Jorge Lorenzo: Jadi Rekan Setim Marc Marquez Lebih Sulit Ketimbang Valentino Rossi

Memiliki rekan setim pembalap hebat bukan kali pertama dirasakan Jorge Lorenzo.
Hendry WibowoHendry Wibowo - Kamis, 28 Februari 2019
Jorge Lorenzo: Jadi Rekan Setim Marc Marquez Lebih Sulit Ketimbang Valentino Rossi
Jorge Lorenzo (Twitter/Jorge Lorenzo)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Jorge Lorenzo mendapat tantangan berat menuju MotoGP 2019. Pasalnya ia berstatus rekan setim Marc Marquez di tim barunya, Repsol Honda.

Namun memiliki rekan setim pembalap hebat bukan kali pertama dirasakan Lorenzo. Saat memperkuat Yamaha, ia pernah bersanding dengan Valentino Rossi.

Baca Juga:

Candaan Marc Marquez, Sengaja Terjatuh di Tes MotoGP Qatar

Misteri Ducati Selama Tes MotoGP Qatar

Ketika ditanya siapa rekan setim paling sulit di antara Rossi dan Marc Marquez, Lorenzo menjawab partnernya di MotoGP musim ini.

Menurutnya Marquez memiliki kecepatan, serangan dan rasa lapar lebih besar. "Marquez juga masih 26 tahun, seorang juara dunia, dan mengetahui motor lebih baik dari saya," kata Lorenzo.

Meskipun begitu, Lorenzo menegaskan tidak ada yang tidak mungkin di MotoGP. Oleh karena itulah, meski mengakui dirinya bukan unggulan musim 2019, ia bisa membuat kejutan.

"Sepanjang karier, saya selalu mengejar target dan berhasil meraihnya. Contohnya belum pernah ada yang merasakan titel juara dunia dari Mallorca (kampung halamannya)," Lorenzo menuturkan.

"Namun saya bisa melakukannya, selangkah demi selangkah, saya dapat jadi juara dunia MotoGP," tambah pembalap yang merasakan total lima gelar juara dunia.*

Baca Berita Selengkapnya soal MotoGP Lainnya di KabarOto.com

MotoGP 2019 Breaking News Repsol Honda Marc marquez Jorge lorenzo Valentino Rossi
Ditulis Oleh

Hendry Wibowo

Motorsports Enthusiast and Giallorossi Fan
Posts

2.794

Berita Terkait

Hasil akhir
Hasil Serie A: Christopher Nkunku Cetak Gol Telat, AC Milan Imbang 1-1 di Fiorentina
Laga Serie A antara Fiorentina melawan AC Milan di Stadion Artemio Franchi, Minggu (11/1) malam WIB, berakhir imbang 1-1.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Hasil Serie A: Christopher Nkunku Cetak Gol Telat, AC Milan Imbang 1-1 di Fiorentina
Hasil akhir
Hasil Piala FA: Martinelli Hat-trick, Arsenal Hajar Portsmouth 4-1
Arsenal mengalahkan Portsmouth 4-1 pada laga putaran ketiga Piala FA yang berlangsung di Fratton Park, Minggu (11/1) malam WIB.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Hasil Piala FA: Martinelli Hat-trick, Arsenal Hajar Portsmouth 4-1
Liga Indonesia
Mauricio Souza Nilai Kartu Merah Bruno Tubarao Sudah Tepat, Tetapi Pertanyakan Ketegasan Wasit Terhadap Persib
Persija harus bermain dengan 10 pemain, usai Bruno Tubarao mendapat kartu merah pada menit ke-53.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Mauricio Souza Nilai Kartu Merah Bruno Tubarao Sudah Tepat, Tetapi Pertanyakan Ketegasan Wasit Terhadap Persib
Liga Indonesia
Selebrasi Ice Cold Beckham Putra, Bojan Hodak: Untung Tidak Ada Fans Persija
Selebrasi ini pernah berujung sanksi Komdis PSSI karena dinilai memprovokasi suporter Persija.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Selebrasi Ice Cold Beckham Putra, Bojan Hodak: Untung Tidak Ada Fans Persija
Spanyol
Manchester United Pecat Ruben Amorim, Barcelona Ingin Permanenkan Marcus Rashford
Pemecatan Ruben Amorim oleh Manchester United sejatinya dapat memberikan jalan bagi Marcus Rashford untuk kembali ke Old Trafford.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Manchester United Pecat Ruben Amorim, Barcelona Ingin Permanenkan Marcus Rashford
Liga Indonesia
Bawa Persib Tak Pernah Kalah dari Persija dan Juara Paruh Musim, Ini Kata Bojan Hodak
Persib Bandung berhasil mengalahkan Persija Jakarta dengan skor 1-0 di Stadion GBLA, Minggu (11/1) sore WIB.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Bawa Persib Tak Pernah Kalah dari Persija dan Juara Paruh Musim, Ini Kata Bojan Hodak
Jadwal
Link Streaming Inter Milan vs Napoli, Senin 12 Januari 2026
Inter Milan akan menghadapi Napoli pada pertandingan lanjutan Serie A 2025-2026, di Stadion Giuseppe Meazza, Senin (12/1) pukul 02.45 WIB.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Link Streaming Inter Milan vs Napoli, Senin 12 Januari 2026
Inggris
Lolos ke Putaran Keempat Piala FA, Manchester City Berambisi Sapu Bersih Gelar
Manchester City lolos ke putaran keempat Piala FA setelah menghancurkan Exeter City 10-1 di Stadion Etihad.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Lolos ke Putaran Keempat Piala FA, Manchester City Berambisi Sapu Bersih Gelar
Italia
Juventus Pertimbangkan Barter Pemain dengan AC Milan
Juventus sedang mempertimbangkan untuk menawarkan kesepakatan pertukaran pinjaman kepada AC Milan.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Juventus Pertimbangkan Barter Pemain dengan AC Milan
Spanyol
Final Piala Super Spanyol: Xabi Alonso Siapkan Rencana untuk Redam Lamine Yamal
Real Madrid akan menghadapi Barcelona pada final Piala Super Spanyol 2026 di King Abdullah Sports City, Senin (12/1) dini hari WIB.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Final Piala Super Spanyol: Xabi Alonso Siapkan Rencana untuk Redam Lamine Yamal
Bagikan