Piala Dunia Antarklub 2025

Jadwal Siaran Langsung dan Link Live Streaming Palmeiras Vs Al Ahly, Kamis 19 Juni 2025

Palmeiras dan Al Ahly akan bertemu pada matchday 2 Grup A Piala Dunia Antarklub 2025, Kamis (19/6) pukul 23.00 WIB.
Yusuf AbdillahYusuf Abdillah - Kamis, 19 Juni 2025
Jadwal Siaran Langsung dan Link Live Streaming Palmeiras Vs Al Ahly, Kamis 19 Juni 2025
Palmeiras vs Al Ahly (dazn)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:


BolaSkor.com - Palmeiras dan Al Ahly akan bertemu pada matchday 2 Grup A Piala Dunia Antarklub 2025.

Pertandingan dijadwalkan berlangsung di MetLife Stadium, Kamis (19/6) pukul 23.00 WIB.

Palmeiras dan Ahly sama-sama mengawali turnamen dengan hasil imbang tanpa gol.

Palmeiras berbagi angka dengan Porto, sedangkan Al Ahly menahan Inter Miami.

Sebagai salah satu tim unggulan dari Amerika Selatan, Palmeiras ingin membayar kegagalan mereka di laga pertama.

Baca Juga:

Piala Dunia Antarklub 2025: Buntut Kartu Merah, Dua Pemain Boca Juniors Dilarang Tanding Empat Laga

Fakta dan Statistik Menarik Matchday 1 Piala Dunia Antarklub 2025

FIFA Klaim 1,5 Juta Tiket Piala Dunia Antarklub 2025 Sudah Terjual

View this post on Instagram

A post shared by Bolaskor.com (@bolaskorcom)

Menghadapi Porto di pertandingan pertama, Palmeiras sejatinya bisa memetik tiga poin.

Tim asal Brasil itu tampil dominan dengan melepaskan 17 tembakan, tapi penampilan gemilang kiper Porto, Claudio Ramos, membuat mereka gagal mencetak gol.

Di lain pihak, Al Ahly juga tampil tidak mengecewakan pada laga pertama melawan Inter Miami yang diperkuat Lionel Messi.

Namun, laga laga melawan Palmeiras, Al Ahly tidak bisa diperkuat pemain andalan mereka Emam Ashour yang cedera pada laga pertama.

Melihat ke belakang, Al Ahly memiliki catatan buruk menghadapi Palmeiras.

Pada pertemuan terakhir di Piala Dunia Antarklub 2022, Al Ahly kalah 0-2 dari Palmeiras.

Pertandingan Palmeiras melawan Al Ahly bisa disaksikan langsung melalui live streaming dengan informasi berukut.

Jadwal Siaran Langsung dan Link Live Streaming Palmeiras Vs Al Ahly

Kamis, 19 Juni 2025

23.00 WIB - Palmeiras Vs Al Ahly: DAZN

Jadwal pertandingan Piala Dunia Antarklub 2025 Palmeiras Al Ahly Breaking News
Ditulis Oleh

Yusuf Abdillah

Posts

9.468

Berita Terkait

Jadwal
Link Streaming Real Madrid vs Valencia, 2 November 2025
Pekan ke-11 LaLiga 2025-2026 akan menyajikan pertandingan sengit antara Real Madrid melawan Valencia.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 01 November 2025
Link Streaming Real Madrid vs Valencia, 2 November 2025
Liga Indonesia
Terungkap, Gustavo Almeida Main di 3 Laga dengan Menahan Rasa Sakit karena Cedera
Gustavo Almeida pada akhirnya memutuskan untuk menjalani operasi di Brasil agar bisa pulih 100 persen.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 01 November 2025
Terungkap, Gustavo Almeida Main di 3 Laga dengan Menahan Rasa Sakit karena Cedera
Jadwal
Link Streaming Liverpool vs Aston Villa, Minggu 2 November 2025
Liverpool akan menjalani ujian berat saat menjamu Aston Villa di Stadion Anfield, Minggu (2/11) dini hari WIB
Yusuf Abdillah - Sabtu, 01 November 2025
Link Streaming Liverpool vs Aston Villa, Minggu 2 November 2025
Hasil akhir
Hasil Super League 2025/2026: Persib Bandung Curi 3 Poin dari Markas Bali United
Persib Bandung menang dengan skor 1-0.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 01 November 2025
Hasil Super League 2025/2026: Persib Bandung Curi 3 Poin dari Markas Bali United
Hasil akhir
Hasil ACGL 2025/2026: Menang 4-1 atas Shan United, Dewa United Banten FC ke Perempat Final
Dewa United Banten FC akan berjumpa klub Filipina, Manila Digger, di perempat final zona timur.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 01 November 2025
Hasil ACGL 2025/2026: Menang 4-1 atas Shan United, Dewa United Banten FC ke Perempat Final
Jadwal
Jadwal Live Streaming Premier League Nottingham Forest vs Manchester United, King MU Main Sebentar Lagi
Jadwal siaran langsung serta link live streaming pekan 10 Premier League Nottingham Forest vs Manchester United di City Ground.
Arief Hadi - Sabtu, 01 November 2025
Jadwal Live Streaming Premier League Nottingham Forest vs Manchester United, King MU Main Sebentar Lagi
Jadwal
Jadwal Live Streaming Premier League Burnley vs Arsenal, The Gunners Dingin di Puncak Klasemen
Jadwal siaran langsung serta link live streaming pekan 10 Premier League antara Burnley vs Arsenal di Turf Moor.
Arief Hadi - Sabtu, 01 November 2025
Jadwal Live Streaming Premier League Burnley vs Arsenal, The Gunners Dingin di Puncak Klasemen
Liga Indonesia
Jalani Operasi di Brasil, Gustavo Almeida Absen Bela Persija hingga 3 Bulan ke Depan
Gustavo Almeida baru main tiga kali musim ini.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 01 November 2025
Jalani Operasi di Brasil, Gustavo Almeida Absen Bela Persija hingga 3 Bulan ke Depan
Jadwal
Link Streaming Tottenham Hotspur vs Chelsea, Minggu 2 November 2025
Tottenham Hotspur akan menjamu Chelsea di Tottenham Hotspur Stadium pada pekan kesepuluh Premier League 2025-2026.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 01 November 2025
Link Streaming Tottenham Hotspur vs Chelsea, Minggu 2 November 2025
Liga Indonesia
Usai Cetak Hattrick, Emaxwell Souza Ingin Bawa Persija ke Puncak Klasemen
Emaxwell Souza mencetak hattrick ke gawang PSBS Biak. Itu adalah hattrick perdananya sejak berseragam Persija.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 01 November 2025
Usai Cetak Hattrick, Emaxwell Souza Ingin Bawa Persija ke Puncak Klasemen
Bagikan