Jules Kounde: Didekati Chelsea, tetapi Bermimpi Membela Real Madrid

Jules Kounde dikabarkan masih memendam keinginan memperkuat Real Madrid.
Johan KristiandiJohan Kristiandi - Kamis, 29 Juli 2021
Jules Kounde: Didekati Chelsea, tetapi Bermimpi Membela Real Madrid
Jules Kounde (Twitter)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Bek Sevilla, Jules Kounde, dikabarkan semakin dekat bergabung dengan raksasa Premier League, Chelsea. Namun, sejatinya impan Kounde adalah membela Real Madrid.

Chelsea menjadikan Jules Kounde sebagai fokus utama di bursa transfer saat ini. The Blues dikabarkan bersedia memberikan 35 juta euro plus Kurt Zouma untuk mendapatkan bek 22 tahun tersebut.

Sejauh ini, negosiasi berjalan ke arah yang positif. Namun, Kounde dikabarkan masih memendam keinginan memperkuat Real Madrid.

Pasa sisi lainnya, Madrid memang membutuhkan bek anyar. Madrid kehilangan Raphael Varane dan Sergio Ramos sekaligus.

Baca Juga:

Raphael Varane Datang, Man United Berpotensi Lepas Dua Bek Tengah

Belum Juga Gabung Man United, Kemampuan Raphael Varane Sudah Diragukan

Melihat Rekam Jejak Bek-bek Prancis di Manchester United

Jules Kounde

"Sekarang, mereka mengatakan hampir mustahil mencari penggangi Raphael Varane karena Real Madrid tidak ingin menghabiskan banyak uang. Namun, seperti yang kami katakan, musim panas di Spanyol masih sangat panjang. Jadi, kita lihat apa yang terjadi pada Agustus," jelas jurnalis Spanyol, Ivaro Montero kepada Sky Sports.

"Jadi, saya harus bertaruh pemain yang disukai Real Madrid itu adalah Jules Kounde, pria Prancis dari Sevilla."

"Sang pemain menyukai gagasan menuju Real Madrid. Namun, Sevilla akan meminta hampir 70 juta euro. Saya percaya dia akan menunggu bermain di Premier League karena impiannya adalah menjadi pemain Real Madrid."

"Mari kita lihat apa yang terjadi pada musim panas ini. Jika tidak, saya pikir itu akan terjadi pada musim depan," terang Montero.

Ramainya peminat kepada Jules Kounde memang bisa dipahami. Sang bek tampil impresif dalam dua musim terakhir.

Pada musim lalu, Kounde beraksi pada 49 laga. Ia membawa Sevilla mencatatkan 15 clean sheet di LaLiga. Selain itu, Kounde juga masuk dalam rombongan tim nasional Prancis yang berlaga di Piala Eropa 2020.

Jules Kounde Breaking News Real Madrid Real Madrid C Chelsea
Ditulis Oleh

Johan Kristiandi

Experienced Journalist with a work history in the online media industry of more than 7 years.
Posts

