Jarang Bermain, Mateo Kovacic Akui Ingin Pergi Tinggalkan Real Madrid

Mateo Kovacic umumkan akan pergi tinggalkan Real Madrid.
Arief HadiArief Hadi - Sabtu, 23 Juni 2018
Jarang Bermain, Mateo Kovacic Akui Ingin Pergi Tinggalkan Real Madrid
Mateo Kovacic (Zimbio)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Kesabaran Mateo Kovacic bersama Real Madrid akhirnya mencapai klimaks. Bukan karena benci kepada Madrid, Kovacic tak lagi tahan bermain untuk El Real dengan statusnya sebagai pemain pelapis alias cadangan.

Kovacic, 24 tahun, bergabung dengan Madrid dari Inter Milan di tahun 2015 seharga 35 juta euro. Selama tiga tahun, Kovacic sedianya berada dalam skuat yang sudah memenangi tiga titel Champions League, satu La Liga, dan satu Piala Super Spanyol.

Akan tetapi, pencapaiannya itu bukan diraih karena dia tampil reguler dalam skuat utama Madrid, melainkan pelapis bagi Casemiro, Toni Kroos, dan Luka Modric. Zinedine Zidane telah pergi meninggalkan jabatannya sebagai pelatih Madrid. Kovacic disinyalir bisa lebih banyak bermain di bawah asuhan Julen Lopetegui.

Kendati demikian, Kovacic tampaknya telah bulat memutuskan untuk hengkang. Alasannya sudah jelas: Kovacic hanya ingin tampil reguler sebagai starter di tim utama - bersama klub lainnya.

"Saya ingin bermain lebih banyak lagi dan solusi terbaiknya adalah pergi meninggalkan Madrid. Saya cinta sepak bola dan bermain di rumput hijau. Saya ingin kesempatan menjadi starter di tim lainnya. Jika saya tidak bermain, saya tidak bahagia," tegas Kovacic kepada Marca, Sabtu (23/6).

Liverpool dan Tottenham Hotspur merupakan dua klub yang meminati mantan pemain Dinamo Zagreb itu. Kovacic bukan hanya punya kualitas bermain, melainkan juga pengalaman di level internasional, di mana dia sudah mengemas 43 caps untuk timnas Kroasia. Saat ini dia bersama timnas Kroasia di Piala Dunia 2018.

Breaking News Mateo Kovacic Real Madrid Timnas Kroasia Bursa transfer
Ditulis Oleh

Arief Hadi

Posts

15.875

Berita Terkait

Timnas
Dua Exco PSSI Terbang ke Eropa Malam Ini untuk Wawancara Calon Pelatih Timnas Indonesia
PSSI mulai bergerak ke Eropa untuk mewawancara kandidat pelatih Timnas Indonesia.
Rizqi Ariandi - Rabu, 26 November 2025
Dua Exco PSSI Terbang ke Eropa Malam Ini untuk Wawancara Calon Pelatih Timnas Indonesia
Liga Champions
Arsenal vs Bayern Munchen: Persahabatan Eberechi Eze dan Michael Olise, dari Papan Catur ke Panggung Liga Champions
Untuk pertama kalinya, Eberechi Eze dan Michael Olise akan kembali berada dalam satu lapangan.
Yusuf Abdillah - Rabu, 26 November 2025
Arsenal vs Bayern Munchen: Persahabatan Eberechi Eze dan Michael Olise, dari Papan Catur ke Panggung Liga Champions
Liga Champions
Fakta dan Statistik Menarik yang Perlu Diketahui Jelang Arsenal vs Bayern Munchen
Berikut fakta dan statistik yang perlu diketahui jelang menyaksikan duel Arsenal melawan Bayern Munchen di Emirates.
Yusuf Abdillah - Rabu, 26 November 2025
Fakta dan Statistik Menarik yang Perlu Diketahui Jelang Arsenal vs Bayern Munchen
Bulu Tangkis
Sukses di Australia Open 2025, Raymond/Joaquin Enggan Disamakan dengan The Minions
Raymond/Joaquin yang mencuri perhatian di turnamen level Super 500 Australia Open 2025 langsung digadang-gadang sebagai The Next Minions.
Tengku Sufiyanto - Rabu, 26 November 2025
Sukses di Australia Open 2025, Raymond/Joaquin Enggan Disamakan dengan The Minions
Inggris
Bikin Lamine Yamal Mati Kutu, Marc Cucurella Tidak Mau Besar Kepala
Dalam laga melawan Chelsea di Liga Champions, bintang Barcelona Lamine Yamal dibuat tidak berkutik oleh Marc Cucurella.
Yusuf Abdillah - Rabu, 26 November 2025
Bikin Lamine Yamal Mati Kutu, Marc Cucurella Tidak Mau Besar Kepala
Liga Champions
Fakta dan Statistik Jelang Duel Liverpool vs PSV, Tim Tamu Hobi Cetak Gol Telat
Liverpool akan menjamu PSV Eindhoven di Stadion Anfield dalam pertandingan lanjutan Liga Champions 2025-2026, Kamis (27/11) pukul 03.00 WIB.
Yusuf Abdillah - Rabu, 26 November 2025
Fakta dan Statistik Jelang Duel Liverpool vs PSV, Tim Tamu Hobi Cetak Gol Telat
Liga Indonesia
Persib Butuh Hasil Imbang Lawan Lion City untuk ke-16 Besar, Marc Klok: Kita Harus Menang
Hasil imbang cukup membuat Persib Bandung lolos ke-16 besar AFC Champions League Two 2025/2026.
Tengku Sufiyanto - Rabu, 26 November 2025
Persib Butuh Hasil Imbang Lawan Lion City untuk ke-16 Besar, Marc Klok: Kita Harus Menang
Jadwal
Link Streaming Liverpool vs PSV, Kamis 27 November 2025
Juara Premier League Liverpool akan melawan kampiun Eredivisie PSV di Stadion Anfield dalam laga lanjutan Liga Champions, Kamis (27/11) pukul 03.00 WIB.
Yusuf Abdillah - Rabu, 26 November 2025
Link Streaming Liverpool vs PSV, Kamis 27 November 2025
Jadwal
Link Streaming Lion City Sailors FC vs Persib Bandung di AFC Champions League Two 2025/2026 26 November 2025
Hasil imbang cukup membuat Persib Bandung lolos ke-16 besar AFC Champions League Two 2025/2026.
Tengku Sufiyanto - Rabu, 26 November 2025
Link Streaming Lion City Sailors FC vs Persib Bandung di AFC Champions League Two 2025/2026 26 November 2025
Bulu Tangkis
Hasil Australia Open 2025: Indonesia Bawa Pulang 2 Gelar
Gelar pertama diraih pasangan ganda putra, Raymond Indra/Nikolaus Joaquin.
Tengku Sufiyanto - Rabu, 26 November 2025
Hasil Australia Open 2025: Indonesia Bawa Pulang 2 Gelar
Bagikan