Janji Achmad Jufriyanto Usai Blunder Lawan PSS Sleman

Bek bernomor punggung 16 ini melakukan blunder hingga menyebabkan PSS Sleman berhasil mencetak gol keduanya.
Tengku SufiyantoTengku Sufiyanto - Minggu, 24 Oktober 2021
Janji Achmad Jufriyanto Usai Blunder Lawan PSS Sleman
Achmad Jufriyanto. (BolaSkor.com/Gigi Gaga)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Bek Persib Bandung, Achmad Jufriyanto akui kesalahannya saat melawan PSS Sleman di laga lanjutan Liga 1 2021/2022 di Stadion Manahan, Solo, Jumat (22/10).

Bek bernomor punggung 16 ini melakukan blunder hingga menyebabkan PSS Sleman berhasil mencetak gol keduanya. Beruntung, Persib sudah mengantongi empat gol, sehingga laga berakhir dengan skor 4-2 untuk kemenangan Maung Bandung.

"Saya tentu tidak mau mengulangi itu dalam pertandingan berikutnya," ungkap Achmad Jufriyanto usai pertandingan.

Baca Juga:

Jumpa di Laga Berikut, Pelatih Persib Komentari Pencapaian PSIS

Perubahan Formasi Jadi Kunci Persib Bungkam PSS

Sejauh ini, Jupe-sapaan akrabnya- baru dua kali mendapatkan jatah bermain secara full time di Liga 1 2021/2022. Menurutnya, ini kepercayaan yang tidak boleh disia-siakannya.

"Kapan pun kita main, kita harus siap terlepas dari dua hasil bagus kemarin dan di hari ini, itu bukan bukan kerja keras satu pemain tetapi semua pemain," katanya.

Mengenai pertandingan melawan PSS Sleman, Jupe akui merasakan kesulitan. Sebab, Super Elang Jawa menerapkan formasi bertahan.

"Kami pemain seperti kaget dan tidak cukup untuk memberikan kreativitas pada saat bermain di babak pertama. Tapi di babak kedua, kita semua berkomitmen, tidak masalah di babak pertama kalah dan bagaimana caranya mengubah pertandingan dan menutup 90 menit pertandingan dengan kemenangan dan kebahagiaan. Itu yang paling penting," pungkasnya. (Laporan Kontributor Gigi Gaga/Bandung)

Achmad Jufriyanto Persib Bandung Liga 1 Breaking News
Ditulis Oleh

Tengku Sufiyanto

The author is a senior journalist who has specialized in Indonesian football issues for the past 10 years. Before focusing on sports, the author was also involved in covering political and economic issues. They have covered numerous national and international events, including the 2023 U-17 World Cup, the 2018 Asian Games, and various SEA Games tournaments. Additionally, the author was previously active in the PSSI Pers organization.
Posts

17.844

Berita Terkait

Liga Indonesia
Tiba di Surabaya, Bernardo Tavares Bicara Satu Abad Persebaya Surabaya
Tavares baru tiba di Surabaya Minggu (4/1) malam, dan datang bersama sang asisten Renato Duarte.
Tengku Sufiyanto - Senin, 05 Januari 2026
Tiba di Surabaya, Bernardo Tavares Bicara Satu Abad Persebaya Surabaya
Basket
Satria Muda Bandung Gelar Launching Tim dan Perkenalan Jersey Baru
Satria Muda Bandung gelar launching tim sekaligus perkenalan jersey baru musim 2026 di GOR C-Tra Arena Bandung, Senin (5/1).
Tengku Sufiyanto - Senin, 05 Januari 2026
Satria Muda Bandung Gelar Launching Tim dan Perkenalan Jersey Baru
Lainnya
Diperkuat Dua Bintang asal Turki dan Belanda, Jakarta Electric PLN Mobile Tatap Proliga 2026 dengan Target Juara
Manajemen Jakarta Electric PLN Mobile memperkenalkan tim secara resmi lewat konferensi pers di Kantor Pusat PLN, Jakarta, Senin (5/1).
Tengku Sufiyanto - Senin, 05 Januari 2026
Diperkuat Dua Bintang asal Turki dan Belanda, Jakarta Electric PLN Mobile Tatap Proliga 2026 dengan Target Juara
Jadwal
Link Streaming Persik Kediri vs Persib Bandung Senin 5 Januari 2026, Live Sebentar Lagi
Laga pekan ke-16 Super League 2025/2026 ini akan digelar di Stadion Brawijaya, Kediri, Senin (5/1) pukul 19.00 malam WIB.
Tengku Sufiyanto - Senin, 05 Januari 2026
Link Streaming Persik Kediri vs Persib Bandung Senin 5 Januari 2026, Live Sebentar Lagi
Inggris
Jadwal Berat Menanti Manchester United, Ruben Amorim Bisa Dipecat Sebelum Februari
Manchester United menghadapi jadwal berat sebelum Februari dan posisi Ruben Amorim berada di ujung tanduk. Empat laga krusial bisa menentukan nasib sang manajer di Old Trafford.
Johan Kristiandi - Senin, 05 Januari 2026
Jadwal Berat Menanti Manchester United, Ruben Amorim Bisa Dipecat Sebelum Februari
Inggris
Ruben Amorim Kena Semprot Legenda Liverpool, Disebut Tidak Pantas Menyerang Manajemen Manchester United
Jamie Carragher melontarkan kritik keras kepada Ruben Amorim setelah sang pelatih Manchester United menyindir manajemen. Amorim dinilai belum pantas bicara besar di tengah performa buruk Setan Merah.
Johan Kristiandi - Senin, 05 Januari 2026
Ruben Amorim Kena Semprot Legenda Liverpool, Disebut Tidak Pantas Menyerang Manajemen Manchester United
Inggris
Persaingan Juara Premier League, Rodri: Jalan Masih Panjang!
Rodri menegaskan, perburuan gelar juara Premier League masih jauh dari selesai meski saat ini Arsenal unggul enam poin.
Yusuf Abdillah - Senin, 05 Januari 2026
Persaingan Juara Premier League, Rodri: Jalan Masih Panjang!
Italia
Kebenaran Isu Theo Hernandez Gabung Juventus
Isu kepindahan Theo Hernandez ke Juventus akhirnya terjawab. Fabrizio Romano menegaskan sang bek masih betah di Al-Hilal dan Juve belum bergerak sedikit pun.
Johan Kristiandi - Senin, 05 Januari 2026
Kebenaran Isu Theo Hernandez Gabung Juventus
Italia
Inter Milan Jadi Pemuncak Klasemen Serie A, Buah Evolusi Duet Lautaro Martinez dan Marcus Thuram
Kemitraan Lautaro Martinez dan Marcus Thuram di Inter Milan telah menemukan bentuk baru di era Cristian Chivu.
Yusuf Abdillah - Senin, 05 Januari 2026
Inter Milan Jadi Pemuncak Klasemen Serie A, Buah Evolusi Duet Lautaro Martinez dan Marcus Thuram
Jadwal
Link Streaming Bhayangkara Presisi Lampung FC vs Dewa United Banten FC Senin 5 Januari 2026, Live Sebentar Lagi
Bhayangkara Presisi Lampung FC menghadapi Dewa United Banten FC di Stadion Sumpah Pemuda, Lampung, Senin (5/1) pukul 15.30 sore WIB.
Tengku Sufiyanto - Senin, 05 Januari 2026
Link Streaming Bhayangkara Presisi Lampung FC vs Dewa United Banten FC Senin 5 Januari 2026, Live Sebentar Lagi
Bagikan