Super League
Jordi Amat Terkesan dengan Penampilan Perdananya bersama Persija di JIS
BolaSkor.com - Jordi Amat untuk pertama kalinya bermain di Jakarta International Stadium (JIS) bersama Persija Jakarta saat menghadapi Arema FC, Sabtu (26/7).
Jordi Amat merasakan pengalaman yang luar biasa dalam pertandingan itu.
Eks pemain Espanyol tersebut terkesan dengan atmosfer yang diciptakan The Jakmania dalam pertandingan Persija vs Arema FC.
Laga perdana Jordi Amat bersama di JIS itu pun berakhir manis karena Macan Kemayoran meraih kemenangan dengan skor telak 3-0 sekaligus jadi modal positif jelang dimulainya Super League 2025/2026 pada 8 Agustus mendatang.
"Para fans sangat menakjubkan," kata Jordi Amat.
Baca Juga:
Kalahkan Arema FC 3-0, Permainan Persija Melebihi Ekspektasi Mauricio Souza
Jadi Pemain Asing Kesembilan Persija, Thales Lira Hadirkan Kedalaman Lini Belakang
Thales Lira Jadi Rekrutan Terbaru, Berikut 32 Pemain Persija untuk Super League 2025/2026
Lihat postingan ini di Instagram
"Sangat senang berada di sini (Persija), bermain di negara saya, di tim terbesar di Indonesia, untuk Persija, sangat senang."
"Lalu, juga hari ini (kemarin) untuk memperkenalkan jersey baru, tim baru, di depan banyak orang."
"Kita juga mendapatkan hasil yang bagus dengan menang 3-0 (kontra Arema)."
"Memang benar ini adalah laga persahabatan, tapi kami sedang membangun tim," tutur Jordi Amat.
Jordi Amat Kritik Rumput JIS
Rizqi Ariandi
7.659
Berita Terkait
BWF Uji Coba Aturan Baru di Indonesia Masters 2026
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming AC Milan vs Genoa, Live Sebentar Lagi
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Atletico Madrid vs Real Madrid, Live Sebentar Lagi
3 Pekerjaan Penting yang Dihadapi Liam Rosenior di Chelsea
Bonus SEA Games 2025 Tersalurkan, NOC Indonesia: Bentuk Penghargaan Pemerintah untuk Atlet
Perburuan Bek Tengah Berlanjut, Joe Gomez Masuk Daftar Belanja AC Milan
Diberi Kebebasan Pilih Asisten Pelatih Lokal, John Herdman Diharapkan Mampu Lahirkan Nova Arianto Baru
Bandung bjb Tandamata Siap Tancap Gas di Proliga 2026, Andalkan Energi Muda dan Kekuatan Penuh
Real Madrid Tanpa Kylian Mbappe, Diego Simeone Waspadai Vinicius
Pelita Jaya Jakarta Luncurkan Tim untuk IBL 2026, Bertekad Bangun Tradisi Juara