Jadwal Siaran Langsung Liga Champions: Chelsea, Liverpool, Man United Disiarkan Televisi Nasional

Laga keempat grup Liga Champions 2021-2022 akan berlangsung tengah pekan ini.
Arief HadiArief Hadi - Selasa, 02 November 2021
Jadwal Siaran Langsung Liga Champions: Chelsea, Liverpool, Man United Disiarkan Televisi Nasional
Liverpool vs Atletico Madrid (BolaSkor.com/Aji Wandi)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Laga keempat grup Liga Champions 2021-2022 akan berlangsung tengah pekan ini. Sudah seyogyanya pertandingan keempat di fase grup, laga tersebut juga dapat menentukan kans tim lolos ke-16 besar Liga Champions.

Beberapa pertandingan akan disiarkan langsung di saluran televisi nasional (SCTV) dan laga-laga lainnya dapat dinikmati di Vidio. Pertandingan pertama melibatkan juara bertahan Liga Champions, Chelsea.

The Blues akan bermain di Eleda Stadion, Rabu (03/11) pukul 00.45 WIB, melawan Malmo. Tim asal Swedia saat ini ada di dasar klasemen grup H tanpa raihan poin dan sudah kebobolan 11 gol.

Di atas kertas Malmo dapat dikalahkan Chelsea dengan potensi hujan gol. Chelsea arahan Thomas Tuchel ada di urutan dua klasemen dengan raihan enam poin, terpaut tiga poin dari Juventus yang memuncaki klasemen.

Baca Juga:

Cari Pesaing Lukaku, Chelsea Bidik Icardi

Liga Champions 2021-2022: 6 Tim Berpeluang Amankan Tiket 16 Besar

Meski Menang, Manchester United Tetap Dikritik Mantan

Atalanta vs Man United (BolaSkor.com/Aji Wandi)

Di hari yang sama juga akan berlangsung pertandingan antara Atalanta melawan Manchester United di Atleti Azzurri d'Italia, Rabu (03/11) pukul 03.00 dini hari WIB. Red Devils saat ini memuncaki klasemen dengan enam poin, diikuti Villarreal (empat poin), Atalanta (empat poin), dan Young Boys (tiga poin).

Di hari berikutnya ada pertandingan besar antara Liverpool melawan Atletico Madrid di Anfield, Kamis (04/11) pukul 03.00 dini hari WIB. The Reds dapat memastikan tempat di 16 besar jika memenangi laga ini.

Saat ini Liverpool ada di urutan satu grup B dengan raihan sembilan poin dari tiga laga (tiga kemenangan), diikuti oleh Atletico (empat poin), Porto (empat poin), dan AC Milan yang berada di dasar klasemen (tanpa poin).

Berikut jadwal lengkap pertandingan keempat grup Liga Champions:

Rabu (03/11)

Malmo vs Chelsea (Vidio/SCTV)
Wolfsburg vs Salzburg (Vidio)
Villarreal vs Young Boys (Vidio)
Juventus vs Zenit (Vidio)
Bayern vs Benfica (Vidio)
Sevilla vs Lille (Vidio)
Kiev vs Barcelona (Vidio)
Atalanta vs Man United (Vidio/SCTV)

Kamis (04/11)

Madrid vs Shakhtar (Vidio/SCTV)
Milan vs Porto (Vidio)
Sporting vs Besiktas (Vidio)
Dortmund vs Ajax (Vidio)
Sheriff vs Inter Milan (Vidio)
Liverpool vs Atletico (Vidio/SCTV)
Man City vs Club Brugge (Vidio)
Leipzig vs PSG (Vidio)

Breaking News Liga Champions Chelsea Liverpool Manchester United Jadwal Jadwal TV
Ditulis Oleh

