Jangan Sampai Api di Mata Vinales Padam

Maverick Vinales hanya perlu lebih percaya diri pada MotoGP 2021.
Andhika PutraAndhika Putra - Rabu, 24 Februari 2021
Jangan Sampai Api di Mata Vinales Padam
Maverick Vinales (Zimbio)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Monster Energy Yamaha berharap banyak pada Maverick Vinales pada MotoGP 2021. Pabrikan asal Jepang itu meminta api di mata Vinales tidak padam.

Vinales memiliki masalah konsistensi pada MotoGP 2020. Rider berjuluk Top Gun itu hannya mampu merebut satu kemenangan musim lalu.

Performa tersebut kalah jauh ketimbang rider Petronas Yamaha, Franco Morbidelli dan Fabio Quartararo. Kedua pembalap tersebut masing-masing mengemas tiga kemenangan.

Namun, Yamaha tidak kehilangan asa terhadap Vinales. Asal semangat dalam dirinya masih ada, Yamaha percaya kesuksesan akan datang.

Baca Juga:

Ramalan Bos LCR Honda untuk Alex Marquez

Alex Marquez Tak Sabar Pamer Motor Anyar di MotoGP Indonesia

“Kadang saya melihat api di mata Vinales. Namun, dia juga dengan muhad kehilangan api itu,” ujar manajer Yamaha, Massiomo Meregalli, dikutip dari Speedweek.

“Ketika saya mengatakan itu, artinya saya lebih percaya padanya daripada dirinya sendiri," sambungnya.

Vinales diharapkan bisa lebih percaya diri pada MotoGP 2021. Soal dukungan, Yamaha pasti memberikan semaksimal mungkin.

“Kami akan mendukungnya dan berusaha menolongnya, jadi dia bisa menemukan keseimbangan," kata Meregalli.

Breaking News Motogp MotoGP 2021 Maverick Vinales Yamaha
Ditulis Oleh

Andhika Putra

Posts

8.253

Berita Terkait

Inggris
Darren Fletcher Ungkap Alasan Tinggalkan Sistem Tiga Bek Ruben Amorim
Di bawah Darren Fletcher, Manchester United kembali bermain dengan empat pemain belakang.
Yusuf Abdillah - Kamis, 08 Januari 2026
Darren Fletcher Ungkap Alasan Tinggalkan Sistem Tiga Bek Ruben Amorim
Inggris
Superkomputer Prediksi Hasil Arsenal vs Liverpool: Harapan The Reds Sangat Tipis
Superkomputer Opta memprediksi hasil Arsenal vs Liverpool di Premier League Jumat 9 Januari 2026. The Gunners difavoritkan, peluang The Reds sangat kecil
Johan Kristiandi - Kamis, 08 Januari 2026
Superkomputer Prediksi Hasil Arsenal vs Liverpool: Harapan The Reds Sangat Tipis
Spanyol
Piala Super Spanyol: Hansi Flick Peringatkan Barcelona Usai Bantai Athletic Bilbao
Barcelona memastikan tiket final Piala Super Spanyol setelah menghancurkan Athletic Bilbao 5-0 pada laga semifinal
Yusuf Abdillah - Kamis, 08 Januari 2026
Piala Super Spanyol: Hansi Flick Peringatkan Barcelona Usai Bantai Athletic Bilbao
Inggris
Gagal Menang Lagi, Pep Guardiola Beberkan Kelemahan Manchester City
Manchester City harus puas dengan hasil imbang 1-1 kontra Brighton & Hove Albion pada laga lanjutan Premier League di Etihad Stadium.
Yusuf Abdillah - Kamis, 08 Januari 2026
Gagal Menang Lagi, Pep Guardiola Beberkan Kelemahan Manchester City
Ragam
7 Pemain yang Pernah Membela Arsenal dan Liverpool
Daftar 7 pemain yang pernah membela Arsenal dan Liverpool, kisah unik lintas rival Premier League, dari Jermaine Pennant hingga Raheem Sterling, lengkap dengan perjalanan karier mereka.
Johan Kristiandi - Kamis, 08 Januari 2026
7 Pemain yang Pernah Membela Arsenal dan Liverpool
Inggris
7 Fakta Menarik Duel Arsenal vs Liverpool: The Reds Jadi Kryptonite untuk The Gunners
7 fakta menarik duel Arsenal vs Liverpool di Premier League 2025/2026, statistik pertemuan, rekor kandang The Gunners, performa Bukayo Saka, dan dominasi The Reds.
Johan Kristiandi - Kamis, 08 Januari 2026
7 Fakta Menarik Duel Arsenal vs Liverpool: The Reds Jadi Kryptonite untuk The Gunners
Italia
Prediksi Hasil AC Milan vs Genoa Versi Superkomputer: Rossoneri Berpeluang Tambah Tiga Poin
Prediksi hasil AC Milan vs Genoa Serie A 2025/2026 versi superkomputer Opta, peluang kemenangan Rossoneri, statistik simulasi, dan misi Milan menekan Inter Milan di klasemen.
Johan Kristiandi - Kamis, 08 Januari 2026
Prediksi Hasil AC Milan vs Genoa Versi Superkomputer: Rossoneri Berpeluang Tambah Tiga Poin
Jadwal
Link Streaming AC Milan vs Genoa, Jumat 9 Januari 2026
Link streaming AC Milan vs Genoa pada lanjutan Serie A Jumat 9 Januari 2026, jadwal siaran langsung, jam kick-off WIB, stadion San Siro, dan misi Rossoneri mengejar Inter Milan.
Johan Kristiandi - Kamis, 08 Januari 2026
Link Streaming AC Milan vs Genoa, Jumat 9 Januari 2026
Jadwal
Link Streaming Atletico Madrid vs Real Madrid, Jumat 9 Januari 2026
Link streaming Atletico Madrid vs Real Madrid pada semifinal Piala Super Spanyol Jumat 9 Januari 2026, jadwal siaran, jam kick-off, stadion, dan duel panas derby Madrid.
Johan Kristiandi - Kamis, 08 Januari 2026
Link Streaming Atletico Madrid vs Real Madrid, Jumat 9 Januari 2026
Prediksi
Prediksi dan Statistik AC Milan vs Genoa: Jangan Biarkan Inter Milan Melaju Sendirian
Prediksi AC Milan vs Genoa Serie A 2025/2026, statistik pertandingan, kondisi tim, head to head, susunan pemain, dan prediksi skor, Milan tidak boleh terpeleset demi menekan Inter Milan.
Johan Kristiandi - Kamis, 08 Januari 2026
Prediksi dan Statistik AC Milan vs Genoa: Jangan Biarkan Inter Milan Melaju Sendirian
Bagikan