17.742

Berita Terkait

Jadwal
Link Streaming Juventus vs Torino, Kick-off Minggu 9 November 2025 Pukul 00.00 WIB
Simak link streaming Juventus vs Torino pada Derby della Mole, Minggu 9 November 2025 pukul 00.00 WIB. Juventus butuh kemenangan, tetapi Torino siap membuat kejutan. Cek jadwal dan link nontonnya di sini.
Johan Kristiandi - Sabtu, 08 November 2025
Link Streaming Juventus vs Torino, Kick-off Minggu 9 November 2025 Pukul 00.00 WIB
Prediksi
Prediksi dan Statistik Juventus vs Torino: Bianconeri Mendominasi Derby della Mole
Juventus menjamu Torino pada Derby della Mole di pekan ke-11 Serie A 2025/2026. Bianconeri unggul jauh dalam catatan head to head. Apakah Torino mampu membuat kejutan?
Johan Kristiandi - Sabtu, 08 November 2025
Prediksi dan Statistik Juventus vs Torino: Bianconeri Mendominasi Derby della Mole
Jadwal
Link Streaming Tottenham Hotspur vs Manchester United, Sabtu 8 November 2025
Saksikan laga Tottenham Hotspur vs Manchester United di lanjutan Premier League 2025/2026, Sabtu 8 November 2025 pukul 19.30 WIB. Cek jadwal, kondisi skuad, dan link streaming resmi di sini.
Johan Kristiandi - Sabtu, 08 November 2025
Link Streaming Tottenham Hotspur vs Manchester United, Sabtu 8 November 2025
Prediksi
Prediksi dan Statistik Sunderland vs Arsenal: Kuda Hitam Siap Menghantam
Sunderland jadi kejutan besar Premier League 2025/2026 dan siap menjamu Arsenal yang sedang melaju sempurna. Siapa yang lebih kuat? Simak prediksi skor, statistik, dan kondisi pemain terbaru.
Johan Kristiandi - Sabtu, 08 November 2025
Prediksi dan Statistik Sunderland vs Arsenal: Kuda Hitam Siap Menghantam
Prediksi
Prediksi dan Statistik Tottenham Hotspur vs Manchester United: The Red Devils Sering Terbentur
Tottenham Hotspur menjamu Manchester United di lanjutan Premier League 2025/2026. MU belum menang dari Spurs sejak 2022. Simak prediksi skor, kondisi tim, dan head to head lengkap.
Johan Kristiandi - Sabtu, 08 November 2025
Prediksi dan Statistik Tottenham Hotspur vs Manchester United: The Red Devils Sering Terbentur
Klasemen
Klasemen Sementara Grup H Piala Dunia U-17 2025 Usai Timnas Indonesia U-17 Dikalahkan Brasil
Peluang Timnas Indonesia U-17 untuk lolos ke babak berikutnya tinggal dari slot 8 peringkat 3 terbaik.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 08 November 2025
Klasemen Sementara Grup H Piala Dunia U-17 2025 Usai Timnas Indonesia U-17 Dikalahkan Brasil
Hasil akhir
Hasil Piala Dunia U-17 2025: Dikalahkan Brasil, Timnas Indonesia U-17 Berada di Ujung Tanduk
Timnas Indonesia U-17 kalah 0-4 dari Brasil pada laga kedua Grup H, Jumat (7/11).
Rizqi Ariandi - Sabtu, 08 November 2025
Hasil Piala Dunia U-17 2025: Dikalahkan Brasil, Timnas Indonesia U-17 Berada di Ujung Tanduk
Sosok
7 Wonderkids Terbaik dengan Rating 90 Plus di Football Manager 26
Pemandu bakat Football Manager (FM) memiliki penilaian soal pemain-pemain muda ber-rating 90 plus di Football Manager 26.
Arief Hadi - Jumat, 07 November 2025
7 Wonderkids Terbaik dengan Rating 90 Plus di Football Manager 26
Liga Indonesia
Rekor Tak Terkalahkan Terhenti di Tangan Sumsel United, Garudayaksa FC Jadikan Hal Ini sebagai Evaluasi untuk Putaran Kedua
Garudayaksa FC takluk 0-1 dari Sumsel United, pada laga lanjutan Championship Indonesia 2025/2026 di Staidon Pakansari, Cibinong, Kabupaten Bogor, Jumat (7/11) sore WIB.
Tengku Sufiyanto - Jumat, 07 November 2025
Rekor Tak Terkalahkan Terhenti di Tangan Sumsel United, Garudayaksa FC Jadikan Hal Ini sebagai Evaluasi untuk Putaran Kedua
Timnas
Suporter Timnas Indonesia U-17 Kesulitan Dapat Tiket Pertandingan Lawan Brasil U-17
Garuda Qatar memastikan bakal memberikan dukungan maksimal untuk Timnas Indonesia U-17 di laga kontra Brasil U-17, Jumat (7/11). Dhani Mizanna, Divisi Publikasi dan Media Garuda Qatar
Rizqi Ariandi - Jumat, 07 November 2025
Suporter Timnas Indonesia U-17 Kesulitan Dapat Tiket Pertandingan Lawan Brasil U-17
Bagikan