Piala Asia 2023
Juara Piala Asia 2023 Dapat Hadiah Rp76,9 Miliar
BolaSkor.com - Konfederasi Sepak Bola Asia (AFC) mengonfirmasi juara Piala Asia 2023 mendapat hadiah sebesar 5 juta dolar Amerika Serikat (AS) atau setara Rp76,9 miliar.
Infomasi ini dikutip dari media Vietnam, Tuoitre. Untuk runner-up, AFC menyiapkan hadiah sebsar 3 juta dolar AS atau setara Rp 15,3 miliar. Lalu semifinalis juga kebagian uang hadiah sebesar 1 juta dollar AS atau sekitar Rp5 miliar
Secara keseluruhan, AFC menyiapkan hadiah dengan total 14,3 dollar AS atau setara dengan Rp220,1 miliar.
Baca Juga:
Timnas Indonesia Tunjukkan Perkembangan, Pemain Makin Optimistis Hadapi Piala Asia
Ada enam grup di Piala Asia 2023. Indonesia masuk ke dalam Grup D, bersaing dengan Irak, Vietnam, dan Jepang untuk memperebutkan tiket ke babak 16 besar.
Piala Asia 2023 Qatar diselenggarakan pada 12 Januari sampai 10 Februari 2024. Ada 24 tim yang dibagi ke dalam eneam grup. Masing-masing grup dihuni 4 tim.
Juara dan runner-up masing-masing grup melaju ke babak 16 besar. Ditambah empat peringkat tiga terbaik.
Di Piala Asia 2023, Timnas Indonesia tergabung di Grup D bersama Jepang, Irak, dan Vietnam. Pasukan Shin Tae-yong menjalani laga perdana melawan Irak di Stadion Ahmad bin Ali, Al Rayyan, pada tanggal 15 Januari 2024.
Tengku Sufiyanto
17.883
Berita Terkait
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Chelsea vs Arsenal, Live Sebentar Lagi
Jordi Amat dan Maxwell Souza Jamin Persija Jadi Lebih Kuat Usai Kalah dari Persib
Era Baru Timnas Indonesia, Erick Thohir Ajak Semua Pihak Bersatu Dukung John Herdman
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Albacete vs Real Madrid, Live Sebentar Lagi
Lapangan Como vs AC Milan Diperlebar 1 Meter
Inter Milan Rekrut Bek Tengah Asal Kroasia yang Baru Berusia 18 Tahun
Kabar Terbaru Skuad Arsenal Jelang Bertamu ke Markas Chelsea: Banyak Pemain Meragukan
John Herdman Jamin Tak Bisa Diintervensi soal Pemilihan Pemain Timnas Indonesia
Cukup Satu Alasan untuk Mencoret Xabi Alonso dari Daftar Kandidat Manajer Manchester United
Bentrok dengan Pramusim Tim Eropa, Piala AFF 2026 Jadi Kesempatan Pemain Pelapis Timnas Indonesia