Timnas Indonesia
Jay Idzes Cerita ke Media Italia soal Panggilan 'Bang Jay' dari Fans Timnas Indonesia
BolaSkor.com - Kapten Timnas Indonesia, Jay Idzes, bercerita kepada Media Italia tentang panggilan 'Bang Jay' dari para fans Tim Merah Putih.
Sejak membela Timnas Indonesia, panggilan 'Bang Jay' melekat kepada pemain 25 tahun tersebut.
Jay Idzes mengatakan awalnya dia tidak tahu arti dari panggilan tersebut.
Baca Juga:
Pengakuan Mengejutkan Jay Idzes soal Kesamaan Besar Sepak Bola Italia dan Indonesia
Legawa Timnas Indonesia Gagal ke Piala Dunia 2026, Jay Idzes: Mungkin Belum Waktunya
Nonton Pertandingan Sassuolo, Pencari Bakat Inter Milan Pantau Aksi Jay Idzes dan Tarik Muharemovic
Lihat postingan ini di Instagram
Namun, setelah mendapatkan penjelasan, dirinya merasa nyaman dengan sapaan 'Bang Jay'.
"Orang-orang memanggil saya 'Bang Jay'. Saya tidak tahu alasannya, tapi ketika saya pertama datang ke Indonesia mereka memanggil saya begitu. Kurang lebih artinya seperti 'Kakak'," kata Jay Idzes saat diwawancara Sassuolo News.
"Itu adalah bentuk persaudaraan, mereka memanggil saya begitu dan panggilan itu sudah terpatri. Saya tidak tahu siapa yang mengawalinya, tapi semua orang memanggil saya 'Bang Jay' sekarang," sambungnya.
Jay Idzes Bicara Kesamaan Suporter Indonesia dengan Italia
Rizqi Ariandi
7.715
Berita Terkait
Pernah Main di Conference League, Bek Incaran Persija Punya Riwayat Cedera
Fajar Fathurrahman Jawab Ekspektasi, Yakin Bersaing dengan Bruno Tubarao
Ivar Jenner dan Bek Brasil yang Main di Conference League Dirumorkan ke Persija
Persija Sepakat Akhiri Kontrak Gustavo Franca
Jurnalis Prancis Kabarkan Eks Bek PSG sedang Komunikasi dengan Persib Bandung
Baru Gabung AC Milan, Niclas Fullkrug Kemalingan dan Kehilangan Harta Senilai Rp9 Miliar
20 Laga Tak Terkalahkan, AC Milan Sepenuhnya Fokus Amankan Tempat di Zona Liga Champions
Hasil Pertandingan: AC Milan Tempel Ketat Inter Milan, Barcelona Tumbang di Anoeta
Jadwal Live Streaming Serie A AC Milan vs Lecce, Kick-off Senin (19/01) Pukul 02.45 WIB