Johan Kristiandi - Kamis, 27 November 2025
Ingin Balas Dendam, Harry Kane Tunggu Arsenal di Babak Gugur
Liga Champions
Virgil Van Dijk Rajin Bikin Lawan Liverpool Dapat Tendangan Penalti
Virgil van Dijk kembali bikin blunder fatal yang berujung penalti saat Liverpool dipermalukan PSV 1-4 di Anfield. Statistik Opta ungkap fakta mengejutkan: Van Dijk jadi pemain Premier League paling sering memberi penalti musim ini!
Johan Kristiandi - Kamis, 27 November 2025
Virgil Van Dijk Rajin Bikin Lawan Liverpool Dapat Tendangan Penalti
Timnas
Hadapi SEA Games 2025, Timnas Indonesia U-22 Berangkat ke Thailand Jumat 28 November
Timnas Indonesia U-22 bersiap menghadapi SEA Games 2025. Skuad Garuda Muda dijadwalkan bertolak menuju Thailand pada Jumat (28/11) pagi.
Rizqi Ariandi - Kamis, 27 November 2025
Hadapi SEA Games 2025, Timnas Indonesia U-22 Berangkat ke Thailand Jumat 28 November
Timnas
Sumardji Sempat Komunikasi dengan Timur Kapadze
Ketua Badan Tim Nasional, Sumardji, sempat menjalin komunikasi dengan Timur Kapadze. Namun, tidak ada pembicaraan soal tawaran melatih Timnas Indonesia.
Rizqi Ariandi - Kamis, 27 November 2025
Sumardji Sempat Komunikasi dengan Timur Kapadze
Italia
Anomali Inter Milan, Loyo di Laga Besar
Inter Milan kalah 1-2 melawan Atletico Madrid di Liga Champions dan kian membuktikan kesulitan kontra tim besar.
Arief Hadi - Kamis, 27 November 2025
Anomali Inter Milan, Loyo di Laga Besar
Timnas
Menpora Beri Target Perak, PSSI Justru Ingin Timnas Indonesia U-22 Pertahankan Emas di SEA Games 2025
PSSI dan Menpora beda target di SEA Games 2025. PSSI ingin Timnas Indonesia U-22 mempertahankan medali emas.
Rizqi Ariandi - Kamis, 27 November 2025
Menpora Beri Target Perak, PSSI Justru Ingin Timnas Indonesia U-22 Pertahankan Emas di SEA Games 2025
Sports
Presiden Prabowo Instruksikan Tiga Langkah Besar untuk Kesejahteraan Atlet Indonesia
Presiden Prabowo Subianto juga menginstruksikan Menpora Erick Thohir untuk membuka ruang karier bagi atlet berprestasi.
Rizqi Ariandi - Kamis, 27 November 2025
Presiden Prabowo Instruksikan Tiga Langkah Besar untuk Kesejahteraan Atlet Indonesia
Timnas
Waketum PSSI Akui Salah Satu Calon Pelatih Timnas Indonesia Berasal dari Belanda
Wakil Ketua Umum PSSI, Zainudin Amali, menyebut calon pelatih Timnas Indonesia mayoritas berasal dari Eropa, termasuk Belanda.
Rizqi Ariandi - Kamis, 27 November 2025
Waketum PSSI Akui Salah Satu Calon Pelatih Timnas Indonesia Berasal dari Belanda
Hasil akhir
Hasil AFC Champions League Two 2025/2026: Persib Kalah di Singapura
Persib Bandung harus menerima kekalahan tipis dari Lion City Sailors FC pada ajang AFC Champions League Two 2025/2026.
Tengku Sufiyanto - Rabu, 26 November 2025
Hasil AFC Champions League Two 2025/2026: Persib Kalah di Singapura
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Atletico Madrid vs Inter Milan, Live Sebentar Lagi
Atletico Madrid menghadapi Inter Milan pada matchday 5 Liga Champions 2025/2026. Cek link streaming resmi, jadwal, dan kondisi terbaru kedua tim!
Johan Kristiandi - Rabu, 26 November 2025
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Atletico Madrid vs Inter Milan, Live Sebentar Lagi
Bagikan