Jelang MotoGP Inggris, Marquez Mampir ke Markas Manchester City

Marc Marquez mampir ke markas Manchester City dan bertemu Pep Guardiola.
Andhika PutraAndhika Putra - Kamis, 26 Agustus 2021
Jelang MotoGP Inggris, Marquez Mampir ke Markas Manchester City
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Marc Marquez memiliki cara untuk menghabiskan waktunya jelang MotoGP Inggris pada 29 Agustus 2021. Pembalap berjuluk The Baby Alien bersama dengan sang adik, Alex Marquez memilih untuk mengunjungi markas besar Manchester City.

Kunjungan Marquez bersama adiknya ini tidak hanya untuk menemui sosok dlidola mereka, Pep Guardiola. Keduanya juga turut menyaksikan sesi latihan Manchester City.

Disela-sela kunjungan tersebut, dua bersaudara Marque zsempat mendapat hadiah berupa Jersey yang bertuliskan nama mereka masing-masing. Marquez bersaudara juga sempat mengabadikan momen ini dengan berfoto bersama sang idola, Pep Guardiola.

“Hari ini saya sangat beruntung bisa melihat latihan Manchester City dari dekat. Sangat menakjubkan melihat Pep melatih para pemain. Sebagai penggemar besar sepakbola, ini merupakan sebuah kebanggaan. Sangat mengagumkan melihat bagaimana City mencoba menjadi tim terbaik,” tutur Marquez dikutip dari crash.net.

“Pep Guardiola merupakan salah satu orang yang akan kamu analisa, belajar mengenai dirinya, cara dia berbicara, dan bagaimana dia melatih. Namun, bagi saya apa yang dilakukannya sangat hebat. Saya senang bisa berbincang dengannya dan kami mempelajari beberapa hal penting,” tambahnya.

Baca Juga:

Petronas SRT Tarik Jake Dixon, Bukti Tak Ada yang Mustahil di MotoGP

Didepak Yamaha, Vinales Tidak Dendam

Hal senada juga diungkapkan Pep Guardiola. Pelatih berumur 50 tahun ini senang dengan kehadiran Marquez bersaudara. Apalagi dalam kesempatan kali ini Pep Guardiola bisa bertukar pikiran dengan Marquez bersaudara mengenai dunia olahraga.

“Kita bermain bola dan dia berada di motor. Tentu ini sangat berbeda, tetapi jika kamu ingin menang, kamu harus melakukan sesuatu dengan lebih baik dan menaikkan standar dan level. Kami harus memiliki mindset yang benar,” kata Pep.

“Ketika kamu juara beberapa kali, berarti kamu sangat spesial. Sayangnya dia mengalami cedera, tetapi keadaannya akan lebih baik. Saya yakin dia masih terus berkarir dan membuat orang-orang yang menyukai olahraga merasa senang,” tutur Pep.

Penulis: Bintang Rahmat

Breaking News Motogp MotoGP 2021 Marc marquez
Ditulis Oleh

Andhika Putra

Posts

8.253

Berita Terkait

Hasil akhir
Hasil Super League 2025/2026: 5 Kartu Merah Warnai Remontada Persija Jakarta di Kandang Arema FC
Persija Jakarta mencatatkan empat kemenangan beruntun usai menumbangkan Arema FC di Stadion Kanjuruhan, Malang, Sabtu (8/11).
Rizqi Ariandi - Sabtu, 08 November 2025
Hasil Super League 2025/2026: 5 Kartu Merah Warnai Remontada Persija Jakarta di Kandang Arema FC
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung dan Link Live Streaming Tottenham Hotspur vs Manchester United, Live Sebentar Lagi
Big match Premier League! Tottenham menjamu Manchester United malam ini di Tottenham Hotspur Stadium. Spurs dan Setan Merah sama-sama incar tiga poin penting. Jangan lewatkan, cek link streaming resmi di sini sebelum kick-off!
Johan Kristiandi - Sabtu, 08 November 2025
Jadwal Siaran Langsung dan Link Live Streaming Tottenham Hotspur vs Manchester United, Live Sebentar Lagi
Jadwal
Link Streaming Derby Mataram Persis Solo vs PSIM Yogyakarta di Super League 2025/2026 Sabtu 8 November 2025, Live Sebentar Lagi
Persis Solo menjamu PSIM Yogyakarta di Stadion Manahan, Solo, Sabtu (8/11) pukul 19.00 malam WIB.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 08 November 2025
Link Streaming Derby Mataram Persis Solo vs PSIM Yogyakarta di Super League 2025/2026 Sabtu 8 November 2025, Live Sebentar Lagi
Inggris
Keputusan Gabung Manchester United Dipertanyakan, Leny Yoro Menyesal Tolak Real Madrid?
Pada bursa transfer musim panas 2024, Leny Yoro merupakan menjadi pemain yang laris diminati banyak klub top Eropa.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 08 November 2025
Keputusan Gabung Manchester United Dipertanyakan, Leny Yoro Menyesal Tolak Real Madrid?
Inggris
Untuk Jaga Asa Juara, Szoboszlai Meminta Liverpool Jaga Semangat Juang Tak Kenal Lelah
Dominik Szoboszlai meminta rekan-rekan setimnya mempertahankan semangat juang mereka jika ingin mempertahankan gelar Premier League.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 08 November 2025
Untuk Jaga Asa Juara, Szoboszlai Meminta Liverpool Jaga Semangat Juang Tak Kenal Lelah
Inggris
Jelang Laga Ke-1.000, Pep Guardiola Rindukan Jurgen Klopp
Pep Guardiola akan menjalani laga ke-1.000 dalam kariernya sebagai pelatih saat Manchester City menjamu Liverpool di Premier League.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 08 November 2025
Jelang Laga Ke-1.000, Pep Guardiola Rindukan Jurgen Klopp
Ragam
3 Alasan Liverpool Akan Membungkam Manchester City di Etihad Stadium
Liverpool akan menantang Manchester City di Etihad Stadium pada lanjutan Premier League 2025/2026. Meski dianggap underdog, The Reds punya tiga alasan kuat untuk pulang dengan tiga poin. Simak alasannya di sini sebelum kick-off!
Johan Kristiandi - Sabtu, 08 November 2025
3 Alasan Liverpool Akan Membungkam Manchester City di Etihad Stadium
Liga Indonesia
Link Streaming Super League 2025/2026 Arema FC vs Persija Jakarta, Live Sebentar Lagi
Informasi mengenai link streaming Arema FC vs Persija Jakarta dapat disimak melalui artikel ini.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 08 November 2025
Link Streaming Super League 2025/2026 Arema FC vs Persija Jakarta, Live Sebentar Lagi
Inggris
Ruben Amorim: Pertandingan Bisa Ditentukan Lewat Satu Tendangan Sudut
Manchester United bertekad melanjutkan tren tidak terkalahkan saat menghadapi Tottenham di Tottenham Hotspur Stadium.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 08 November 2025
Ruben Amorim: Pertandingan Bisa Ditentukan Lewat Satu Tendangan Sudut
Jadwal
Link Streaming Chelsea vs Wolverhampton Wanderers, Minggu 9 November 2025
Chelsea akan menjamu Wolverhampton Wanderers dalam lanjutan Premier League 2025-2026 di Stamford Bridge pada Minggu (9/11) pukul 03.00 WIB.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 08 November 2025
Link Streaming Chelsea vs Wolverhampton Wanderers, Minggu 9 November 2025
Bagikan