Jadwal Siaran Langsung Sepak Bola Dunia: Piala Super Italia Disiarkan Televisi Nasional

Pertandingan seru di sepak bola Eropa dan dunia akan berlangsung Minggu (22/12) malam WIB dan juga Senin (23/12) dini hari WIB.
Arief HadiArief Hadi - Minggu, 22 Desember 2019
Jadwal Siaran Langsung Sepak Bola Dunia: Piala Super Italia Disiarkan Televisi Nasional
Lazio Vs Juventus (Zimbio)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Pertandingan menarik di Eropa dan dunia masih akan berlangsung pada Minggu (22/12) malam WIB hingga Senin (23/12) dini hari WIB. Dua laga yang akan berlangsung melibatkan final Piala Super Italia antara Juventus kontra Lazio, dengan Derby London di Premier League antara Chelsea melawan Tottenham Hotspur.

Final Piala Super Italia akan dihelat di King Saud University Stadium, Arab Saudi, pada Minggu (22/12) pukul 23.45 malam WIB. Fans sepak bola Italia dan Juventus serta Lazio, bisa menyaksikan pertandingan tersebut di TVRI.

Juventus akan coba membalaskan kekalahan 1-3 dari Lazio di Serie A beberapa waktu lalu. Lazio memberikan kekalahan perdana kepada Bianconeri untuk kali pertama di Serie A 2019-20. Tak ayal pertandingan nanti diprediksi berlangsung seru dengan nuansa misi persona Juve tersebut.

Baca Juga:

Prediksi Juventus Vs Lazio: Final Piala Super Italia Membara di King Saud University Stadium

Jelang Piala Super Italia: Juventus dan Lazio Torehkan Rekor

Jersey Spesial Nuansa Arab Juventus untuk Piala Super Italia Kontra Lazio

Lazio vs Juventus

Selain Piala Super Italia, fans Manchester United juga dapat menyaksikan aksi tim kesayangan mereka di TVRI pada pukul 21.00 WIB Minggu (22/12). Red Devils akan menyambangi Vicarage Road, markas Watford, dalam lanjutan pekan 18 Premier League. Laga ini juga disiarkan Mola TV.

Satu laga seru lainnya di Derby London antara Tottenham Hotspur melawan Chelsea, sayangnya, tidak disiarkan televisi nasional. Pertandingan yang berlangsung di Tottenham Hotspur Stadium, Minggu (22/12) pukul 23.30 WIB bisa disaksikan di Mola TV.

Berikut jadwal pertandingan sepak bola Eropa lainnya:

LaLiga
- Leganes vs Espanyol (22/12 - 18.00 WIB - beIN Sports 1)
- Osasuna vs Real Sociedad (22/12 - 20.00 WIB - beIN Sports 1)
- Real Betis vs Atletico Madrid (22/12 - 22.00 WIB - beIN Sports 1)
- Levante vs Celta Vigo (23/12 - 00.30 WIB - beIN Sports 1)
- Real Madrid vs Athletic Bilbao (23/12 - 03.00 WIB - beIN Sports 1)

Serie A
- Atalanta vs AC Milan (22/12 - 18.30 WIB - beIN Sports 2)
- Parma vs Brescia (22/12 - 21.00 WIB - beIN Sports 2)
- Sassuolo vs Napoli (23/12 - 02.45 WIB - beIN Sports 2)

Breaking News Serie a LaLiga Premier League Piala Super Italia Juventus Lazio Manchester United
Ditulis Oleh

