Jadwal Siaran langsung Liga 1 2019, Selasa (29/10)
BolaSkor.com - Pekan ke-25 Liga 1 2019 kembali bergulir. Ada dua pertandingan yang digelar pada hari ini, Selasa (29/10).
Pertama, Bhayangkara FC menjamu PSM Makassar di Stadion PTIK, Jakarta. Kedua tim mengusung misi meraih kemenangan untuk memperbaiki posisinya masing-masing di papan tengah klasemen sementara Liga 1 2019.
Kedua, Persebaya Surabaya menghadapi PSS Sleman di Stadion Gelora Bung Tomo. Persebaya berniat mengakhiri lima laga tanpa kemenangan dalam laga ini.
Baca Juga:
Hasil Liga 1 2019: Persipura Menang Tipis di Lampung, Arema FC Susah Payah Kalahkan Semen Padang
Persib Bandung 2-0 Persija Jakarta: Pertemuan di Bali Jadi Milik Maung Bandung
Sedangkan PSS tentu mengusung poin mencuri poin untuk tetap berada di enam besar klasemen sementara Liga 1 2019. Poin tambahan akan memastikan PSS bertahan di Liga 1 musim depan.
Jadwal Siaran Langsung Liga 1 2019, Selasa (29/10):
- Bhayangkara FC Vs PSM Makassar, Pukul 15.30 WIB Live Indosiar
- Persebaya Surabaya Vs PSS Sleman, Pukul 18.30 WIB Live Indosiar
Tengku Sufiyanto
17.708
Berita Terkait
Sukses di Australia Open 2025, Raymond/Joaquin Enggan Disamakan dengan The Minions
Bikin Lamine Yamal Mati Kutu, Marc Cucurella Tidak Mau Besar Kepala
Fakta dan Statistik Jelang Duel Liverpool vs PSV, Tim Tamu Hobi Cetak Gol Telat
Persib Butuh Hasil Imbang Lawan Lion City untuk ke-16 Besar, Marc Klok: Kita Harus Menang
Link Streaming Liverpool vs PSV, Kamis 27 November 2025
Link Streaming Lion City Sailors FC vs Persib Bandung di AFC Champions League Two 2025/2026 26 November 2025
Hasil Australia Open 2025: Indonesia Bawa Pulang 2 Gelar
Persib Bandung Incar 3 Poin dari Kandang Lion City Sailors FC
Pembagian Pot, Prosedur, dan Jadwal Drawing Piala Dunia 2026
Enzo Maresca Ungkap Resep Chelsea Menghajar Barcelona