Arief Hadi

Posts

16.224

Berita Terkait

Spanyol
Resmi Gabung Barcelona, Joao Cancelo Tak Sabar Main di Camp Nou
Bek kanan Joao Cancelo resmi kembali berseragam Barcelona sebagai pemain pinjaman hingga akhir musim ini.
Yusuf Abdillah - Rabu, 14 Januari 2026
Resmi Gabung Barcelona, Joao Cancelo Tak Sabar Main di Camp Nou
Prediksi
Prediksi dan Statistik Chelsea vs Arsenal: Ujian Berat di Laga Kandang Pertama Liam Rosenior
Chelsea akan menjamu Arsenal di Stamford Bridge pada leg pertama semifinal Piala Liga Inggris.
Yusuf Abdillah - Rabu, 14 Januari 2026
Prediksi dan Statistik Chelsea vs Arsenal: Ujian Berat di Laga Kandang Pertama Liam Rosenior
Spanyol
Cerita di Balik Kepergian Xabi Alonso: Ada Kegagalan Manajemen Real Madrid
Kepergian Xabi Alonso dari Real Madrid ternyata tak sepenuhnya salah sang pelatih. Laporan media Spanyol menyebut ada kegagalan manajemen Los Blancos di balik keputusan ini.
Johan Kristiandi - Rabu, 14 Januari 2026
Cerita di Balik Kepergian Xabi Alonso: Ada Kegagalan Manajemen Real Madrid
Hasil akhir
Hasil Piala Liga Inggris: Bekuk Newcastle United 2-0, Satu Kaki Manchester City di Final
Manchester City meraih kemenangan 2-0 atas Newcastle United pada laga leg pertama semifinal Piala Liga Inggris di St James' Park.
Yusuf Abdillah - Rabu, 14 Januari 2026
Hasil Piala Liga Inggris: Bekuk Newcastle United 2-0, Satu Kaki Manchester City di Final
Inggris
Resmi Jadi Pelatih Baru, Michael Carrick Tahu yang Dibutuhkan untuk Sukses di Manchester United
Manchester United akhirnya resmi menunjuk Michael Carrick sebagai pelatih baru hingga akhir musim 2025-2026.
Yusuf Abdillah - Rabu, 14 Januari 2026
Resmi Jadi Pelatih Baru, Michael Carrick Tahu yang Dibutuhkan untuk Sukses di Manchester United
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Newcastle United vs Manchester City, Live Sebentar Lagi
Newcastle United akan menjamu Manchester City pada leg pertama semifinal Piala Liga Inggris. Simak jadwal siaran langsung dan link streaming pertandingannya di sini.
Johan Kristiandi - Selasa, 13 Januari 2026
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Newcastle United vs Manchester City, Live Sebentar Lagi
Timnas
John Herdman Bicara soal Asisten Pelatih Lokal di Timnas Indonesia
John Herdman berkomitmen untuk membawa sebanyak mungkin pelatih lokal ke tim kepelatihannya di Timnas Indonesia.
Rizqi Ariandi - Selasa, 13 Januari 2026
John Herdman Bicara soal Asisten Pelatih Lokal di Timnas Indonesia
Italia
Cari Pemain Gratisan, AC Milan Intip Peluang Rekrut Leon Goretzka
AC Milan dikabarkan memantau peluang merekrut Leon Goretzka dengan status bebas transfer. Minim menit bermain di Bayern Munchen bikin masa depannya disorot.
Johan Kristiandi - Selasa, 13 Januari 2026
Cari Pemain Gratisan, AC Milan Intip Peluang Rekrut Leon Goretzka
Galeri Foto
Galeri Foto: John Herdman Diperkenalkan sebagai Pelatih Timnas Indonesia
John Herdman resmi menangani Timnas Indonesia untuk dua tahun ke depan.
Tengku Sufiyanto - Selasa, 13 Januari 2026
Galeri Foto: John Herdman Diperkenalkan sebagai Pelatih Timnas Indonesia
Timnas
Timnas Indonesia Ditargetkan Juara AFF 2026 dan 8 Besar Piala Asia 2027, John Herdman Menjawab
Selain itu, pelatih Timnas Indonesia John Herdman juga menjawab target babak 8 besar Piala Asia 2027.
Rizqi Ariandi - Selasa, 13 Januari 2026
Timnas Indonesia Ditargetkan Juara AFF 2026 dan 8 Besar Piala Asia 2027, John Herdman Menjawab
Bagikan