Jika Tinggalkan Liverpool, Sadio Mane Harus Belajar dari Kesalahan Coutinho

Karier Coutinho menurun drastis setelah meninggalkan Liverpool pada Januari 2018.
Taufik HidayatTaufik Hidayat - Selasa, 14 April 2020
Jika Tinggalkan Liverpool, Sadio Mane Harus Belajar dari Kesalahan Coutinho
Sadio Mane. (Twitter)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Nama winger Liverpool, Sadio Mane terus dikait-kaitkan dengan Real Madrid. Namun sebelum mengambil keputusan, pemain asal Senegal itu diminta belajar dari apa yang dialami Philippe Coutinho.

Coutinho merupakan mantan rekan setim Mane di Liverpool. Pemain berkebangsaan Brasil itu merupakan salah satu pemain andalan The Reds era Jurgen Klopp.

Namun Coutinho meninggalkan Anfield pada Januari 2018. Ia hengkang ke Barcelona dengan biaya transfer sebesar 160 juta Euro.

Coutinho digadang-gadang akan semakin bersinar bersama Barcelona. Sayang, kenyataan yang terjadi jauh dari harapan.

Baca Juga:

Gelandang Manchester City Ikut Sedih Andai Liverpool Tak Gelar Pesta Juara Bareng Suporter

Mantan Pemain Nilai Liverpool pada 2001 Lebih Kuat dari Edisi Juara Liga Champions 2005

Jurgen Klopp Ungkap Pengorbanan Coutinho sebelum Tinggalkan Liverpool

Coutinho gagal merebut tempat utama di skuat Barcelona. Pada musim panas 2019, ia harus rela dipinjamkan ke Bayern Munchen.

Bersama raksasa Jerman itu, Coutinho masih gagal mengulangi performanya ketika di Liverpool. Hal inilah yang dikhawatirkan akan terjadi kepada Mane.

"Coutinho ada di puncak karier ketika meninggalkan Liverpool untuk Barcelona, tapi kemudian jatuh. Terlebih Liverpool tim yang lebih bagus daripada Barcelona atau Real Madrid saat ini," kata mantan penyerang Liverpool, John Aldridge dikutip dari Liverpool Echo.

Sadio Mane dan Philippe Coutinho

Aldridge juga membantah anggapan kalau bermain di Madrid akan memudahkan langkah Mane meraih Ballon d'Or. Bagi pria berusia 61 tahun, semua pemain akan sulit meraih penghargaan itu selama Lionel Messi dan Cristiano Ronaldo masih bermain.

"Tahun lalu Virgil van Dijk bisa menang Ballon d'Or jika bukan karena Messi. Dan jika bukan Messi yang menang, maka akan jadi milik Ronaldo," tambahnya.

"Ada banyak pemain hebat yang tidak beruntung muncul di era Messi dan Ronaldo. Untuk bisa unggul dari keduanya, pemain itu harus melakukan sesuatu yang benar-benar spesial."

Sebenarnya tidak semua pemain bintang yang kariernya meredup setelah meninggalkan Liverpool. Raheem Sterling menjadi contoh terbaik karena bisa meraih gelar Premier League da sejumlah trofi lain setelah hengkang ke Manchester City.

