Piala Dunia U-17 2023

Jadwal Siaran Langsung Semifinal Piala Dunia U-17 2023: Argentina Vs Jerman dan Prancis Vs Mali

Laga semifinal berlangsung pada Selasa (28/11) di Stadion Manahan, Solo.
Tengku SufiyantoTengku Sufiyanto - Minggu, 26 November 2023
Jadwal Siaran Langsung Semifinal Piala Dunia U-17 2023: Argentina Vs Jerman dan Prancis Vs Mali
Timnas Argentina U-17. (LOC Piala Dunia U-17 2023)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Piala Dunia U-17 2023 Indonesia memasuki laga semifinal. Empat tim terbaik memastikan langkahnya ke babak semifinal.

Argentina U-17 berhasil melaju ke semifinal setelah membungkam sang rival abadi, Brasil U-17 3-0. Albiceleste menantang Jerman U-17 di semifinal, yang menyingkirkan Spanyol U-17 1-0.

Baca Juga:

Hasil Piala Dunia U-17 2023: Tekuk Maroko, Mali Tantang Prancis di Semifinal

Hasil Piala Dunia U-17 2023: Prancis Rebut Tiket Semifinal Usai Singkirkan Uzbekistan

Selanjutnya, Prancis U-17 memastikan tiket semifinal setelah menang 1-0 atas Uzbekistan U-17. Les Bleus bertemu Mali U-17 di semifinal, usai mengalahkan Maroko U-17 1-0.

Laga semifinal berlangsung pada Selasa (28/11) di Stadion Manahan, Solo.

Jadwal Siaran Langsung Semifinal Piala Dunia U-17 2023:

Argentina U-17 Vs Jerman U-17 di Stadion Manahan, Solo, Selasa (28/11) Pukul 15.30 WIB (LIVE SCTV, INDOSIAR VIDIO, NEX PARABOLA, CHAMPIONS TV)

Prancis U-17 Vs Mali U-17 di Stadion Manahan, Solo, Selasa (28/11) Pukul 19.00 WIB (LIVE SCTV, INDOSIAR VIDIO, NEX PARABOLA, CHAMPIONS TV)

Argentina Timnas Argentina Jerman Timnas Jerman Mali Timnas mali Prancis Timnas Prancis Piala Dunia U-17
Ditulis Oleh

Tengku Sufiyanto

The author is a senior journalist who has specialized in Indonesian football issues for the past 10 years. Before focusing on sports, the author was also involved in covering political and economic issues. They have covered numerous national and international events, including the 2023 U-17 World Cup, the 2018 Asian Games, and various SEA Games tournaments. Additionally, the author was previously active in the PSSI Pers organization.
Posts

17.666

Berita Terkait

Jadwal
Link Streaming Timnas Indonesia U-22 vs Mali Malam Ini 15 November 2025, Begini Cara Nontonnya
Laga ini merupakan persiapan Skuad Garuda Muda menghadapi SEA Games 2025 Thailand, Desember mendatang.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 15 November 2025
Link Streaming Timnas Indonesia U-22 vs Mali Malam Ini 15 November 2025, Begini Cara Nontonnya
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung Timnas Indonesia U-22 vs Mali Malam Ini 15 November 2025
Pertandingan Timnas Indonesia U-22 versus Mali U-22 akan disiarkan langsung di stasiun televisi swasta.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 15 November 2025
Jadwal Siaran Langsung Timnas Indonesia U-22 vs Mali Malam Ini 15 November 2025
Hasil akhir
Hasil Kualifikasi Piala Dunia 2026: Belanda Imbang di Warsawa, Jerman Selangkah Lagi Lolos
Hasil pertandingan Belanda dan Jerman pada lanjutan laga grup Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Eropa.
Arief Hadi - Sabtu, 15 November 2025
Hasil Kualifikasi Piala Dunia 2026: Belanda Imbang di Warsawa, Jerman Selangkah Lagi Lolos
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Luksemburg vs Jerman, Live Sebentar Lagi
Akses link streaming resmi Luksemburg vs Jerman dini hari ini! Simak jadwal, kondisi skuad, dan informasi siaran langsung Kualifikasi Piala Dunia 2026.
Johan Kristiandi - Jumat, 14 November 2025
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Luksemburg vs Jerman, Live Sebentar Lagi
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Angola vs Argentina, Live Sebentar Lagi
Duel Angola vs Argentina tersaji malam ini! Cek link streaming legal, jam tayang, dan update skuad terbaru termasuk Lionel Messi.
Johan Kristiandi - Jumat, 14 November 2025
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Angola vs Argentina, Live Sebentar Lagi
Jadwal
Link Streaming Luksemburg vs Jerman, Sabtu 15 November 2025
Jangan lewatkan Luksemburg vs Jerman dini hari ini! Cek link streaming resmi, jadwal kick-off, dan kondisi skuad terbaru jelang Kualifikasi Piala Dunia 2026.
Johan Kristiandi - Jumat, 14 November 2025
Link Streaming Luksemburg vs Jerman, Sabtu 15 November 2025
Jadwal
Link Streaming Angola vs Argentina, Jumat 14 November 2025
Nonton Angola vs Argentina malam ini! Cek link streaming resmi, jadwal lengkap, serta kondisi skuad terbaru jelang laga uji coba internasional.
Johan Kristiandi - Jumat, 14 November 2025
Link Streaming Angola vs Argentina, Jumat 14 November 2025
Internasional
Prediksi dan Statistik Luksemburg vs Jerman: Satu Langkah Lebih Dekat ke Piala Dunia 2026
Jerman incar kemenangan krusial saat menantang Luksemburg pada Kualifikasi Piala Dunia 2026. Cek prediksi skor, susunan pemain, dan statistik lengkap.
Johan Kristiandi - Jumat, 14 November 2025
Prediksi dan Statistik Luksemburg vs Jerman: Satu Langkah Lebih Dekat ke Piala Dunia 2026
Internasional
Prediksi dan Statistik Angola vs Argentina: Membiasakan Diri Lawan Wakil Afrika
Argentina tandang ke markas Angola pada uji coba internasional. Messi main, Angola tanpa beban. Prediksi skor, susunan pemain, dan statistik lengkap.
Johan Kristiandi - Jumat, 14 November 2025
Prediksi dan Statistik Angola vs Argentina: Membiasakan Diri Lawan Wakil Afrika
Hasil akhir
Hasil Kualifikasi Piala Dunia 2026: Prancis Lolos, Italia dan Portugal Masih Susah Payah
Inggris yang sudah dipastikan lolos ke Piala Dunia 2026 menang 2-0 atas Serbia, Jumat (14/11) dini hari WIB.
Tengku Sufiyanto - Jumat, 14 November 2025
Hasil Kualifikasi Piala Dunia 2026: Prancis Lolos, Italia dan Portugal Masih Susah Payah
Bagikan