Arief Hadi

Posts

16.201

Berita Terkait

Italia
Max Allegri Frustrasi, Milan Terus Melakukan Kesalahan yang Sama
AC Milan imbang 1-1 kontra Fiorentina pada pekan 20 Serie A dan Massimiliano Allegri frustrasi dengan kesalahan yang terus terulang kembali.
Arief Hadi - Senin, 12 Januari 2026
Max Allegri Frustrasi, Milan Terus Melakukan Kesalahan yang Sama
Inggris
Pertama Sejak 1914-1915, Manchester United Memainkan Laga Paling Sedikit dalam Semusim
Musim 2025-2026 berakhir dini untuk Manchester United dalam perebutan trofi usai tersingkir di putaran tiga Piala FA.
Arief Hadi - Senin, 12 Januari 2026
Pertama Sejak 1914-1915, Manchester United Memainkan Laga Paling Sedikit dalam Semusim
Hasil akhir
Hasil Pertandingan: Inter Milan Imbang Lawan Napoli, Manchester United Pastikan Nirgelar Musim Ini
Hasil pertandingan yang melibatkan Manchester United di Piala FA, serta Inter Milan di ajang Serie A.
Arief Hadi - Senin, 12 Januari 2026
Hasil Pertandingan: Inter Milan Imbang Lawan Napoli, Manchester United Pastikan Nirgelar Musim Ini
Hasil akhir
Hasil Serie A: Christopher Nkunku Cetak Gol Telat, AC Milan Imbang 1-1 di Fiorentina
Laga Serie A antara Fiorentina melawan AC Milan di Stadion Artemio Franchi, Minggu (11/1) malam WIB, berakhir imbang 1-1.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Hasil Serie A: Christopher Nkunku Cetak Gol Telat, AC Milan Imbang 1-1 di Fiorentina
Hasil akhir
Hasil Piala FA: Martinelli Hat-trick, Arsenal Hajar Portsmouth 4-1
Arsenal mengalahkan Portsmouth 4-1 pada laga putaran ketiga Piala FA yang berlangsung di Fratton Park, Minggu (11/1) malam WIB.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Hasil Piala FA: Martinelli Hat-trick, Arsenal Hajar Portsmouth 4-1
Liga Indonesia
Mauricio Souza Nilai Kartu Merah Bruno Tubarao Sudah Tepat, Tetapi Pertanyakan Ketegasan Wasit Terhadap Persib
Persija harus bermain dengan 10 pemain, usai Bruno Tubarao mendapat kartu merah pada menit ke-53.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Mauricio Souza Nilai Kartu Merah Bruno Tubarao Sudah Tepat, Tetapi Pertanyakan Ketegasan Wasit Terhadap Persib
Jadwal
Jadwal Live Streaming Piala FA Manchester United vs Brighton, Waktu Bertanding Minggu (11/01) Pukul 23.30 WIB.
Link live streaming serta jadwal siaran langsung putaran tiga Piala FA antara Manchester United vs Brighton & Hove Albion di Old Trafford.
Arief Hadi - Minggu, 11 Januari 2026
Jadwal Live Streaming Piala FA Manchester United vs Brighton, Waktu Bertanding Minggu (11/01) Pukul 23.30 WIB.
Liga Indonesia
Selebrasi Ice Cold Beckham Putra, Bojan Hodak: Untung Tidak Ada Fans Persija
Selebrasi ini pernah berujung sanksi Komdis PSSI karena dinilai memprovokasi suporter Persija.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Selebrasi Ice Cold Beckham Putra, Bojan Hodak: Untung Tidak Ada Fans Persija
Spanyol
Manchester United Pecat Ruben Amorim, Barcelona Ingin Permanenkan Marcus Rashford
Pemecatan Ruben Amorim oleh Manchester United sejatinya dapat memberikan jalan bagi Marcus Rashford untuk kembali ke Old Trafford.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Manchester United Pecat Ruben Amorim, Barcelona Ingin Permanenkan Marcus Rashford
Liga Indonesia
Bawa Persib Tak Pernah Kalah dari Persija dan Juara Paruh Musim, Ini Kata Bojan Hodak
Persib Bandung berhasil mengalahkan Persija Jakarta dengan skor 1-0 di Stadion GBLA, Minggu (11/1) sore WIB.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Bawa Persib Tak Pernah Kalah dari Persija dan Juara Paruh Musim, Ini Kata Bojan Hodak
Bagikan