Sadio Mane Liverpool Philippe Coutinho Breaking News
Ditulis Oleh

Taufik Hidayat

Agen rahasia yang menyamar jadi kuli tinta.
Posts

6.514

Berita Terkait

Liga Indonesia
Persija Jakarta Ingin Kalahkan PSIM demi Bikin The Jakmania Bahagia
Persija ingin mengalahkan PSIM di momen spesial. Hari ulang tahun klub ke 97 dan momen kembali bermain di Jakarta.
Rizqi Ariandi - Kamis, 27 November 2025
Persija Jakarta Ingin Kalahkan PSIM demi Bikin The Jakmania Bahagia
Inggris
Pertemuan Arne Slot dan Liverpool Berakhir, Ultimatum Pemecatan Dilontarkan
Liverpool dikabarkan memberi ultimatum keras kepada Arne Slot usai kekalahan memalukan dari PSV. Dua laga ke depan jadi penentu masa depan sang pelatih!
Johan Kristiandi - Kamis, 27 November 2025
Pertemuan Arne Slot dan Liverpool Berakhir, Ultimatum Pemecatan Dilontarkan
Berita
Pemain yang Paling Sering Tampil Bersama Lionel Messi, Nomor Satu Bukan dari Timnas Argentina
Bukan pemain Argentina! Inilah sosok yang paling sering bermain bersama Lionel Messi sepanjang kariernya. Angkanya bikin tercengang!
Johan Kristiandi - Kamis, 27 November 2025
Pemain yang Paling Sering Tampil Bersama Lionel Messi, Nomor Satu Bukan dari Timnas Argentina
Timnas
Mantan Asisten Ragu Giovanni van Bronckhorst Mau Terima Pinangan PSSI
Mantan asisten mengomentari kabar Giovanni van Bronckhorst yang disebut menjadi kandidat pelatih Timnas Indonesia.
Rizqi Ariandi - Kamis, 27 November 2025
Mantan Asisten Ragu Giovanni van Bronckhorst Mau Terima Pinangan PSSI
Liga Indonesia
Persib Sudah Tatap Laga Melawan Bangkok United Usai Dikalahkan Lion City
Bojan Hodak mengaku mendapatkan kabar bagus meski timnya dikalahkan Lion City Sailors FC.
Tengku Sufiyanto - Kamis, 27 November 2025
Persib Sudah Tatap Laga Melawan Bangkok United Usai Dikalahkan Lion City
Italia
Fabrizio Romano Ungkap Peluang Mike Maignan Gabung Inter Milan
Fabrizio Romano akhirnya angkat suara soal isu Mike Maignan bakal gabung Inter Milan. Benarkah sang kiper sudah didekati Nerazzurri? Ini fakta sebenarnya yang bikin heboh!
Johan Kristiandi - Kamis, 27 November 2025
Fabrizio Romano Ungkap Peluang Mike Maignan Gabung Inter Milan
Bulu Tangkis
Cerita Pengalaman Raymond/Joaquin Kalahkan Sang Idola di Final Australia Open 2025
Raymond Indra/Nikolaus Joaquin menceritakan kisahnya saat menumbangkan Fajar Alfian/Muhammad Shohibul Fikri di final Australia Open 2025.
Tengku Sufiyanto - Kamis, 27 November 2025
Cerita Pengalaman Raymond/Joaquin Kalahkan Sang Idola di Final Australia Open 2025
Liga Indonesia
Bojan Hodak Murka, Bakal Coret Beberapa Pemain Persib Usai Kalah dari Lion City, Siapa Saja Dia?
Bojan Hodak kesal saat Persib Bandung harus kalah dari Lion City Sailors FC di Singapura.
Tengku Sufiyanto - Kamis, 27 November 2025
Bojan Hodak Murka, Bakal Coret Beberapa Pemain Persib Usai Kalah dari Lion City, Siapa Saja Dia?
Liga Champions
Mencadangkan Mohamed Salah Jadi Cara Arne Slot Bebas dari Ancaman Pemecatan
Dietmar Hamann beri saran mengejutkan untuk Arne Slot setelah Liverpool terpuruk. Mohamed Salah disebut jadi masalah utama. Benarkah?
Johan Kristiandi - Kamis, 27 November 2025
Mencadangkan Mohamed Salah Jadi Cara Arne Slot Bebas dari Ancaman Pemecatan
Liga Champions
Ingin Balas Dendam, Harry Kane Tunggu Arsenal di Babak Gugur
Harry Kane murka setelah Bayern Munchen tumbang dari Arsenal. Sang bomber menegaskan ingin bertemu kembali di babak gugur demi balas dendam besar!
Johan Kristiandi - Kamis, 27 November 2025
Ingin Balas Dendam, Harry Kane Tunggu Arsenal di Babak Gugur
Bagikan