Jadwal Siaran Langsung Liga 1 2020, Jumat (13/3)
BolaSkor.com - Pekan ketiga Liga 1 2020 bergulir. Ada dua pertandingan yang disiarkan secara langsung, Jumat (13/3).
Pertama, Borneo FC akan menghadapi Persela Lamongan di Stadion Segiri. Borneo FC tentu ingin meneruskan tren kemenangan di kandang, usai kalahkan Persipura Jayapura. Persela tentu mengincar kemenangan perdananya.
Kedua, Persebaya Surabaya akan menghadapi Persipura Jayapura di Stadion Gelora Bung Tomo. Persebaya mengincar kemenangan perdananya. Sedangkan Persipura ingin kembali ke jalur kemenangan.
Baca Juga:
Persebaya Masih Tanpa Nasir saat Jamu Persipura
Kalah di PN, Pemkot Surabaya Siap Ladeni Persebaya hingga Tingkat PK
Saat ini, Borneo FC berada di posisi ke-5 klasemen sementara Liga 1 2020 dengan raihan 3 poin dari 2 laga. Persela berada di posisi ke-17 dengan belum mendapat poin.
Persebaya berada di posisi ke-14 dengan raihan satu poin dari satu laga. Persipura ada di posisi ke-8 dengan 3 poin dari 2 laga.
Jadwal Siaran Langsung Liga 1 2020, Jumat (13/3):
1. Borneo FC Vs Persela Lamongan, Pukul 15.30 WIB Live O'Channel
2. Persebaya Surabaya Vs Persipura Jayapura, Pukul 18.30 Live Indosiar
Tengku Sufiyanto
17.862
Berita Terkait
Luis Enrique Jadi Nama Baru di Bursa Pelatih Manchester United
Sam Allardyce Klaim Hanya Carlo Ancelotti yang Bisa Menyelamatkan Manchester United
Pilihan Mengerucut ke Dua Nama, Manchester United Sudah Tentukan Waktu Pengumuman Pelatih Baru
Resmi Gabung Manchester City, Antoine Semenyo Punya Janji yang Berbahaya untuk Rival
Tanpa Chant Rasis, Viking Siap Pertontonkan Koreo Termahal di Laga Persib vs Persija
Persija Terus Berinovasi, Luncurkan Produk Reksa Dana Pendapatan Tetap
Berita Transfer Inter Milan: Juventus Ganggu Rencana Rekrut Tarik Muharemovic, Davide Frattesi Diincar Klub Inggris
Persib vs Persija, Marc Klok: Rivalitas dan Harga Diri
Pulih Lebih Cepat, Kylian Mbappe Siap Perkuat Real Madrid Melawan Barcelona
AC Milan Tidak Malu Mengakui Inter dan Napoli Lebih Kuat