Piala AFF U-23 2025
Jadwal Siaran Langsung Timnas Indonesia U-23 vs Thailand di Semifinal Piala AFF U-23 2025
BolaSkor.com - Timnas Indonesia U-23 akan menghadapi Thailand U-23, pada laga semifinal Piala AFF U-23 2025.
Rencananya, laga semifinal ini berlangsung di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Jakarta, Jumat (25/7) pukul 20.00 malam WIB.
Timnas Indonesia U-23 melaju ke semifinal setelah menjadi juara Grup A dengan 7 poin dari 3 laga.
Baca Juga:
Timnas Indonesia U-23 Hadapi Thailand di Semifinal Piala AFF U-23 2025
Striker Timnas Indonesia U-23 Hokky Caraka Somasi 5 Akun Medsos yang Lakukan Pelecehan Seksual
View this post on Instagram
Sedangkan Thailand mengamankan juara Grup C dengan 4 poin dari 2 laga.
Sementara itu, semifinal lainnya mempertemukan Vietnam U-23 sebagai juara Grup B dengan 6 poin dari 2 laga, bertemu Filipina U_23 sebagai runner-up terbaik dengan 3 poin dari 3 laga.
Jadwal Siaran Langsung Timnas Indonesia U-23 vs Thailand di Semifinal Piala AFF U-23 2025:
Tengku Sufiyanto
17.854
Berita Terkait
Jadwal Siaran dan Link Streaming Barcelona vs Athletic Bilbao, Live di Televisi Nasional
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Parma vs Inter Milan, Live Sebentar Lagi
FIFA Perkenalkan Inovasi Berbasis AI Jelang Piala Dunia 2026
Letih karena Jadwal Padat, Pep Guardiola Yakin Para Pemain Manchester City Akan Tampil Total
AC Milan Jajaki Perpanjangan Kontrak Rafael Leao
Jelang Persib vs Persija, Suporter Diingatkan Bahwa Rivalitas Hanya 90 Menit
Bournemouth vs Tottenham Hotspur Jadi Laga Perpisahan Antoine Semenyo?
Ko Hyung-jin dari Korea Selatan Jadi Wasit Laga Panas Persib Bandung vs Persija Jakarta
Manchester City vs Brighton: Tuan Rumah Selalu Cetak Gol, Tim Tamu Sulit Menang
7 Fakta Statistik Menarik Jelang Duel Burnley vs Manchester United