Jelang Playoff, IBL Bersih dari COVID-19

Seluruh peserta playoff IBL mulai memasuki Mahaka Arena, Jumat (21/5).
Andhika PutraAndhika Putra - Jumat, 21 Mei 2021
Jelang Playoff, IBL Bersih dari COVID-19
Louvre Dewa United Surabaya (IBL)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Indonesia Basketball League (IBL) sudah melakukan tes PCR kedua. Hasilnya tak ditemukan kasus Covid-19 di seluruh klub peserta dan perangkat pertandingan.

IBL akan memulai playoff pada 23 Mei 2021 di Mahaka Arena, Kelapa Gading, Jakarta. Ada enam tim yang bertanding pada fase kedua ini.

Mereka adalah Satria Muda Pertamina Jakarta, Pelita Jaya Bakrie Jakarta, West Bandits Solo, Prawira Bandung, Bima Perkasa Jogja, dan Louvre Dewa United Surabaya. Ada dua tim yang lolos langsung ke semifinal yakni Satria Muda Pertamina Jakarta dan Pelita Jaya Bakrie Jakarta.

Adapun Louvre Dewa United Surabaya akan berhadapan Bima Perkasa Jogja. Sementara Prawira Bandung berjumpa West Bandits Solo.

“Semua personel mulai dari staff dan panitia IBL hingga seluruh enam klub peserta fase kedua IBL 2021 berdasarkan hasil tes PCR kedua sebelum memasuki bubble kembali bersih dari Covid-19. Dengan ini maka semua tim diperbolehkan untuk berangkat ke lokasi sesuai jadwal pada 21 Mei" jelas Direktur Utama IBL Junas Miradiarsyah.

Baca Juga:

Meski Lawan Pincang, Louvre Dewa United Surabaya Tetap Waspada

Tumbangkan Hornets, Wizards Bertemu Celtics di Play-In Tournament

Enam klub peserta sudah mengirimkan hasil tes PCR. Pelita Jaya Bakrie mendaftarkan 26 personil, Bima Perkasa Jogja membawa 21 orang, Satria Muda Pertamina mengirimkan 24 nama, Louvre Dewa United mendaftarkan 21 orang dan West Bandits Solo mengirimkan 20 nama.

"Meski semua sudah dinyatakan negatif dari Covid-19, namun kita tak boleh lengah dan terus saling jaga. Jumat besok sebelum memasuki hotel, setiap personil harus menjalani tes PCR dengan hasil negatif untuk diijinkan mengikuti fase kedua IBL,” ujar Junas.

Breaking News Basket IBL Louvre Dewa United Surabaya
Ditulis Oleh

Andhika Putra

Posts

8.253

Berita Terkait

Piala Dunia
Berpenduduk 528 Ribu Jiwa, Tanjung Verde Jadi Negara dengan Populasi Terkecil Kedua yang Lolos ke Piala Dunia
Sejarah tercipta pada Kualikasi Piala Dunia 2026 zona Afrika setelah Tanjung Verde memetik kemenangan 3-0 atas Eswatini, Selasa (14/10) dini hari WIB.
Yusuf Abdillah - Selasa, 14 Oktober 2025
Berpenduduk 528 Ribu Jiwa, Tanjung Verde Jadi Negara dengan Populasi Terkecil Kedua yang Lolos ke Piala Dunia
Piala Dunia
Hasil Kualifikasi Piala Dunia 2026: Jerman Menang Tipis, Prancis Ditahan Islandia
Jerman berhasil mendulang tiga poin setelah menumbangkan Irlandia Utara di Windsor Park Stadium.
Yusuf Abdillah - Selasa, 14 Oktober 2025
Hasil Kualifikasi Piala Dunia 2026: Jerman Menang Tipis, Prancis Ditahan Islandia
Hasil akhir
Dony Tri Pamungkas Selamatkan Timnas Indonesia U-22 dari Kekalahan di Laga Kedua Kontra India
Laga kedua Timnas Indonesia U-22 vs India U-23, Senin (13/10), berakhir imbang 1-1.
Rizqi Ariandi - Senin, 13 Oktober 2025
Dony Tri Pamungkas Selamatkan Timnas Indonesia U-22 dari Kekalahan di Laga Kedua Kontra India
Lainnya
Delapan Atlet Wakil Indonesia di 53rd FIG Artistic Gymnastics World Championships 2025
Ajang bergengsi 53rd FIG Artistic Gymnastics World Championships 2025 digelar di Indonesia Arena, Jakarta, 19-25 Oktober mendatang.
Tengku Sufiyanto - Senin, 13 Oktober 2025
Delapan Atlet Wakil Indonesia di 53rd FIG Artistic Gymnastics World Championships 2025
Timnas
Patrick Kluivert Tak Datang ke Suporter Usai Kalah dari Irak, Dinilai Tidak Ada Nilai Respek
Staf kepelatihan Timnas Indonesia asal Belanda yang dipimpin Patrick Kluivert tidak menghampiri suporter usai laga melawan Irak.
Tengku Sufiyanto - Senin, 13 Oktober 2025
Patrick Kluivert Tak Datang ke Suporter Usai Kalah dari Irak, Dinilai Tidak Ada Nilai Respek
Timnas
Tutup Kolom Komentar Instagram, Patrick Kluivert Minta Maaf Usai Timnas Indonesia Gagal ke Piala Dunia 2026
Nasib Patrick Kluivert Diputuskan di Rapat Exco.
Tengku Sufiyanto - Senin, 13 Oktober 2025
Tutup Kolom Komentar Instagram, Patrick Kluivert Minta Maaf Usai Timnas Indonesia Gagal ke Piala Dunia 2026
Timnas
Pecat Patrick Kluivert hingga Dikalahkan Timnas Indonesia, Curacao Kini di Ambang Lolos Piala Dunia 2026
Curacao kini memimpin klasemen Grup B Babak Ketiga Kualifikasi PIala Dunia 2026 Zona Concacaf.
Rizqi Ariandi - Senin, 13 Oktober 2025
Pecat Patrick Kluivert hingga Dikalahkan Timnas Indonesia, Curacao Kini di Ambang Lolos Piala Dunia 2026
Timnas
Gagal ke Piala Dunia 2026, Ruang Ganti Timnas Indonesia Memanas?
Isu memanasnya ruang ganti Timnas Indonesia dibantah oleh manajer tim, Sumardji.
Rizqi Ariandi - Senin, 13 Oktober 2025
Gagal ke Piala Dunia 2026, Ruang Ganti Timnas Indonesia Memanas?
Liga Indonesia
Persipura Resmi Tunjuk Rahmad Darmawan sebagai Pelatih
Rahmad Darmawan ditemani Regi Aditya.
Tengku Sufiyanto - Senin, 13 Oktober 2025
Persipura Resmi Tunjuk Rahmad Darmawan sebagai Pelatih
Timnas
Rapat Exco PSSI Bakal Tentukan Nasib Patrick Kluivert
Patrick Kluivert gagal membawa Timnas Indonesia lolos ke Piala Dunia 2026.
Rizqi Ariandi - Senin, 13 Oktober 2025
Rapat Exco PSSI Bakal Tentukan Nasib Patrick Kluivert
Bagikan