Jose Mourinho Sebut Harry Kane Bisa Absen di Piala Eropa 2020

Jose Mourinho tidak bisa memberi jawaban pasti soal durasi absen Harry Kane.
Yusuf AbdillahYusuf Abdillah - Selasa, 14 Januari 2020
Jose Mourinho Sebut Harry Kane Bisa Absen di Piala Eropa 2020
Jose Mourinho dan Harry Kane (twitter)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Manajer Tottenham Hotspur Jose Mourinho mengaku khawatir penyerang andalannya Harry Kane bisa absen hingga musim depan.

Sebelumnya Spurs mengumumkan bahwa Kane akan absen hingga April karena harus menjalani operasi. Kane cedera saat Tottenham dikalahkan Southampton dengan skor 0-1 dalam laga Tahun Baru.

Baca Juga:

Jose Mourinho Sebut Cedera Harry Kane Cukup Parah

Jose Mourinho: Penyerang Tottenham Tak Sekelas Harry Kane

Namun, Mourinho mengakui pemulihan Kane bisa memakan waktu lebih lama dari yang diperkirakan. “Kami mencoba yang terbaik. Kabar tentang Harry tidak kami miliki dan bila Anda bertanya kepada saya setiap kali datang ke sini jawabannya akan sama," kata Mourinho dilansir BBC.

"Kami memperkirakan dia akan absen sampai pertengahan April, akhir April, Mei, bahkan musim depan saya tidak tahu."

Komentar Mourinho tentu membuat cemas pelatih timnas Inggris Gareth Southgate. Pasalnya jika yang dikatakan Mourinho terbukti, Kane bakal tidak bisa memperkuat Inggris pada Piala Eropa 2020.

Jika Kane gagal memperkuat Inggris, Southgate harus mengandalkan pemain Chelsea Tammy Abraham. Striker 22 tahun itu menarik perhatian musim ini. Pilihan lainnya pemain Leicester City, Jamie Vardy, yang sudah menunjukkan kualitas sebagai top skorer Liga Primer Inggris dengan 17 gol dalam 20 laga.

Premier League Tottenham Hotspur
Ditulis Oleh

Yusuf Abdillah

Posts

9.295

Berita Terkait

Inggris
Leandro Trossard Bantah Rumor Ingin Tinggalkan Arsenal
Leandro Trossard mengatakan tidak pernah berpikir untuk pergi dari Arsenal meski ada spekulasi tentang masa depannya.
Yusuf Abdillah - Rabu, 08 Oktober 2025
Leandro Trossard Bantah Rumor Ingin Tinggalkan Arsenal
Inggris
Arsenal Pertimbangkan Pindah ke Stadion Wembley
Arsenal telah mengadakan diskusi internal mengenai perluasan kapasitas Stadion Emirates.
Yusuf Abdillah - Rabu, 08 Oktober 2025
Arsenal Pertimbangkan Pindah ke Stadion Wembley
Inggris
Liverpool Sedang Terpuruk, Pertandingan Lawan Manchester United Datang pada Momen yang Tepat
Virgil van Dijk menilai laga Liverpool kontra Manchester United bisa jadi momentum kebangkitan setelah The Reds terpuruk di beberapa laga terakhir.
Johan Kristiandi - Selasa, 07 Oktober 2025
Liverpool Sedang Terpuruk, Pertandingan Lawan Manchester United Datang pada Momen yang Tepat
Inggris
Trabzonspor Ingin Permanenkan Andre Onana, Harga Jadi Batu Sandungan
Trabzonspor dikabarkan ingin mempermanenkan Andre Onana dari Manchester United, tapi harga tinggi jadi kendala besar bagi klub Turki itu.
Johan Kristiandi - Selasa, 07 Oktober 2025
Trabzonspor Ingin Permanenkan Andre Onana, Harga Jadi Batu Sandungan
Sosok
5 Pemain Paling Jangkung di Premier League Saat Ini
Pemain-pemain bertubuh tinggi alias jangkung menguntungkan di berbagai aspek dalam sepak bola, tidak terkecuali pesepak bola di Premier League.
Arief Hadi - Selasa, 07 Oktober 2025
5 Pemain Paling Jangkung di Premier League Saat Ini
Inggris
Dibandingkan dengan Onana dan Bayindir, Lammens bak Oase di Tengah Gurun untuk Manchester United
Saking parahnya susunan kiper Manchester United sebelumnya, performa Senne Lammens disanjung tinggi usai laga debutnya di Old Trafford.
Arief Hadi - Selasa, 07 Oktober 2025
Dibandingkan dengan Onana dan Bayindir, Lammens bak Oase di Tengah Gurun untuk Manchester United
Inggris
Kebersihan Old Trafford Kembali Dipertanyakan, Fans Tangkap Tikus dan Dimasukkan ke Gelas Plastik
Ketika seorang fans menemukan, menangkap, dan memasukkan tikus ke dalam gelas plastik di Old Trafford, stadion bersejarah Manchester United.
Arief Hadi - Selasa, 07 Oktober 2025
Kebersihan Old Trafford Kembali Dipertanyakan, Fans Tangkap Tikus dan Dimasukkan ke Gelas Plastik
Inggris
Perang Kata Berlanjut, Legenda Manchester United Sebut Ruben Amorim Terlalu Banyak Mencari Alasan
Meski Manchester United menang 2-0 atas Sunderland di Premier League, Ruben Amorim masih dikritik oleh legenda klub, Gary Neville.
Arief Hadi - Selasa, 07 Oktober 2025
Perang Kata Berlanjut, Legenda Manchester United Sebut Ruben Amorim Terlalu Banyak Mencari Alasan
Inggris
Mohamed Salah Dikritik karena Malas Membantu Liverpool pada Fase Bertahan
Liverpool kalah tiga kali beruntun di seluruh kompetisi sebelum jeda internasional Oktober dan peran Mohamed Salah disorot.
Arief Hadi - Selasa, 07 Oktober 2025
Mohamed Salah Dikritik karena Malas Membantu Liverpool pada Fase Bertahan
Inggris
Terungkap, Penyebab Gacornya Erling Haaland Musim Ini
Awal musim ini Erling Haaland sedang menjalani momen terbaik dalam karier sepak bolanya.
Yusuf Abdillah - Senin, 06 Oktober 2025
Terungkap, Penyebab Gacornya Erling Haaland Musim Ini
Bagikan