Kualifikasi Piala Dunia 2026
Jadwal Siaran Langsung Timnas Indonesia Vs Australia
BolaSkor.com - Timnas Indonesia akan menghadapi Australia, pada laga lanjutan Grup C Babak Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Jakarta, Selasa (10/9) pukul 19.00 malam WIB.
Laga ini merupakan pertandingan kedua tim di Grup C. Kedua tim memiliki misi khusus yang sama-sama tak mau kalah.
Baca Juga:
Prediksi Timnas Indonesia Vs Australia: Pantang Kalah
Galeri Foto: Official Training Timnas Indonesia Jelang Lawan Australia
Skuad Garuda harus menjaga asa, setelah merebut 1 poin dari Arab Saudi, hasil imbang 1-1 di Jeddah. Timnas Indonesia bersama Arab Saudi berada di bawah Jepang dan Bahrain, yang meraih kemenangan di laga perdana.
Sementara itu, Australia mengusung misi bangkit dari kekalahan setelah dikalahkan Bahrain 1-0 di kandangnya. Bisa mencuri poin dari kandang Timnas Indonesia, The Socceroos bisa menjaga asa.
Jadwal Siaran Langsung Timnas Indonesia Vs Australia:
Timnas Indonesia Vs Australia di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Jakarta, Selasa (10/9) pukul 19.00 malam WIB LIVE RCTI dan VISION+
Tengku Sufiyanto
17.922
Berita Terkait
AC Milan Diragukan Bisa Mengejar Inter Milan
Hasil Piala Asia Futsal 2026: Indonesia Bungkam Korea Selatan 5-0 di Laga Pembuka
Permutasi Liga Champions: Yang Dibutuhkan 6 Tim Inggris untuk Lolos ke 16 Besar
Pukulan bagi Manchester United, Patrick Dorgu Terancam Absen 10 Pekan
Karena Taktik Bola Mati Arsenal, PGMOL Didesak Lakukan Perubahan Aturan
John Herdman Tampung Masukan Pemain Timnas Indonesia untuk Tentukan Asisten Pelatih
Arne Slot di Ujung Tanduk, Liverpool Sudah Kontak Xabi Alonso
Alaeddine Ingin Buka Keran Gol di Persija saat Tandang ke Markas Persita
Persija Jakarta dan Alan Cardoso Sepakat Berpisah
Mantan Presiden FIFA Dukung Seruan Boikot Piala Dunia 2026 di AS