Kualifikasi Piala Dunia 2026
Jika Gagal ke Piala Dunia 2026, Gennaro Gattuso Siap Tinggalkan Italia
BolaSkor.com - Italia memetik kemenangan 3-0 saat menjamu Israel pada laga lanjutan Kualifikasi Piala Dunia 2026, Rabu (15/10) dini hari WIB.
Meski menang, Italia masih harus berjuang untuk bisa memastikan tiket lolos tampil di Piala Dunia tahun depan.
Di bawah asuhan Gattuso, Italia tampil gemilang dengan mencatat empat kemenangan berturut-turut.
Baca Juga:
Bangkit di Era Gennaro Gattuso, Timnas Italia Akan Lolos ke Piala Dunia 2026
Belum Amankan Tiket Piala Dunia 2026, Timnas Italia Punya Kenangan Buruk dari Dua Edisi Play-off
View this post on Instagram
Debut sang pelatih dimulai dengan kemenangan telak 5-0 atas Estonia pada September, diikuti laga dramatis kontra Israel yang berakhir 5-4.
Gli Azzurri kemudian kembali menang 3-1 atas Estonia sebelum menutup rangkaian pertandingan dengan kemenangan 3-0 melawan Israel di Bluenergy Stadium.
Namun, torehan positif tersebut belum cukup memastikan Italia lolos otomatis.
Saat ini, Italia menempati posisi kedua klasemen sementara Grup I, berselisih tiga poin dan tertinggal jauh dalam selisih gol dari Norwegia di puncak.
Dengan selisih gol +10 untuk Italia dan +26 milik Norwegia, Gli Azzurri kemungkinan besar harus menempuh jalur playoff untuk mengamankan tiket ke Piala Dunia 2026.
Gattuso Siap Tinggalkan Italia
Yusuf Abdillah
9.908
Berita Terkait
Jadwal Siaran dan Link Streaming Barcelona vs Athletic Bilbao, Live di Televisi Nasional
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Parma vs Inter Milan, Live Sebentar Lagi
FIFA Perkenalkan Inovasi Berbasis AI Jelang Piala Dunia 2026
Letih karena Jadwal Padat, Pep Guardiola Yakin Para Pemain Manchester City Akan Tampil Total
AC Milan Jajaki Perpanjangan Kontrak Rafael Leao
Jelang Persib vs Persija, Suporter Diingatkan Bahwa Rivalitas Hanya 90 Menit
Bournemouth vs Tottenham Hotspur Jadi Laga Perpisahan Antoine Semenyo?
Ko Hyung-jin dari Korea Selatan Jadi Wasit Laga Panas Persib Bandung vs Persija Jakarta
Manchester City vs Brighton: Tuan Rumah Selalu Cetak Gol, Tim Tamu Sulit Menang
7 Fakta Statistik Menarik Jelang Duel Burnley vs Manchester United